SOLOPOS.COM - Banjir di Sangkrah, Pasar Kliwon, Solo, Rabu (15/2/2017). (Nicolous Irawan/JIBI/Solopos)

Berita terpopuler Solopos.com kali ini mengenai banjir yang menerjang Kota Solo hingga pilkada serentak 2017 di Tanah Air.

Solopos.com, SOLO — Hujan deras yang terjadi pada Selasa (14/2/2017) siang sampai malam, membuat wilayah Sangkrah Pasar Kliwon, Sewu Jebres dan Joyotakan Serengan kebanjiran.

Promosi BRI Catat Setoran Tunai ATM Meningkat 24,5% Selama Libur Lebaran 2024

Di Joyotakan, Kaliwingko anak sungai Bengawan Solo meluap, Rabu (15/6/2017) dini hari. Meluapnya sungai tersebut merendam jalan kampung di dua RW di Joyotakan, Serengan.

Pantauan Solopos.com, jalan kampung di Joyotakan yang terendam di RT 003 /RW 004 dan RT 003 /RW 006. Ketinggian air mencapai 20 sentimeter sampai 30 sentimeter. Warga dua RW tersebut sudah mulai mengamankan barang berharga untuk mengantisipasi air masuk ke dalam rumah.

Salah seorang warga RT 003, Kusmasti, mengatakan air masuk ke jalan kampung pada pukul 04.00 WIB dengan ketinggian air 15 sentimeter. Ketinggian air naik menjadi 20 sentimeter pada pukul 04.30 WIB yang bertahan sampai pukul 08.00 WIB.

Banjir yang menerjang Jebres, Pasar Kliwon, dan Serangan, Solo, menjadi berita terpopuler Solopos.com, Kamis (16/2/2017). Berita terpopuler lainnya hasil-hasil pilkada serentak 2017 seperti pilkada Jakarta, pilkada Salatiga, hingga Solo Great sale 2017.

Simak berita terpopuler Solopos.com, Kamis:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya