Selasa, 21 Juni 2011 - 13:15 WIB

Tertarik dengan kartu kredit?

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

kartukreditonline

Advertisement

[SPFM], Iming-iming kemudahan bertransaksi dan bunga cicilan yang rendah, mungkin membuat Anda tertarik untuk memiliki kartu kredit. Belum lagi berbagai penawaran menarik dengan diskon sampai 50%, mungkin semakin membuat Anda tergiur untuk memiliki ‘uang plastik’ ini.

Dunia belanja kini memang lebih praktis jika menggunakan kartu kredit. Ini terbukti dengan semakin banyak saja pengguna kartu kredit. Data Bank Indonesia menyebutkan jumlah kartu kredit hingga akhir 2010 mencapai 13,4 juta kartu dengan pertumbuhan rata-rata mencapai 18 persen. Angka ini kemungkinan bisa bertambah karena pangsa pasar di Indonesia dinilai masih terbuka untuk mengembangkan kartu kredit.

Apakah Anda juga tertarik memiliki kartu kredit? Mengapa?

Advertisement

Mari berbagi di Solo Lifestyle edisi Selasa (21/6) pukul 15.05-16.00 WIB.  Pendapat Anda bisa Anda sampaikan melalui SMS 081 226 103 103 atau 0817 444 103.  Anda juga bisa gabung lewat telepon di 0271-739 389 dan 739 367. [SPFM/rda]

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif