SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Malang [SPFM], Turnamen enam klub Indonesian Super League (ISL) musim lalu yang digagas oleh Arema Indonesia urung terlaksana. Media Officer Arema Indonesia –Sudarmadji, Rabu (21/9) menyatakan turnamen terpaksa ditunda tanpa batas waktu karena banyak tim peserta yang diundang dinilai kurang siap selain itu juga harus menyesuaikan jadwal kompetisi tertinggi PSSI.

Sudarmadji menambahkan pembatalan tersebut lebih merupakan keputusan panitia penyelenggara yaitu Lari Production Indonesia bukan dari manajemen Arema. Awalnya turnamen Kampiun Cup yang berhadiah total Rp1 miliar itu akan mempertemukan enam klub yaitu Persib Bandung, Semen Padang, Pelita Jaya, Arema, Persija Jakarta, dan Persela Lamongan. Babak penyisihan digelar di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang sedangkan semifinal dan final akan digelar di Stadion Manahan, Solo. [dtc/ria-mg]

Promosi Gonta Ganti Pelatih Timnas Bukan Solusi, PSSI!

Ekspedisi Mudik 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya