Berita Sukoharjo Makmur Terbaru
Sukoharjo

Sempat Diprotes Warga, Proyek Gapura di Kartasura Sukoharjo Rampung

Sempat diwarnai protes warga, pembangunan gapura selamat datang di Kartasura, Sukoharjo, rampung. Proyek tersebut menelan Rp422,7 juta.
  • 3 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Distankan Sukoharjo Bagi Bantuan Alsintan, Penerima Wajib Laporkan Penggunaan

Distankan Sukoharjo menyalurkan alsintan bantuan Kementan kpada sejumlah gapoktan dan poktan di tujuh kecamatan. Penerima wajib melaporkan penggunaan alsintan tersebut setiap musim tanam.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

11,7 Ha Permukiman Kumuh di Sukoharjo Tertangani, Masih Tersisa 608,3 Ha

Dinas Permukiman dan Kawasan Perumahan (DPKP) Sukoharjo telah menangani 11,707 Ha permukiman kumuh di tahun 2023. Dengan demikian, luas permukiman kumuh di Sukoharjo tersisa 608,349 Ha.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Jelang Nataru, Dishub Sukoharjo Siapkan Rekayasa Arus Mudik dan Balik

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Sukoharjo mempersiapkan rekayasa arus mudik dan balik Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru). Akan ada dua tahap arus mudik dan balik libur Nataru.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Salurkan Rp3,3 Miliar untuk Rehab Rumah Tidak Layak Huni

Pemkab Sukoharjo menyalurkan bantuan rehab rumah tidak layak huni (RTLH) senilai Rp3,3 miliar. Program itu dananya bersumber dari bantuan keuangan Pemprov Jawa Tengah dan CSR Bank Jateng.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Selamat! Pemkab Sukoharjo Raih Penghargaan Pelayanan Publik dari Ombudsman

Pemkab Sukoharjo mendapat Penganugerahan Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2023 dari Ombudsman..
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pengembangan Kawasan Waduk Mulur Sukoharjo Jadi Ekowisata Masih Tahap DED

Disporapar Sukoharjo harus membenahi DED setelah ada masukan dari Bupati Etik Suryani mengenai pengembangan Waduk Mulur sebagai destinasi ekowisata.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bupati Sukoharjo Ajak Warga Beri Ruang yang Sama Pada Disabilitas

Di acara peringatan Hari Disabilitas Internasional, Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, meminta seluruh komponen masyarakat untuk bersama-sama melakukan keberpihakan terhadap penyandang disabilitas.
  • 4 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Mantap! Desa Cemani Raih Penghargaan Desa Anti Korupsi Tingkat Jateng

Pemerintah Desa Cemani, Kecamatan Grogol, Sukoharjo meraih penghargaan Desa Anti Korupsi Tingkat Jateng dari Pj. Gubernur Nana Sudjana.
  • 4 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Tim Kecamatan Weru Raih Gelar Juara Lomba Cipta Menu Beragam Sukoharjo 2023

Dinas Pangan Sukoharjo menggelar Lomba Cipta Menu Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) dengan tujuan mempromosikan kemandirian pangan lokal dan pelestarian sumber daya alam.
  • 4 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Gelar Lomba Masak Olahan Ikan, Juaranya dari Gatak

Distankan bersama Tim Penggerak PKK Sukoharjo menggelar lomba memasak makanan olahan ikan patin di Pendopo Graha Satya Praja Sukoharjo, Selasa (28/11/2023). Juara I direbut tim dari Kecamatan Gatak.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pembangunan GOR Bung Karno Sukoharjo Sudah Masuk Tahap Finishing

Progres Pembangunan GOR Bung Karno Sukoharjo sejauh ini positif dengan menyisakan waktu 37 hari kalender. Saat ini proyek pembangunan memasuki tahap finishing.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

106 Desa dan Kelurahan di Sukoharjo Lunas Pajak PBB-P2

Sebanyak 106 desa dari total 167 desa di Kabupaten Sukoharjo lunas pajak bumi dan bangunan perdesaan perkotaan (PBB-P2) hingga jatuh tempo 30 September 2023.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Selamat! Pemkab Sukoharjo Kembali Raih Penghargaan Top 45 KIPP

Kabupaten Sukoharjo kembali menerima Penghargaan Top 45 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2023. Penghargaan tersebut diraih melalui inovasi Sembada Proklim yang diinisiasi oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sukoharjo.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Harga Bahan Pokok di Sukoharjo Naik-Turun, Warga Diminta Bijak Berbelanja

Harga sejumlah kebutuhan pokok di Sukoharjo dilaporkan naik, sementara sejumlah barang lainnya turun. Cabai rawit merah dan bawang merah menjadi komoditas yang harganya naik.
  • 5 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Jelang Pemilu 2024, Bupati Sukoharjo Peringatkan ASN untuk Netral

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, meminta seluruh ASN di bawahnya untuk bersikap netral dalam Pemilu 2024 agar proses demokrasi yang adil dan transparan.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kabupaten Sukoharjo Raih Penghargaan Bergengsi di Bidang Kesehatan

Kabupaten Sukoharjo menorehkan prestasi di bidang kesehatan dengan meraih dua penghargaan bergengsi dari Kementerian Kesehatan.
  • 5 bulan yang lalu
  • Brand Content
Sukoharjo

Distankan Sukoharjo dan Kelompok Tani Bersinergi Atasi Hama Tanaman Padi

Hama penggerek batang dan tikus terdeteksi oleh sejumlah lahan pertanian di Kabupaten Sukoharjo. Dinas Pertanian dan Perikanan (Distankan) Sukoharjo bersama kelompok tani berupaya membasmi hama tersebut agar tak meluas.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Diskominfotik NTB Berbagi Tips Pengelolaan Website ke Pemkab Sukoharjo

Diskominfotik Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mengelola 213 Website dengan 62 aplikasi. Pengelolaan website Pemprov NTB yang ingin ditiru Pemkab Sukoharjo.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Gelar Studi Tiru ke Nusa Tenggara Barat

Pemkab Sukoharjo menggelar studi tiru ke Biro Administrasi Pimpinan Setda dan Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Pemprov Nusa Tenggara Barat (NTB).
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Investasi UMKM di Sukoharjo Capai Rp184 Miliar, Serap 21.597 Tenaga Kerja

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, menyebut nilai investasi usaha mikro dan kecil (UMK) di Kabupaten Sukoharjo nilainya tidak kecil, mencapai Rp184.132.737.319 atau Rp184 miliar. Investasi tersebut mampu menyerap tenaga kerja sebanyak 21.597 orang.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Alhamdulillah, Siltap Kades di Sukoharjo Diusulkan Naik Jadi Segini

Badan Anggaran DPRD Sukoharjo telah menyetujui kenaikan penghasilan tetap (siltap) kades dan perangkat desa untuk 2024.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri / Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Tambah Bankeu ke Pemdes Senilai Rp22,4 M

Pemerintah Kabupaten Sukoharjo memberikan bantuan keuangan (bankeu) senilai Rp22,4 miliar untuk 150 pemerintah desa (pemdes). Dana tersebut bersumber dari APBD Perubahan 2023.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

KONI Sukoharjo Gelar Musorkab, Bupati Etik Dorong Cabor Optimalkan Prestasi

Bupati Sukoharjo meminta KONI mengoptimalkan cabang olahraga untuk meningkatkan prestasi. Pemkab Sukoharjo telah menganggarkan dana pengembangan cabor senilai Rp1 miliar di 2024.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Buruh Tani Tembakau dan Pabrik Rokok di Sukoharjo Dapat BLT Rp1,2 Juta

Sebanyak 736 buruh tani tembakau dan pabrik rokok dapat bantuan langsung tunai dari Dana Bagi hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) senilai masing-masing Rp1,2 juta untuk empat bulan.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kabupaten Sukoharjo Raih 2 Penghargaan Program Kampung Iklim Tingkat Nasional

Setelah tiga tahun terakhir absen mengantongi penghargaan, Kabupaten Sukoharjo kembali meraih penghargaan Program Kampung Iklim (Proklim) tingkat nasional.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pengurus Baru FKUB dan FKDM Kabupaten Sukoharjo Dikukuhkan

Pemkab Sukoharjo mengukuhkan Pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Periode 2023-2028 dan Pengurus Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) periode 2023-2025.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Tangkal Hoaks Jelang Pemilu 2024, Pemkab dan KPU Sukoharjo Masif Sosialisasi

Pemkab dan KPU Sukoharjo sama-sama memiliki perhatian untuk mengantisipasi maraknya berita hoaks jelang Pemilu 2024.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Terima Penghargaan JDIHN Peringkat ke-7 dari Menkum HAM

Pemkab Sukoharjo kembali meraih penghargaan Pengelola Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Nasional (JDIHN) Peringkat ke-7 Tahun 2023. Penghargaan diterima Bupati Sukoharjo dari Menkum HAM, Yasonna H. Laoly, Kamis (12/10/2023).
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Alhamdulillah! Ratusan Petugas Kebersihan di Sukoharjo Terima Paket Sembako

Dalam rangka World Clean Up Day 2023, DLH dan Baznas Sukoharjo memberikan bantuan paket sembako dan uang saku kepada 300 petugas kebersihan di Kabupaten Makmur.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bupati Sukoharjo Salurkan 500 Unit Bantuan PK RTLH dari Puan Maharani

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, secara simbolis menyerahkan bantuan Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni (PK-RTLH) aspirasi Ketua DPR Puan Maharani, Rabu (11/10/2023).
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pacu Prestasi Atlet, Disporapar Sukoharjo Gagas Pemusatan Latihan Pencak Silat

Disporapar Sukoharjo menginisiasi adanya pemusatan latihan untuk atlet pencak silat guna mendorong prestasi. Selain itu sebagai ajang silaturahmi atlet dari berbagai perguruan silat.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Rilis Desa Ramah Perempuan & Peduli Anak, Bupati Sukoharjo: Cegah Bullying!

Pemkab Sukoharjo merilis Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA). Bupati Sukoharjo Etik Suryani menegaskan antisipasi maraknya perundungan menjadi tanggung jawab bersama seluruh elemen masyarakat.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Dorong KWT Lebih Produktif, Bupati Sukoharjo Panen Bawang Merah di Kadilangu

Bupati Sukoharjo, Etik Suryano, mendorong Kelompok Wanita Tani (KWT) di wilayahnya untuk bisa lebih produktif seperti yang dilakukan KWT Subur Makmur di Desa Kadilangu, Kecamatan Baki.
  • 6 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Peringati Haornas, Bupati Etik Senam Bersama Warga di Jombor Sukoharjo

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, mengapresiasi Senam Bersama yang digelar LPM Jombor, Kecamatan Bendosari untuk menjalin keakraban dan kebersamaan di antara warga. Selain itu juga untuk membiasakan diri gemar berolahraga.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Dorong UMKM Naik Kelas, Pemkab Sukoharjo Luncurkan Aplikasi Kompas UMKM

Aplikasi Kompas UMKM dibuat untuk mendongkrak pengembangan UMKM dan mendorong mereka go digital.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kinerja BPR Sukoharjo Positif, Bupati Etik Minta Inovasi Teknologi Ditingkatkan

Bupati Etik Suryani meminta Bank Sukoharjo terus meningkatkan inovasi pelayanan, terlebih mengingat perkembangan teknologi yang sangat cepat. Harus meningkatkan daya saing agar tidak tertinggal oleh inovasi lembaga keuangan lainnya
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

DPUPR Sukoharjo Temukan Masalah di Daerah Irigasi Gatak

DPUPR Sukoharjo menggandeng para pemangku kepentingan di sektor pertanian untuk sama-sama menjaga saluran irigasi agar terus bisa berfungsi optimal.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Ini Cara Mendapatkan Bantuan Hukum Gratis dari Pemkab Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo menyediakan bantuan hukum gratis bagi warga miskin. Layanan ini sudah tertuang dalam Perda No 1 Tahun 2023 tentang Penyelenggaraan Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin
  • 7 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Kerap Sebabkan Banjir, Sungai Lembu Putih di Tawangsari Sukoharjo Dinormalisasi

Pemkab Sukoharjo melakukan pengerukan Sungai Lembu Putih di Kecamatan Tawangsari sebagai awalan sebelum dilakukan normalisasi pada 2024. Badan Sungai Lembu Puting yang menyempit sering menyebabkan banjir.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Sidak Pembangunan GOR dan Taman Budaya Sukoharjo, Ini Kata Bupati Etik

Ingin memastikan proyek berjalan sesuai harapan, Bupati Sukoharjo, Etik Suryano, memeriksa pembangunan GOR dan Taman Budaya. Ia kembali melihat sedikitnya jumlah pekerja di proyek Taman Budaya.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kecamatan Bulu Si Paling Lunas Pajak, Target PBB di Sukoharjo Capai 63%

Bulu menjadi satu-satunya Kecamatan di Sukoharjo yang seluruh desanya telah lunas Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2).
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Progres Pengerjaan 74%, Bupati Etik Evaluasi Proyek Gedung Parkir Sukoharjo

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, mengevaluasi pengerjaan proyek gedung parkir dan taman plaza yang saat ini masih berjalan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Ada Sterilisasi Hewan hingga Vaksin, Ini Jadwal Sukoharjo Agropolitan Expo 2023

Dinas Pertanian dan Perikanan Sukoharjo menggelar Sukoharjo Agropolitan Expo 2023 di Sentra Niaga, The Park Grogol, Sukoharjo. Event ini digelar selama sembilan hari sejak 2 September 2023.
  • 7 bulan yang lalu
  • Birgita Armasda
Sukoharjo

Didampingi Bupati Etik, Puan Maharani Resmikan 2 Sanggar Inklusi di Sukoharjo

Ketua DPR RI, Puan Maharani menghadiri peresmian sanggar inklusi di Kecamatan Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, Minggu (3/9/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Sukoharjo Agropolitan Expo 2023, dari Lomba Cerdas Cermat hingga Kontes Kambing

Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Sukoharjo kembali berkolaborasi dengan Sentratown dalam menghadirkan Sukoharjo Agropolitan Expo (SAE) 2023 yang berlangsung di Sentratown, Kawasan Terpadu The Park Mall, Solo Baru, Sukoharjo pada Sabtu-Minggu (2-10/9/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Selamat! Masyarakat Peduli Kali Baki Sukoharjo Maju Lomba KPS Tingkat Nasional

Masyarakat Peduli Kali Baki (Masdulkabi) berhasil maju ke tingkat nasional dalam Lomba Komunitas Peduli Sungai (KPS). Masdulkabi dinilai telah berhasil merawat sungai hingga memutarkan roda perekonomian di wilayah sekitar.
  • 7 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Selamat! Kabupaten Sukoharjo Raih Tiga Penghargaan Nirwasita Tantra KLHK

Kabupaten Sukoharjo menyabet tiga penghargaan Nirwasita Tantra 2022 yang diserahkan di Gedung Manggala Wanabakti kompleks Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan pada Selasa (29/8/2023).
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bupati Sukoharjo Dorong Penelitian dan Ilmu Pengetahuan Lewat Depo Arsip

Bupati Sukoharjo Etik Suryani meresmikan Depo Arsip di Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Sukoharjo pada Kamis (24/8/2023).
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Gandeng Bulog, Pemkab Sukoharjo Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Warga Miskin

Pemkab Sukoharjo bersama Bulog dan BI melakukan gerakan pangan murah (GPM) di Desa Kertonatan, Kecamatan Kartasura. Gerakan ini akan dilakukan merata ke seluruh wilayah Kabupaten Sukoharjo.
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Wujudkan Komitmen, Bupati Sukoharjo Canangkan 37 Kampung Tangguh Anti Narkoba

Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, berkomitmen memberantas narkoba dengan mencanangkan 37 Kampung Tangguh Anti Narkoba bersama Polres Sukoharjo.
  • 8 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo Gelar Job Fair, 30 Perusahaan Sediakan 2.000 Lowongan Kerja

Sebanyak 30 perusahaan ambil bagian dalam Sukoharjo Job Fair 2023 yang digelar Pemkab setempat selama dua hari sejak Selasa (22/8/2023). Tersedia 2.000 lowongan kerja yang ditawarkan.
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bupati Sukoharjo Punguti Sampah Seusai Nonton Panggung Hiburan

Bupati Etik bersama Forkopimda berkeliling memantau langsung panggung hiburan tersebut dengan sepeda kayuh. Sebelum pulang, Bupati menyempatkan memungut sampah di sekitar lokasi acara.
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Oh, Ternyata Ini Alasan Sukoharjo Mendapat Julukan Kota Makmur

Ulasan lengkap sejarah Kabupaten Sukoharjo disebut sebagai Kota Makmur.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tasya Angelita