Berita Pembatasan Sosial Terbaru
Klaten

Soal Pembatasan Jam Operasional Pedagang Kuliner, Pemkab Klaten Emoh Ikuti Solo

Pemkab Klaten belum berencana mengubah pembatasan jam operasional pedagang kuliner maksimal sampai pukul 19.00 WIB selama PSBB.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Hari Pertama PSBB Klaten, PKL Alun-Alun Dioprak-Oprak Suruh Tutup

Hari pertama penerapan PSBB Klaten masih ada sejumlah pedagang yang buka melewati pukul 19.30 WIB sehingga dioprak-oprak petugas.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Solo

Jam Buka Usaha Kuliner Solo Tak Dibatasi, Satgas Covid-19: Langgar Prokes, Bubarkan!

Pemkot Solo tidak membatasi jam buka tempat usaha kuliner selama pemberlakuan pembatasan sosial kegiatan masyarakat, 11-25 Januari 2021.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D / Suharsih
Solo

PSBB Jawa-Bali Dimulai! Tempat Ibadah Solo Perketat Pembatasan

Pengelola tempat ibadah Kota Solo memperketat pembatasan dalam mendukung pelaksanaan PPKM pada 11-25 Januari 2021.
  • 3 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Jelang PSBB Jawa-Bali, Begini Persiapan Bandara Adi Soemarmo Solo

Manajemen Angkasa Pura I Bandara Adi Soemarmo Solo menyatakan siap mendukung penerapan PSBB Jawa-Bali, 11-25 Januari 2021.
  • 3 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas
Solo

PSBB Jawa-Bali, Tempat Hiburan Malam Solo Bakal Dilarang Beroperasi?

Pemberlakuan PSBB Jawa-Bali berpotensi membuat tempat hiburan malam Kota Solo dilarang beroperasi untuk sementara.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Karanganyar

Masih Digodok, Draf Aturan PSBB Karanganyar Sudah Bocor Via Whatsapp

Aturan mengenai penerapan PSBB Kabupaten Karanganyar masih dalam pembahasan namun draf berisi instruksi bupati mengenai PSBB sudah bocor.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Karanganyar

Bupati Karanganyar Dukung Soloraya Terapkan PSBB, Tapi...

Bupati Karanganyar Julliyatmono mendukung penerapan PSBB wilayah Soloraya namun ia memberikan masukan ini kepada Gubernur Jateng.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Solo

Ketentuan PSBB Solo: Pasar Tradisional Tetap Buka, 75% ASN Bekerja Dari Rumah

Beberapa ketentuan dalam penerapan PSBB Kota Solo adalah pasar tradisional tetap buka sementara 75% ASN akan bekerja dari rumah.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

Soloraya Berlakukan PSBB, Begini Tanggapan Pengelola Hotel dan Mal

Rencana penerapan PSBB wilayah Soloraya mulai 11 hingga 25 Januari mendapat tanggapan dari PHRI Solo pengelola pusat perbelanjaan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas
Klaten

Pembatasan Sosial di Klaten: Nekat Berkerumun, Warga Bisa Dipenjara 4 Bulan

Polisi tak segan menerapkan pasal pidana dengan hukuman 4 bulan penjara bagi warga yang tak mematuhi pembatasan sosial dengan nekat berkerumun di Klaten.
  • 4 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno