Berita Pasar Sukowati Sragen Terbaru
Sragen

1.000 Lebih Motor Masuk Pasar Sukowati Sragen Tiap Hari, Segini Pendapatannya

Pendapatan parkir elektronik di Pasar Sukowati Sragen dalam sehari mencapai Rp2 juta. Setiap hari, lebih dari 1.000 kendaraan  parkir di pasar milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sragen itu.
  • 6 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pasar Sukowati Sragen akan Ditata, Pedagang Bambu segera Direlokasi

Pasar Sukowati Sragen yang baru tahun ini resmi beroperasi menghadapi sejumlah persoalan. Mulai dari keluhan pedagang soal pengelolaan parkir, pengelolaan limbah penyembelihan unggas, hingga penurunan omzet. 
  • 6 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kontraktor vs Subkontraktor Pasar Sukowati Sragen Berpolemik, Pemkab Mediasi

Persoalan pembayaran pekerjaan antara kontraktor dan subkontraktor pembangunan Pasar Sukowati Sragen belum rampung. Pemkab Sragen berinisiatif memediasi persoalan agar segera selesai.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Waduh, Paving Pasar Sukowati Sragen Tiba-tiba Dibongkar Ibu-Ibu

Pembangunan Pasar Sukowati Sragen yang sudah rampung ternyata menyisakan masalah. Bayaran subkontraktor yang mengerjakan pemasangan paving ternyata belum dilunasi oleh PT Darlin Audiya Surabaya.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Ini Butir-Butir Kesepakatan Mediasi Warga Kios Renteng Nglangon & Pemkab Sragen

Ada enam butir kesepakatan yang dicapai dalam mediasi antara warga Kios Renteng Nglangon dan Pemkab Sragen terkait relokasi pedagang ke Pasar Sukowati.
  • 11 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Polemik Selesai, Warga Kios Renteng Mau Pindah ke Pasar Sukowati Sragen

Polemik antara Pemkab Sragen dengan warga penghuni 25 Kios Renteng Nglangon selesai. Setelah mediasi yang berlangsung selama hampir enam jam, akhirnya warga bersedia pindah ke Pasar Sukowati Sragen.
  • 11 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Polemik Relokasi, Mediasi Warga Nglangon & Pemkab Sragen Berjalan Tanpa Bupati

Pertemuan antara warga Kios Renteng Nglangon dengan Pemkab Sragen yang dimediasi Komnas HAM berjalan tertutup dan tanpa dihadiri Bupati.
  • 11 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Komnas HAM Turun Tangan Mediasi Polemik Warga Nglangon Vs Pemkab Sragen

Komnas HAM datang ke Sragen untuk menyelesaikan polemik antara warga Kios Renteng di Nglangon dengan Pemkab Sragen. Polemik ini buntut dari relokasi pedagang ke Pasar Sukowati Sragen.
  • 11 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Diskumindag Kaji Solusi Masalah Limbah Pemotongan Ayam Pasar Sukowati Sragen

Persoalan Membeludak nya limbah hasil pemotongan ayam di Pasar Sukowati Sragen menjadi perhatian Diskumindag.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kunjungi Pasar Sukowati Sragen, Bupati Disambati Kumuhnya Pemotongan Ayam

Bupati Sragen mengakui masih ada sejumlah catatan mengenai Pasar Sukowati yang akan segera ia tindak lanjuti. Salah satunya adalah daya tampung IPAL yang tak bisa mengaver seluruh limbah ayam.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pasar Sukowati, Satu-satunya Pasar Tradisional di Sragen yang Terapkan E-Parkir

Pasar Sukowati menjadi pasar tradisional pertama di Sragen yang menerapkan parkir elektronik atau e-parkir. Ini bentuk komitmen Pemkab dalam transparansi pendapatan daerah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pemkab Sragen Kirim Lagi Surat Peringatan, Warga Kios Renteng Tetap Bergeming

