SOLOPOS.COM - Ilustrasi APD virus corona. (Freepik)

Solopos.com, SOLO — Virus corona (Covid-19) telah membuat dunia gempar karena mewabah di berbagai negara. Dari update terbaru di laman Worldometers, Senin (20/4/2020) pukul 09.25 WIB, virus corona telah menjangkit lebih dari 2,4 juta orang di dunia.

Wisata Petik Kelengkeng di Sragen Ditutup, Petani Pilih Jual Online

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Secara terperinci, jumlah orang di dunia yang terinfeksi virus tersebut mencapai 2.406.905. Amerika Serikat (AS) masih menjadi yang tertinggi dengan jumlah kasus mencapai 763.836 dan 40.555 di antaranya meninggal serta 71.012 dinyatakan sembuh.

Indonesia menjadi negara dengan jumlah kasus positif virus corona terbanyak di Asia Tenggara. Dari update virus corona dunia di laman Worldomters, Indonesia tercatat memiliki 6.575 kasus positif dengan 582 dinyatakan meninggal dunia dan 686 dinyatakan sembuh.

Fenomena Cacing Keluar di Soloraya Bukan Disebabkan Disinfektan, Begini Penjelasan Pakar UNS Solo

Di sisi lain, angka kasus positif virus corona di Rusia juga melonjak. Negeri Beruang Merah itu kini menempati posisi 10 besar dengan 42.853 kasus yang 361 di antaranya meninggal dunia serta 3.291 telah sembuh.

Anggaran Reses dan Kunker DPRD Wonogiri Rp3,6 Miliar untuk Penanganan Wabah Corona

Inilah update data terbaru persebaran virus corona di dunia berdasarkan data pada laman Worldometers hingga Senin (20/4/2020) pukul 09.25 WIB:

10 Besar Dunia

update corona dunia
(Worldometers.info)

Indonesia

update corona dunia
(Worldometers.info)
update corona dunia
(Worldometers.info)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya