Berita Lembaga Keuangan Terbaru
Ekonomi

LPS: Gen Z Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Jaga Stabilitas Keuangan Nasional

Gen Z perlu meningkatkan kualitas literasi terutama mengenai ekonomi dan keuangan, menabung, serta cara berinvestasi yang aman dan nyaman.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Sukoharjo

Usia 26 Tahun, BPR Artha Sari Sentosa Targetkan Jadi BPR Terbesar di Sukoharjo

PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Artha Sari Sentosa Sukoharjo genap berusia 26 tahun. BPR Artha Sari Sentosa menargetkan dalam lima tahun ke depan akan menjadi BPR terbesar di Sukoharjo.
  • 5 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Opini

Optimalisasi Fungsi Sosial LKS

Sebagai manifestasi ekonomi syariah, lembaga keuangan syariah (LKS) seperti bank syariah, bank pembiayaan rakyat syariah (BPRS), baitul mal wat tamwil (BMT), dan sebagainya memiliki fungsi sosial untuk mengentaskan kemiskinan.
  • 5 bulan yang lalu
  • Ahmad Ubaidillah
Finansial

OJK Pusat akan Gelar 130 Program Literasi Keuangan, Sasar Sekolah hingga Kampus

Kegiatan literasi keuangan melalui sosialisasi, webinar, edukasi keuangan, bank goes to school/campus, klinik konsultasi, dan outreach program.
  • 6 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Finansial

OJK Hentikan 1.484 Entitas Keuangan Ilegal, Gencar Dilakukan Online dan Offline

OJK bersama seluruh anggota Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal telah menghentikan 1.484 entitas keuangan ilegal yang terdiri tas 18 entitas investasi ilegal dan 1.466 entitas pinjaman online ilegal.
  • 6 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Ekonomi

Hari Terakhir Pendaftaran Lowongan Kerja OJK, Cek Syaratnya

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membuka lowongan kerja melalui jalur Tenaga Kerja PKWT (Perjanjian Kerja Waktu Tertentu).
  • 7 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Anik Sulistyawati
Teknologi

Cek Masalah dengan Lembaga Keuangan, BI Checking Penting bagi Pelamar Pekerjaan

BI Checking dinilai penting diterapkan kepada pelamar pekerjaan untuk mengetahui riwayat masalah finansial dengan lembaga keuangan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

LPS Buka Lowongan Kerja Jalur PCP dan Prohire, Cek Syaratnya

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mengajak putra-putri terbaik bangsa yang memiliki integritas untuk bergabung melalui lowongan pekerjaan jalur PCP (Pendidikan Calon Pegawai) dan Prohire.
  • 8 bulan yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Sragen

Setahun Surplus Rp1 Miliar, Ini Unit Pengelola Keuangan Terbaik di Sragen

Unit Pengelola Keuangan (UPK) Alaska Sejahtera Bumi Sukowati Kecamatan Kedawung, mendapat predikat sebagai UPK paling produktif di Kabupaten Sragen.
  • 8 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Ekonomi

Hanya 10 Persen Masyarakat Jadi Anggota Koperasi, Pemerintah Genjot Modernisasi

 Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso mengatakan saat ini hanya sekitar 10 persen masyarakat Indonesia yang tergabung dalam koperasi.
  • 8 bulan yang lalu
  • Newswire
Solo

Hubungan Emosional dengan UMKM Jadi Modal BPR Terus Bertahan

Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Soloraya dinilai masih punya banyak pilihan bertahan dan terus berkembang karena memiliki hubungan emosional dengan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
  • 1 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari / Oriza Vilosa
Bisnis

Punya 17 Penyidik, OJK Selesaikan 20 Kasus di Sektor Jasa Keuangan pada 2022

OJK yang memiliki kewenangan penyidikan pada 2022 berhasil menyelesaikan 20 perkara kasus di sektor jasa keuangan yang telah dinyatakan lengkap oleh Jaksa Penuntut Umum.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Menteri ESDM Akui Transisi Energi Butuh Bantuan Pembiayaan

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengajak mitra bisnis dan lembaga keuangan untuk ikut berkolaborasi dalam pembiayaan transisi energi di Indonesia. Arifin menuturkan Indonesia membutuhkan pembiayaan senilai US$1 triliun untuk investasi menuju energi baru dan terbarukan (EBT) pada 2060.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nyoman Ary Wahyudi
Bisnis

Selamat Bertugas! Dewan Komisioner OJK 2022-2027 Resmi Dilantik

Tujuh Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK) resmi dilantik Mahmakah Agung pada Rabu (20/7/2022) pagi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Leo Dwi Jatmiko
Bisnis

OJK: Lembaga Keuangan Wajib Rekam Suara dan Video Saat Tawarkan Produk

Aturan terbaru OJK yakni mewajibkan lembaga keuangan merekam suara dan video saat menawarkan produk atau layanan secara digital.
  • 1 tahun yang lalu
  • Leo Dwi Jatmiko
Solo

Pemkot Ungkap Separuh Lebih Jumlah Koperasi di Solo Mati Suri

Pemkot Solo mengungkap ada 300-an atau separuh lebih dari jumlah total koperasi di Kota Bengawan yang kondisinya mati suri dan tidak ada aktivitas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Bukan Kaleng-Kaleng, Ini Deretan Prestasi Koperasi Sejahtera Bersama

Koperasi Sejahtera Bersama mencatatkan sejumlah prestasi dan penghargaan mentereng di tingkat nasional, bahkan pernah masuk rekor Muri pada 2016.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Wow, KSP Sejahtera Bersama Punya 170.000 Anggota & Aset Rp3,15 Triliun

Koperasi Sejahtera Bersama yang berkantor pusat di Bogor, Jawa Barat, merupakan koperasi terbesar nomor tujuh di Indonesia dengan aset Rp3,15 triliun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Pencairan Dana Bermasalah, KSP Sejahtera Bersama Ditegur Pemkot Solo

Pemkot Solo memberikan teguran dan peringatan kepada KSP Sejahtera Bersama Regional Solo agar segera menyelesaikan pembayaran uang simpanan anggotanya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Tertahan, Simpanan Anggota KSP SB Solo Ada yang Sampai Rp570 Juta Lho

Nilai uang simpanan para anggota KSP Sejahtera Bersama Regional Solo yang masih tertahan hingga saat ini bervariasi dan ada yang mencapai Rp570 juta seorang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Gegara Uang Tertahan, Anggota KSP Sejahtera Bersama Solo Susah Berobat

Kisah pilu dan menyesakkan dialami anggota KSP Sejahtera Bersama Regional Solo yang kesulitan berobat kanker gegara uang simpanan mereka tidak cair.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Simpanan Rp270 M Tertahan, Anggota KSP Sejahtera Bersama Solo Beraksi

Belasan anggota KSP Sejahtera Bersama Regional Solo mengadakan aksi damai di kantor koperasi tersebut untuk mempertanyakan uang simpanan mereka yang tertahan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Bos Debt Collector Solo Ungkap Cara Kerja Sindikat Penggelapan Aset

Bos perusahaan penyedia jasa debt collector di Solo Giyatno mengungkapkan cara kerja sindikat penggelapan aset milik perusahaan pembiayaan dan debitur.
  • 2 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Cerita Giyatno, Bos Jasa Penagihan Layani 46 Lembaga Pembiayaan di Solo

Bos jasa penagihan utang Solo, Giyatno, menceritakan bagaimana ia mengelola perusahaan dengan 100-an petugas penagih dan 46 lembaga yang menjadi kliennya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Nasional

10 Berita Terpopuler : Daftar Lembaga Keuangan Penyalur KUR - Pembuang Bayi Wonogiri Ternyata Siswi SMK

Informasi tentang lembaga keuangan penyalur KUR hingga pengungkapan kasus pembuangan bayi di Wonogiri masuk daftar 10 berita terpopuler Solopos.com
  • 2 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Rohmah Ermawati / Newswire
Kolom

Keuangan Inklusif dan Rentenir

Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Sabtu, 21 November 2020. Esai ini karya Iswadi, asisten peneliti Indef dan alumnus Pascasarjana Ekonomi Southern Illionis University, Carbondale, Amerika Serikat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Iswadi
Bisnis

Lahir atau Berkarier di Soloraya, 5 Nama Ini Jadi Petinggi di Lembaga Ekonomi Nasional

Sejumlah petinggi lembaga ekonomi nasional rupanya punya keterkaitan dengan Soloraya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tika Sekar Arum / Widiyantoro
Kota Jogja

Simpanan Dijamin Hingga Rp2 Miliar, Warga Jangan Khawatir

  • 8 tahun yang lalu
  • Kusnul Isti Qomah / JIBI / Harian Jogja
Nasional

LEMBAGA KEUANGAN : Crowdfunding Bisa Jadi Alternatif Pilihan

  • 8 tahun yang lalu
  • Asiska Riviyastuti / JIBI / Solopos
Jateng

INDUSTRI KEUANGAN : OJK Jateng-DIY Panen Ratusan Aduan

  • 9 tahun yang lalu
  • JIBI / SOLOPOS / Antara
Jatim

BKD JATIM : Wah, 1.650 BKD di Jatim Naik Kelas!

  • 9 tahun yang lalu
  • Wike D. Herlinda / JIBI / Bisnis
Nasional

LEMBAGA KEUANGAN : Asuransi Mulai Merambah UKM

  • 10 tahun yang lalu
  • Hijriyah Al Wakhidah / JIBI / Solopos
Foto

DAHLAN PENTAS KETOPRAK

  • 10 tahun yang lalu
  • JIBI / SOLOPOS / Antara / Fikri Yusuf