Berita Pinjol Legal Terbaru
Finansial

Pengamat Sebut Pinjol Legal Bisa Dongkrak Pertumbuhan UMKM Asal Terukur

Layanan pinjaman daring atau online (pinjol) legal berpeluang mendukung pertumbuhan UMKM di Tanah Air.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

OJK Sebut Belum Ada Pelanggaran yang Dilakukan Danacita maupun Kampus ITB

OJK menyebut sejauh ini belum ada pelanggaran yang dilakukan Danacita maupun ITB terkait isu pinjaman daring (pinjol) yang digunakan untuk pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT).
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Viral Mahasiswa ITB Bisa Cicil UKT Lewat Pinjol, Ini Penjelasan Kampus

Kampus Institut Teknologi Bandung (ITB) bekerja sama dengan platform pinjol Danacita dalam menawarkan cicilan Uang Kuliah Tunggal (UKT) mahasiswa viral di media sosial.
  • 2 bulan yang lalu
  • Rika Anggraeni
Finansial

Orang RI Doyan Ngutang, Pertumbuhan Kredit Pinjol Lebih Tinggi daripada Bank

Pertumbuhan outstanding pembiayaan atau kredit pinjol naik jika dibandingkan dengan posisi Oktober 2023 yang tumbuh 17,66% yoy menjadi Rp58,05 triliun.
  • 3 bulan yang lalu
  • Fahmi Ahmad Burhan / Rika Anggraeni / Nuraini
Finansial

Asosiasi Fintech Syariah Ingatkan Masyarakat Tak Asal Sebar Data Pribadi

Asosiasi Fintech Syariah Indonesia (AFSI) mengingatkan masyarakat agar berhati-hati memberikan data pribadi agar tidak disalahgunakan.
  • 5 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Newswire
Finansial

OJK Terima 200 Aduan Terkait Pinjol Ilegal di Jawa Tengah

Di Jawa Tengah, terdapat 200 aduan terkait pinjol ilegal berdasarkan data hingga September 2023.
  • 5 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Bisnis

Kredit Macet Fintech P2P Meningkat, Dampak Pinjol Legal yang Kerap Diabaikan

Pinjol ilegal disebut jadi momok masyarakat karena hobi meneror, sementara pinjol legal sering diabaikan dan dicurangi para pelanggannya yang enggan membayar.
  • 11 bulan yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Bisnis

Cegah Jeratan Pinjol, KemenPPPA Dorong Pemberdayaan Ekonomi Perempuan

Program-program pemberdayaan ekonomi di tingkat daerah dengan sasaran kelompok-kelompok perempuan rentan bertujuan membuat para perempuan berdaya secara ekonomi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rika Anggraeni / Newswire
Bisnis

Cek! Ini Daftar Pinjol Legal dan Berizin OJK pada 2022

Daftar lengkap 102 pinjaman online (pinjol) legal dan mendapatkan izin otoritas jasa keuangan (OJK).
  • 1 tahun yang lalu
  • Rika Anggraeni
Bisnis

Jangan Main-Main! Mangkir Bayar Pinjol Legal Bikin Kredit Motor dan KPR Ditolak

Pengutang yang tak membayar tagihan pinjaman online (Pinjol) legal dan terdaftar OJK bakal masuk daftar hitam KPR dan kredit lainnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rika Anggraeni
Bisnis

5 Tips Pinjol Cepat Cair, Prosesnya Cuma Hitungan Menit!

Berikut lima tips untuk mendapatkan pinjaman online (pinjol) yang cepat cair dalam hitungan menit tanpa berbelit-belit.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Riset Pinjol Populer: Shopee Paylater Teratas, Akulaku Jawara Cash Loan

Sejumlah platform kredit digital alias pinjaman online (pinjol) legal, baik yang berlisensi multifinance maupun fintech P2P lending, tampak mulai dikenal baik oleh masyarakat.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aziz Rahardyan
Solo

Awas Jangan Terjebak! Hanya Ada 104 Pinjol Legal, Cek Daftarnya di OJK

Otoritas Jasa Keuangan atau OJK menegaskan hanya ada 104 lembaga pinjaman online atau pinjol legal yang terdaftar resmi di pemerintah.
  • 2 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Bisnis

Persaingan Sengit, Fintech Resmi UangTeman Sulit Bayar Gaji Karyawan

Salah satu fintech peer-to-peer (P2P) lending berizin Otoritas Jasa Keuangan (OJK) UangTeman besutan PT Digital Alpha Indonesia yang nyaris bangkrut.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aziz Rahardyan
Bisnis

Utang Pinjol Resmi Tembus Rp27,9 Triliun, Ini Pendana Terbesar

Statistik OJK terkait industri teknologi finansial pendanaan bersama alias peer-to-peer lending (fintech lending) mengungkap utang di industri ini telah menembus Rp27,9 triliun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aziz Rahardyan
Bisnis

Daftar 104 Pinjol Resmi Terdaftar OJK 2021, Jangan Sampai Ketipu!

Berikut ini terdapat 104 daftar pinjaman online atau pinjol resmi terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) per 25 Oktober 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nugroho Meidinata
Bisnis

Pelaku UMKM Ingin Gunakan Jasa Pinjol? Begini Saran Kemenkop

Kemenkop UKM bersama Kementerian Komunikasi dan Informatika, BI, OJK, dan Polri telah melakukan pernyataan bersama terkait adanya 3.000 lebih pinjol yang ditutup oleh Satgas Waspada Investasi.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

2 Pinjol Mundur, Ini Daftar 104 Fintech Lending Terdaftar di OJK

OJK mengimbau masyarakat untuk selalu menggunakan jasa penyelenggara fintech lending yang sudah terdaftar/berizin dari OJK.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Jangan Terkecoh! Ini Beda Pinjol Ilegal dengan Pinjol Legal

Pemerintah melakukan penindakan tegas terhadap pinjol ilegal, sedangkan pinjol-pinjol lain yang legal sudah ada izin, sah, dipersilakan berkembang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Dinda Aulia Ramadhanty