Berita Koalisi Perubahan Untuk Persatuan Terbaru
Sragen

Sapa Kader di Sragen, Presiden PKS akan Bujuk Demokrat Tetap di KPP

PKS bersyukur dengan masuknya Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu semakin memperkuat kemenangan di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
  • 7 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Wonogiri

Kecewa Anies Baswedan Pilih Cak Imin, Demokrat Wonogiri Copot Baliho Anies-AHY

DPC Partai Demokrat Wonogiri mencopot seluruh baliho bergambar Anies-AHY lantaran kecewa dan merasa dikhianiati seusai Anies Baswedan memilih Cak Imin sebagai cawapresnya di Pilpres 2024.
  • 7 bulan yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Nasional

Golkar dan PAN: Kami hanya Dukung Capres yang Pro Pemerintah Jokowi

Airlangga Hartarto menyatakan partainya hanya membuka kemungkinan mendukung Prabowo Subianto atau Ganjar Pranowo.
  • 8 bulan yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

PAN Tak Mau Gabung, KPP Tetap Yakin Anies Menangi Pilpres 2024

PAN memastikan takkan mendukung Anies Baswedan dalam Pilpres 2024 mendatang.
  • 8 bulan yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

Puan Maharani Sepakat Jalin Silaturahmi dengan Anies Baswedan

Kesepakatan Puan dan Anies adalah untuk tetap menjalin silaturahmi menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Melalui Video Call, Anies Ingatkan Pendukungnya Berkampanye secara Santun

Mantan Gubernur DKI Jakarta itu melarang pendukungnya mencaci dan mencela bakal capres lainnya.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Profil AHY, Ketum Demokrat yang Disebut Kandidat Terkuat Cawapres Anies

Pada 8 Juli 2005, AHY menikah dengan Annisa Larasati Pohan yang merupakan Gadis Sampul 1997.
  • 10 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib
Nasional

Dituding Paksakan AHY jadi Cawapres Anies, Partai Demokrat Membantah Keras

Andi mengakui Demokrat memang mengajukan AHY jadi cawapres Anies.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Cawapres Anies Ditetapkan tapi Belum Diumumkan, 3 Nama Ini Masuk Kandidat

Anies Baswedan diusung tiga partai yakni Partai Nasdem, Partai Keadilan Sejahtera (PKS), dan Partai Demokrat.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire / Abu Nadzib
Nasional

Deal! Koalisi Perubahan Telah Tetapkan Satu Nama Cawapres untuk Anies Baswedan

Ketua DPP Partai Nasdem Willy Aditya membenarkan Tim Delapan sudah memutuskan satu nama bakal calon wakil presiden (cawapres) untuk Anies Baswedan.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Bertemu di Rumah Surya Paloh, Petinggi KPP Tegaskan Koalisi Makin Solid

Taufik Basari mengatakan pertemuan itu menunjukkan soliditas KPP untuk tetap melanjutkan langkah politik bersama pada Pemilu 2024.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Surya Paloh, AHY dan Elite Koalisi Perubahan Bertemu di Pulau Pribadi

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh bertemu dengan elite Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) di Kepulauan Seribu pada pekan lalu. 
  • 10 bulan yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

Elektabilitas Kalah di Hasil Survei, Anies Baswedan: Masih Ada 8 Bulan Lagi

Anies Baswedan bersikap santai karena masih ada waktu delapan bulan sebelum Pilpres digelar pada Februari 2024 mendatang.
  • 11 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib / Newswire
Nasional

JK Arahkan KIB Bergabung ke Koalisi Pendukung Anies, Partai Golkar Menunggu

KPP sudah resmi mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden menuju Pilpres 2024.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire / Abu Nadzib
Nasional

Diberi Kebebasan Milih Cawapres, Anies Baswedan Akui Dekat dengan AHY

Agus Harimurti Yudhoyono disebut-sebut sebagai kandidat terkuat yang bakal mendampingi Anies di Pilpres 2024.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Ternyata Ada Ketum Partai di Luar Koalisi Perubahan Ingin Jadi Cawapres Anies

Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) sudah membeberkan lima nama calon wakil presiden (cawapres) yang akan mendampingi Anies Baswedan yang sudah disepakati akan diusung sebagai calon presiden (capres) pada Pilpres 2024.
  • 1 tahun yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

PKS Beberkan 5 Nama yang akan Jadi Cawapres Dampingi Anies Baswedan

Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang terdiri atas Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) membeberkan sejumlah nama calon wakil presiden (cawapres) yang akan mendampingi Anies Baswedan yang sudah disepakati akan diusung sebagai calon presiden (capres) pada Pilpres 2024.
  • 1 tahun yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

Isi Lengkap Piagam Kerja Sama Koalisi Perubahan, Memuat Kriteria Cawapres

Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang terdiri atas Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) resmi mengumumkan penandatanganan piagam kerja sama.
  • 1 tahun yang lalu
  • Surya Dua Artha Simanjuntak
Nasional

Resmi Berkoalisi! Partai Nasdem, Partai Demokrat dan PKS Tanda Tangani Piagam

Kesepakatan pembentukan KPP menjadi butir pertama dari kesepakatan kerja sama ketiga partai politik itu.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Newswire