Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Jejak Tahu Gimbal dalam Kekayaan Kuliner Semarang

Jejak Tahu Gimbal dalam Kekayaan Kuliner Semarang
user
Selasa, 18 Oktober 2022 - 11:49 WIB
share
SOLOPOS.COM - Tahu Gimbal Semarang (Sumber: Jatengprov.go.id)

Solopos.com, SEMARANG – Tahu gimbal. Apa yang terbayang dalam benak Anda saat mendengar nama sajian kuliner khas Semarang berupa tahu gimbal disebut? Apakah tahu keriting yang ikal merujuk pada namanya, atau sesuatu yang lain? Jika Anda membayangkan hal demikian, maka anggapan itu jelas kurang tepat.

Tahu gimbal adalah salah satu makanan khas ibu kota Provinsi Jawa Tengah yang wajib dicicipi. Pedagang makanan ini bisa ditemui di setiap sudut kota, mulai dari pedagang kaki lima hingga restoran terkenal. Wajar saja, pasalnya makanan yang satu ini konon sudah ada sejak awal abad ke-19. Bagaimana sejarah penemuan makanan yang satu ini?

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN