Arsip Berita koperasi
+ PLUS Pemerintah Terapkan Afirmasi 40% Belanja APBD ke UMKM dan Koperasi
Sebanyak 40% alokasi anggaran belanja barang dan jasa dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) harus dibelanjakan ke UMKM dan koperasi.
Di Wonogiri, Kecamatan Ini Paling Sedikit Memiliki Jumlah Koperasi
Sebanyak 7.499 koperasi di Wonogiri dinilai sudah tak aktif. Pemkab Wonogiri berencana memvalidasi ulang kondisi riil koperasi, April-Agustus 2022.
7.499 Koperasi di Wonogiri Ternyata Tak Aktif, Bakal Dibubarkan?
Sebanyak 7.499 koperasi di Wonogiri dinilai sudah tak aktif. Pemkab Wonogiri berencana memvalidasi ulang kondisi riil koperasi, April-Agustus 2022.
Ribuan Koperasi dan UMKM di Wonogiri akan Divalidasi Ulang, Ada Apa?
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonogiri bersiap memvalidasi ulang terhadap 57.000 koperasi dan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di daerah setempat.
Waduh, 60 Koperasi di Sukoharjo Segera Dibubarkan Tahun Ini
Pembubaran koperasi di Sukoharjo dilakukan secara bertahap lantaran permasalahan masing-masing koperasi berbeda-beda.
+ PLUS Koperasi Simpan Pinjam Makin Dibutuhkan, Gagal Bayar Harus Dicegah
Kini koperasi simpan pinjam makin dibutuhkan masyarakat. Seiring dengan itu sistem pengawasan yang makin ketat dibutuhkan demi mencegah gagal bayar.
Bertahan saat Pandemi, Aset Koperasi Unisri Solo Hampir Rp20 Miliar
Koperasi Unisri Solo tercatat memiliki aset Rp19,5 miliar berdasarkan laporan pada Oktober 2021 lalu yang mana membuktikan koperasi tersebut bisa bertahan di tengah pandemi Covid-19.
Menkop UKM ke Solo, Anggota KSP Sejahtera Bersama Gercep Minta Ketemu
Anggota KSP Sejahtera Bersama menemui Menko dan UKM Teten Masduki saat berkunjung ke Solo untuk menghadiri acara di STP.
Punya Tujuan Mulia, Begini Sejarah Koperasi yang Bermula di Inggris
Berdasarkan sejarah gerakannya, koperasi yang bermula di Inggris memiliki tujuan mulia seperti prinsip kerja sama dan kesetaraan.
Waduh, Usaha 300 Koperasi di Sukoharjo Macet Gara-Gara Pandemi Covid-19
Usaha ratusan koperasi binaan Disdagkop dan UKM Sukoharjo macet gara-gara pandemi Covid-19 yang melanda hampir dua tahun terakhir.
Bukan Kaleng-Kaleng, Ini Deretan Prestasi Koperasi Sejahtera Bersama
Koperasi Sejahtera Bersama mencatatkan sejumlah prestasi dan penghargaan mentereng di tingkat nasional, bahkan pernah masuk rekor Muri pada 2016.
Wow, KSP Sejahtera Bersama Punya 170.000 Anggota & Aset Rp3,15 Triliun
Koperasi Sejahtera Bersama yang berkantor pusat di Bogor, Jawa Barat, merupakan koperasi terbesar nomor tujuh di Indonesia dengan aset Rp3,15 triliun.
Tertahan, Simpanan Anggota KSP SB Solo Ada yang Sampai Rp570 Juta Lho
Nilai uang simpanan para anggota KSP Sejahtera Bersama Regional Solo yang masih tertahan hingga saat ini bervariasi dan ada yang mencapai Rp570 juta seorang.
KSP Sejahtera Bersama Solo Bermasalah, Anggota Minta Atensi Pemerintah
Pemerintah diharapkan bisa hadir dan membantu memberikan solusi atas kasus gagal bayar koperasi simpan pinjam seperti yang terjadi di KSP Sejahtera Bersama Solo.
Simpanan Rp270 M Tertahan, Anggota KSP Sejahtera Bersama Solo Beraksi
Belasan anggota KSP Sejahtera Bersama Regional Solo mengadakan aksi damai di kantor koperasi tersebut untuk mempertanyakan uang simpanan mereka yang tertahan.
4.000 Aduan Soal Pinjol, Koperasi Berpraktik Rentenir
Banyak koperasi yang kini berpraktik menjadi rentenir dengan sistem pinjol.Â
Enggak Jelas Aktivitasnya, 916 Koperasi di Karanganyar akan Dibubarkan
Berdasarkan hasil pendataan Petugas Penyuluh Koperasi Lapangan (PPKL), dari 1.179 koperasi yang terdaftar di Karanganyar, hanya 263 masih aktif.
Cerita Bakul Bakso Nasabah Kospin Syariah Karanganyar Tak Bisa Cairkan Tabungan
Begini cerita nasabah Kospin Syariah Karanganyar yang sejak setahun lalu kesulitan mencairkan tabungan.
Geruduk Kantor Kospin Syariah Karanganyar, Nasabah Minta Uang Dicairkan, Tapi...
Nasabah menggeruduk kantor Kospin Syariah Karanganyar menuntut pencairan dana.
Puluhan Nasabah Geruduk Kantor Kospin Syariah Karanganyar, Ada Apa?
Puluhan nasabah menggeruduk kantor Kospin Syariah Karanganyar, Selasa (17/11/2020).
Dorong UMKM Berkembang, Blibli-Kemenkop UKM Luncurkan KUMKM HUB
Kementerian Koperasi dan UKM bersama Blibli meluncurkan KUMKM HUB.
Pemkab Sukoharjo Bubarkan 373 Koperasi, Ini Penyebabnya
Ratusan koperasi dibubarkan oleh Pemkab Sukoharjo.
Ojek Online BeUjek Mulai Rekrut Driver di Soloraya, Minat?
Ojek online berbasis koperasi BeUjek membuka pendaftaran driver di Colomadu, Karanganyar.