Sekda Sragen kembali melayangkan surat peringatan kepada warga Kios Renteng untung segera mengosongkan kios tempat mereka tinggal dan pindah ke Pasar Sukowati, Ini adalah surat peringatan kali ketiga.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

PLN Putus Jaringan Listrik Eks Pasar Nglangon dan Eks Pasar Joko Tingkir Sragen

Diskumindag Sragen meminta PLN memutus jaringan listrik eks Pasar Nglangon dan eks Pasar Joko Tingkir karena kedua bangunan itu akan dibongkar. Sebagai pedagang masih ada yang bertahan di eks Pasar Joko Tingkir.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Komnas HAM Surati Bupati Sragen Terkait Polemik Kios Renteng Nglangon

Komnas HAM menyurati Bupati Sragen setelah menerima aduan dari warga warga Kios Renteng Nglangon yang enggan direlokasi ke Pasar Sukowati Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Listrik Pasar Sukowati Belum Juga Terpasang, Pedagang Protes Sekda Sragen

Sejumlah warga Kios Renteng mengeluhkan belum terpasangnya jaringan listrik di kios Pasar Sukowati yang akan mereka tempati. Sekda Sragen memastikan jaringan listrik terpasang dalam satu dua hari ke depan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

28 Warga Kios Renteng Sragen Terancam Tak Dapat Kios Pasar Sukowati

Sekda Sragen menyebut 28 warga Kios Renteng terancam tak mendapat kios di Pasar Sukowati lantaran tak juga mengambil kunci. Sementara warga tetap bertahan enggan direlokasi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Banjir Hantui Pasar Sukowati Sragen, DPU Segera Normalisasi Drainase

Kepala DPU Sragen Raden Suparwoto mengungkapkan pemenang lelang atas pekerjaan normalisasi drainase Pasar Sukowati Sragen sudah ada dan sudah ada surat penunjukan penyedia barang dan jasa (SPPBJ)
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Dapat Surat Peringatan karena Tak Mau Pindah, Warga Kios Renteng Sragen Santai

Warga Kios Renteng menanggapi santai surat peringatan dari Pemkab Sragen yang meminta mereka segera mengosongkan kios dan pindah ke Pasar Sukowati. Warga mengaku sudah mengadu ke Pemprov Jateng.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

45 Pedagang Klitikan Masih Bertahan di Eks Pasar Joko Tingkir Sragen Gegara Ini

Masih banyak pedagang klitikan yang memilih bertahan di Pasar Joko Tingkir akan dibongkar. Mereka belum mau pindah karena los jatah mereka belum disekat dan belum ada jaringan listrik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pasar Sukowati Sragen Mulai Bergeliat, Pedagang Mengaku Nyaman Jualan

Sejumlah pedagang mulai merasa nyaman berjualan di Pasar Sukowati Sragen. Meski belum semuanya berjualan, aktivitas jual beli di pasar baru itu sudah mulai bergeliat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Tanah Leluhur & Kembang Dibawa saat Boyongan Pedagang ke Pasar Sukowati Sragen

Ratusan pedagang mengikuti Kirab Boyongan dari Pasar Nglangon dan Pasar Joko Tingkir menuju ke Pasar Sukowati Nglangon, Sragen, Sabtu (11/3/2023) pagi. Setiap kelompok pedagang membawa spanduk dan menampilkan pakaian tradisional masing-masing.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Segera Hilang, Pasar Nglangon & Pasar Joko Tingkir Sragen Tinggal Kenangan

Boyongan pedagang ke Pasar Sukowati Sragen sekaligus menandai segera hilangnya Pasar Nglangon dan Pasar Joko Tingkir yang menyimpan banyak kenangan bagi warga di Bumi Sukowati.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / Muh Khodiq Duhri
Sragen

Pertunjukan Wayang Kampung Sebelah Ramaikan Boyongan ke Pasar Sukowati Sragen

Rangkaian boyongan pedagang Pasar Nglangon, Pasar Joko Tingkir, dan Kios Renteng Nglangon dimulai dengan syukuran makan soto bersama dengan hiburan Campursari Honocoroko dan pertunjukan Wayang Kampung Sebelah di pelataran Pasar Sukowati Sragen, Jumat (10/3/2023) malam.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kukuh Tolak Relokasi, Warga Kios Renteng Sragen akan Audiensi ke DPRD Jateng

Warga Kios Renteng masih bersikukuh menolak direlokasi ke Pasar Sukowati Sragen dan berencana melakukan audiensi dengan DPRD Jateng. Mereka kini memasang lagi 25 spanduk penolakan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Perencanaan Kurang Matang, Drainase Jadi Solusi Banjir Pasar Sukowati Sragen

Wakil Ketua DPRD Sragen menyebut perencanaan pembangunan Pasar Sukowati kurang matang sehingga kebanjiran.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pasar Sukowati Sragen Banjir, Rp980 Juta Disiapkan Guna Normalisasi Drainase

DPU akan menormalisasi drainase di kawasan Pasar Sukowati Sragen dengan anggaran Rp980 Juta setelah pasar yang baru selesai dibangun itu kebanjiran pada Rabu (15/2/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pedagang Burung Kembali Datangi Diskumindag Sragen Minta Solusi Tempat

Pedagang burung Pasar Joko Tingkir Sragen kembali bernegosiasi dengan Diskumindag Sragen agar bisa mendapatkan kios di Pasar Sukowati yang sesuai dengan keinginan mereka.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pedagang Pasar Joko Tingkir Sragen Keberatan Direlokasi, Bupati Tanggapi Santai

Pedagang burung di Pasar Joko Tingkir Sragen menyatakan keberatan direlokasi ke Pasar Sukowati dengan memasang lima baliho besar. Sementara Bupati Sragen memastikan persoalan relokasi pedagang harus kelar pada akhir Februari ini.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Giliran Pedagang Ayam Potong Keluhkan Kios Pasar Sukowati Sragen Sempit

Pedagang ayam potong di Pasar Nglangon, Sragen, juga mengeluhkan kondisi kios baru yang sempit dan disekat-sekat tembok di Pasar Sukowati Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Cegah Burung Mati, 9 Pedagang Minta Kios di Luar Pasar Sukowati Sragen

Pedagang menilai zonasi burung itu juga tidak boleh dijadikan satu dengan zona ayam potong karena burung-burung bisa stres.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pemasangan Listrik di Pasar Sukowati Sragen Tanggung Jawab Pedagang

Diskumindag Sragen menyerahkan tanggung jawab pemasangan instalasi listrik di kios Pasar Sukowati Sragen kepada pedagang yang akan menempatinya. PLN meminta pengajuan pemasangan jaringan listrik dilaksanakan secara kolektif.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Sebagian Besar Pedagang Pasa Joko Tingkir Sragen Sudah Ambil Undian Kios

Undian los dan kios di Pasar Sukowati Sragen untuk para pedagang Pasar Joko Tingkir Sragen menyisakan 22 kios burung. Sebanyak 35 los dan kios bengkel serta onderdil selesai diundi pada Rabu (1/2/2023) pagi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pedagang Klitikan Pasar Joko Tingkir Sragen Dulu Pindahan dari PKL Kodok Ijo

Penghuni Pasar Joko Tingkir dulunya merupakan pemilik bengkel sepeda onthel di Jl. Imam Bonjol Sragen, mulai dari simpang tiga Toko Komplit Sragen ke barat sampai depan Stasiun Sragen atau dikenal kawasan Kodok Ijo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

10 Kambing Dipotong, Bupati Resmikan Pasar Sukowati Sragen

Peresmian pasar terpadu Nglangon yang kini diberi nama Pasar Sukowati Sragen dihadiri sekitar 500 undangan. Ada 10 kambing disembelih untuk peresmian pasar yang menelan anggaran Rp37 miliar ini.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu