Berita Libur Nataru Solo Terbaru
Solo

Di Tengah Memanasnya Konflik Internal, Keraton Solo Tetap Dibanjiri Wisatawan

Keraton Solo ramai dikunjungi wisatawan pada libur Nataru kali ini meski situasi internal sedang memanas pascakeributan pekan lalu.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

5,2 Juta Kendaraan akan Berada di Kota Solo Selama Libur Nataru

Data Dinas Perhubungan  (Dishub) Kota Solo saat malam Natal tepatnya pada Sabtu (24/12/2022) tercatat ada kenaikan sebesar 14% dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Solo

CFD Solo Tetap Ada saat Hari Natal, Gendengan-SGM untuk Parkir Jemaat Gereja 

Car Free Day atau CFD tetap ada tapi hanya di Jl Slamet Riyadi dan area dari Gendengan ke depan SGM menjadi lokasi parkir kendaraan jemaat gereja di Hari Natal, Minggu (25/12/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

Digeber Akhir Tahun, Solo International Art Camp 3 Diikuti Seniman 16 Negara

Pemkot Solo menggelar event berskala internasional yakni Solo International Art Camp 3 pada akhir tahun ini yang diikuti belasan negara.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Hampir 1.000 Personel dan 6 Pos Jaga Disiapkan untuk Amankan Nataru di Solo

Hampir seribu personel aparat gabungan bakal dikerahkan untuk menjaga dan mengamankan momen Natal dan Tahun Baru atau Nataru di Solo.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

Waduh! Banyak Permintaan, Pasokan Buah Lokal di Pasar Gede Solo Malah Minim

Pasokan buah lokal di Pasar Gede Solo malah mengalami penurunan, padahal permintaan sedang tinggi menjelang Natal dan Tahun Baru.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Nataru, Jangan Coba-Coba Pakai Knalpot Brong di Solo Biar Ga Nyesel

Polresta Solo menaruh perhatian khusus pada razia penggunaan knalpot brong selama momen Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi