Berita Kai Daop 6 Yogyakarta Terbaru
Ekonomi

KAI Daop 6 Yogyakarta Buru Pelaku Sabotase Letakkan Batu Besar di Tengah Rel

Pelaku sabotase KAI dengan batu besar tersebut dapat dituntut hukuman penjara maksimal tiga bulan atau denda maksimal 15 juta rupiah.
  • 4 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Korporasi

KAI Daop 6 Yogyakarta Ajak Warga Jaga Keselamatan Diri dan KA Batara Kresna

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 6 Yogyakarta menyebut KA Bathara Kresna dengan tujuan Kabupaten Wonogiri menjadi andalan masyarakat. Tercatat hingga Oktober 2023, rata-rata penumpang KA Bathara Kresna sebanyak 10.315 orang.
  • 5 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Bisnis

Aman! Harga Tiket Kereta Api Dipastikan Stabil saat Arus Mudik Lebaran 2023

Harga tiket Kereta Api (KAI) dipastikan stabil saat mudik Lebaran 2023.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Klaten

Nekat Menerobos, Truk Tabrak Pintu Perlintasan KA Sekaran Klaten sampai Rusak

Sopir truk nekat menerobos palang pintu perlintasan KA yang sedang menutup hingga rusak di wilayah Desa Sekaran, Wonosari, Klaten, Rabu (22/3/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Wonogiri

Dimanfaatkan 1.200 Warga, PT KAI Data Ulang Aset Lahan di Wonogiri Pekan Depan

PT KAI Daop 6 Yogyakarta mulai pekan depan mendata ulang aset lahan mereka di tiga kecamatan Kabupaten Wonogiri yang saat ini dimanfaatkan dengan cara sewa oleh sekitar 1.200 warga.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Bisnis

Tiket KAI Angkutan Lebaran dari Daop 6 Yogyakarta Masih Banyak, Ini Rinciannya

Rincian penjualan tiket KA Lebaran dengan keberangkatan dari stasiun-stasiun wilayah Daop 6 Yogyakarta, Kamis (9/3/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Ika Yuniati
Bisnis

Masih Banyak! Tiket KAI Angkutan Lebaran dari Daop 6 Yogyakarta Masih 241.386

Penjualan tiket KA Lebaran dengan keberangkatan dari stasiun-stasiun wilayah Daop 6 Yogyakarta baru sekitar 11,16%, Kamis (9/3/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Ika Yuniati
Bisnis

Buruan Beli! Tiket Mudik H-10 dan H-9 Lebaran dari KAI Daop 6 Baru Terjual 2%

Penjualan tiket KA Lebaran dengan keberangkatan dari stasiun-stasiun wilayah Daop 6 Yogyakarta pada pada 12 dan 13 April 2023 baru sekitar 2%.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ika Yuniati
Nasional

Miliki 16 Juta Meter Persegi, PT KAI Daop 6 Yogyakarta Intensifkan Pengamanan

Total luas aset KAI di Daop 6 Yogyakarta mencapai sekitar 16 juta meter persegi dari Purworejo hingga Boyolali Jawa Tengah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire