News
Kamis, 7 April 2016 - 11:25 WIB

BERITA TERPOPULER : Kisah Mistis Gunung Pegat Wonogiri dan Kebakaran Pasar Karangpandan

Redaksi Solopos.com  /  Evi Handayani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah pedagang, warga, annggota BPBD Karanganyar, dan petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api dan menyelamatkan barang milik pedagang di kios-kios. Si jago merah melalap ratusan kios di Pasar Karangpandan, Rabu (6/4/2016) sekitar pukul 01.30 WIB. (JIBI/Solopos/Istimewa/Camat Karangpandan)

Berita terpopuler kali ini datang dari insiden kebakaran Karangpandan hingga kisah mistis Gunung Pegat.

Solopos.com, SOLO — Kebakaran di Pasar Karangpandan, Rabu (6/4/2016), yang membuat ratusan kios ludes, menjadi berita terpopuler Solopos.com.

Advertisement

Informasi terbaru, menyebut total 198 pedagang kehilangan lapaknya, akibat kebakaran di Pasar Karangpandan ini.

Menyusul kisah misteri tentang makhluk halus yang ada di Gunung Pegat Wonogiri, sinopsis Uttaran Antv, hingga wujud asli Supra X Bermesin 150 Cc yang bocor ke publik, menjadi berita terlaris selama 24 jam terakhir.

Advertisement

Menyusul kisah misteri tentang makhluk halus yang ada di Gunung Pegat Wonogiri, sinopsis Uttaran Antv, hingga wujud asli Supra X Bermesin 150 Cc yang bocor ke publik, menjadi berita terlaris selama 24 jam terakhir.

Untuk lebih lengkap, berikut 10 daftar berita terpopuler Solopos.com hari ini, Kamis (7/4/2016);

KEBAKARAN KARANGANYAR : Ratusan Kios Pasar Karangpandan Terbakar

Advertisement

UTTARAN ANTV : Ichcha Ditangkap Polisi

WISATA SRAGEN : Hebat, Tiga Kabupaten dan Dua Provinsi Terlewati dalam Sedetik

KABAR DUKA : Sentot Selino Berpulang, Didi Kempot Ikhlas

Advertisement

Korban Tertimpa Pohon Tumbang di Jl Slamet Riyadi Solo Akhirnya Meninggal

SEPEDA MOTOR HONDA : Bocor, Inilah Wujud Asli Supra X Bermesin 150 Cc

UTTARAN ANTV : Pekan Ini, Nandish Sandhu Hilang dari Uttaran

Advertisement

Rabu Pagi Ratusan Pelajar Solo Terlambat Masuk Sekolah, Gara-Gara Ini

PSG VS MANCHESTER CITY : Berikut Prediksi Skor dan Line Up

 

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif