Berita Terpopuler: Ada Kedai Bakso Kejujuran di Banjarsari Solo
Inilah deretan berita terpopuler Solopos.com, Selasa (3/12/2019).
Solopos.com, SOLO – Kedai Bakso Kejujuran di Banjarsari, Solo, menjadi perhatian masyarakat sepekan terakhir. Kedai bakso milik Artanto dan Widodo itu menjual bakso dengan harga sangat terjangkau, mulai Rp1.000.
Kedai Bakso Kejujuran itu berada di Jl. Kahuripan No. 81, Sumber, Banjarsari, Solo. Kedai bakso tersebut baru sepekan dibuka. Namun, kedai makanan tersebut tidak pernah sepi pembeli.
Keberadaan Kedai Bakso Kejujuran menjadi berita terpopuler Solopos.com, Selasa (3/12/2019). Selain itu, ada sederet berita lain yang tak kalah menarik dan sayang dilewatkan begitu saja:
Kedai Bakso Kejujuran di Banjarsari Solo: Ambil, Hitung, dan Bayar Sendiri Makananmu
Diiringi Awan Hitam, Angin Lisus Sapu Weru Sukoharjo & Tumbangkan Panel PLTS
Pidato Habib Rizieq di Reuni 212: Kenapa Saya Diasingkan?
Tragis, Dokter Hewan Diperkosa 4 Pria & Dibakar Hidup-Hidup
Video Baku Hantam Pemain di Laga Persekat Vs Persebi Boyolali
1 Orang Meninggal Akibat Penganiayaan di Ruko Solo Baru Sukoharjo
Lihat Orang Titip Dagangan di Wedangan Solo, CEO Jouska Terheran-Heran
XL Mulai Uji Coba Jaringan 5G di Indonesia, Lainnya Kapan?
Ledakan Terjadi di Kawasan Monas
Baca Juga
- Berita Terpopuler: Puluhan Ular Piton Ditangkap di Sukoharjo
- Berita Terpopuler: Jalur Tunanetra Jl. Lawu Karanganyar Nabrak Tiang
- Berita Terpopuler: Ibu di Wonogiri Meninggal Usai Minum Racun Bareng 2 Anaknya
- Berita Terpopuler: Geger Aksi ABG Pamer Alat Vital di Indekos Solo
- Berita Terpopuler: ABG Wonogiri Diperkosa Lagi Oleh Paman Usai Curhat Diperkosa Ayah Tiri
- Berita Terpopuler: Pemuda Nekat Jadi Pencuri Demi Ngapel Pacar
- Berita Terpopuler: Ketua DPRD Klaten Dilaporkan Gara-Gara Cendol Dawet