Berita Jalur Krl Solo-palur Terbaru
Solo

Menjajal KRL Solo Balapan-Palur, Di Dalam Nyaman, View Di Luar Asyik

Solopos.com berkesempatan mengikuti uji coba KRL lintas Solo Balapan-Palur bersama pejabat PT KAI dan KAI Commuter, Senin (20/6/2022), begini hasilnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Solopos Hari Ini: Ramai-ramai Raih WTP

Pemerintah Kota (Pemkot) Solo meraih predikat opini wajar tanpa pengecualian (WTP) ke-12 berturut-turut dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) di Semarang, Jumat (27/5/2022). Laporan keuangan pemerintah daerah lainnya juga mendapatkan predikat serupa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso / Afifa Enggar Wulandari
Solo

Penumpang KA Jarak Jauh Bisa Lanjut KRL Dari Solo Ke Stasiun Palur

Para penumpang KA jarak jauh nantinya bisa memanfaatkan KRL Solo Balapan-Stasiun Palur setiba di Solo untuk menuju wilayah Karanganyar dan sekitarnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Stasiun Palur Pernah Dilalui KA Prameks Lho, Ngalami Enggak Lur?

KA Prameks pernah beroperasi sampai Stasiun Palur sekitar 2006 lalu pernah diwacanakan lagi pada 2019 sebelum akhirnya digantikan oleh KRL Solo-Jogja.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Uniknya Stasiun KA Palur, Lokasinya Bukan di Desa Atau Pun Dusun Palur

Stasiun KA Palur yang akan melayani perpanjangan rute KRL Solo-Jogja ternyata tidak terletak di Desa Palur, Mojolaban, maupun Dusun Palur, Desa Ngringo, Jaten, Karanganyar.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Ini Keistimewaan Stasiun Palur Yang Akan Dilewati KRL Solo-Jogja

Stasiun Palur di Jaten, Karanganyar, yang akan dilewati KRL memiliki beberapa keistimewaan yang akan jadi daya tarik bagi penumpang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Bakal Dilewati KRL, Ternyata Begini Sejarah Jalur KA Solo Balapan-Palur

Jalur KA Solo Balapan-Palur yang akan dipakai untuk jalur KRL ternyata dibangun pada masa pemerintahan Hindia Belanda, begini ceritanya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Cepat Banget! Segini Waktu Tempuh Solo Balapan-Palur Naik KRL

Waktu tempuh Solo Balapan-Palur menggunakan kereta rel listrik atau KRL jauh lebih cepat dibandingkan menggunakan bus.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Gibran Dan Menhub Jajal KRL Solo Balapan-Palur, Sudah Siap Beroperasi?

Menhub Budi Karya Sumadi dan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menjajal jalur KRL Solo Balapan-Palur, Kamis (26/5/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

2 Hari Diuji Coba, Jalur KRL Solo Balapan-Palur Sudah Siap?

Uji coba sarana dan prasarana jalur kereta api untuk kesiapan operasional KRL rute Solo Balapan-Palur berlangsung selama dua hari.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Nasional

Solopos Hari Ini: Segera Naik Harga

Pengusaha makanan dan minuman bersiap untuk menaikkan harga jual selepas Lebaran tahun ini karena kenaikan tarif pajak pertambahan nilai (PPN) menjadi 11%.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso / Ni Luh Angela
Solo

Wah, Jalur KRL Solo - Palur Diuji Coba Lur!

Ditjen Perkeretaapian dan berbagai pihak terkait melakukan uji coba jalur KRL dari Stasiun Solo Balapan sampai Stasiun Palur di Karanganyar, Selasa (5/4/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

KRL Solo-Palur Segera Beroperasi, Bisa Diperpanjang Sampai ke Sragen?

Pengoperasian kereta rel listrik atau KRL rute Solo-Palur saat ini tinggal menunggu penyelesaian peninggian overpass di Jl DI Pandjaitan, Gilingan, Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Solo

Elektrifikasi Jalur KRL Stasiun Solo Balapan-Palur Sudah 73% Lur

Proses pengerjaan elektrifikasi untuk jalur kereta rel listrik atau KRL rute Solo Balapan-Palur saat ini sudah mencapai sekitar 73% dan ditarget rampung sebelum Agustus.
  • 2 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

Siap-Siap, KRL Jalur Solo-Palur Segera Beroperasi!

Kementerian Perhubungan memastikan kereta rel listrik atau KRL jalur Solo-Palur yang merupakan perpanjangan dari KRL Solo-Jogja segera beroperasi pada tahun ini.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Foto

Target 2023 Beroperasi, Jaringan Listrik Jalur KRL Solo-Palur Dipasang

Penambahan listrik daya baru sebesar 5 mega watt (MW)
  • 2 tahun yang lalu
  • Nicolous Irawan