SOLOPOS.COM - Aksi Peduli KBS di Bundaran HI, Senin (8/12/2014). (Abdullah Azzam/JIBI/Bisnis)

 Warga yang tergabung dalam Komunitas Peduli Kebun Binatang Surabaya, Senin (8/12/2014), menggelar aksi damai di Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta. Dalam aksi itu, para aktivis yang dengan mengenakan kostum binatang itu mendesak aparat penegak hukum segera menyelesaikan penanganan berbagai kasus jual beli satwa yang diduga melibatkan pengelola Kebun Binatang Surabaya (KBS). (Abdullah Azzam/JIBI/Bisnis)

Aksi Peduli KBS di Bundaran HI, Senin (8/12/2014). (Abdullah Azzam/JIBI/Bisnis)

Warga yang tergabung dalam Komunitas Peduli Kebun Binatang Surabaya, Senin (8/12/2014), menggelar aksi damai di Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta. Dalam aksi itu, para aktivis yang dengan mengenakan kostum binatang itu mendesak aparat penegak hukum segera menyelesaikan penanganan berbagai kasus jual beli satwa yang diduga melibatkan pengelola Kebun Binatang Surabaya (KBS).

Promosi Klaster Usaha Rumput Laut Kampung Pogo, UMKM Binaan BRI di Sulawesi Selatan

KBS dalam beberapa tahun terakhir ini didera polemik yang dipicu konflik internal perebutan hegemoni kekuasaan. Koflik internal itu bahkan sudah membuat pengelolaan satwa terabaikan sehingga banyak satwa mati. Kematian satwa dan langkah transaksional pengelola KBS itu bahkan membuat kebuin binatang yang pernah menyandang gelar terlengkap se-Asia Tenggara itu menyandang gelar kebun binatang terkejam di dunia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya