Berita Investasi Bodong Terbaru
Finansial

Kerugian Akibat Investasi Bodong Capai Rp139,6 Triliun, PMI Sering Jadi Sasaran

Kerugian masyarakat Indonesia akibat investasi ilegal (investasi bodong) mencapai Rp139,67 triliun sejak tahun 2017 sampai tahun 2023.
  • 3 minggu yang lalu
  • Newswire
Finansial

6 Tahun, Rp139,6 Triliun Melayang Akibat Investasi Bodong

Satgas Pasti OJK selalu menerima laporan dari masyarakat yang terjerat investasi bodong setiap harinya, yang telah ditindaklanjuti oleh OJK.
  • 3 minggu yang lalu
  • Newswire
Finansial

Diduga Lakukan Aktivitas Penipuan, BBH dan Smart Wallet Diblokir OJK

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) menghentikan kegiatan usaha Bartle Bogle Hegarty (BBH) Indonesia dan Smart Wallet.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Buntut Kasus Investasi Bodong PT Taspen, 2 Orang Dicekal ke Luar Negeri

KPK cekal dua orang yang berkaitan dengan kasus investasi bodong di PT Taspen.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Investasi Bodong PT Taspen Rugikan Negara Ratusan Miliar

Kasus dugaan korupsi berupa investasi bodong di PT Taspen merugikan negara hingga ratusa miliar rupiah.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Sragen

Bos Semut Rangrang Sragen Tak Dibebani Pengembalian Kerugian Korban

Dalam petikan putusan kasasi Mahkamah Agung (MA) bernomor 330 K/Pid.Sus/2023, MA tidak menyebut ada pengembalian kerugian korban terkait kasus penipuan bisnis ternak semut rangrang.
  • 2 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kasasi Jaksa Dikabulkan MA, Bos Rangrang Sragen Dijebloskan ke Penjara

Sempat dinyatakan bebas oleh PN Sragen, bos ernak semut rangrang, Sugiyono, akhirnya divonis bersalah oleh MA dengan hukuman delapan tahun penjara.
  • 2 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Nasional

Buron Sejak 2022, Bos Robot Trading Viral Blast Ditangkap di Bangkok

Wakil Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Kombes Pol. Samsul Arifin mengatakan pendiri robot trading Viral Blast Putra Wibowo ditangkap di Bangkok, Thailand.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Malang

Crazy Rich Surabaya Wahyu Kenzo Divonis 10 Tahun Bui Kasus Robot Trading ATG

Crazy rich Surabaya, Wahyu Kenzo, dinyatakan bersalah dan divonis 10 tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Malang dalam kasus investasi bodong.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kota Jogja

Berkedok Bisnis Properti, Sejumlah Investor di Jogja Diduga Kena Tipu

Sejumlah investor di Jogja diduga kena tipu investasi berkedok bisnis properti.
  • 3 bulan yang lalu
  • Yosef Leon
Surabaya

Ratusan Korban Robot Trading akan Mendapatkan Uang Mereka Lagi, Nilainya Rp21 M

Para korban investasi bodong perusahaan robot trading Viral Blast Global akan segera mendapatkan uang mereka kembali dengan nilai mencapai Rp21 miliar.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Aduan Investasi Bodong dan Pinjol di Jateng Capai 2.323, Solo Kedua Terbanyak

Pemprov Jateng bersama BI dan OJK menggiatkan literasi keuangan kepada masyarakat guna mencegah berbagai praktik pinjaman ilegal.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Boyolali

Masih Ada Laporan soal Arisan Bodong dari Warga Boyolali, Begini Pesan OJK Solo

Kepala OJK Solo Eko Yunianto menyebut sampai saat ini masih ada laporan masuk terkait investasi maupun arisan bodong, salah satunya dari warga Boyolali.
  • 5 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Semarang

Hindarkan Warga dari Investasi Bodong dan Pinjol Ilegal, Jateng Luncurkan PIKD

Pemprov Jawa Tengah, Pemkab Wonosobo, dan industri jasa keuangan bersinergi meluncurkan Pusat Informasi Keuangan Terpadu Desa/Kelurahan (PIKD) se-Jateng, di Lapangan Desa Plobangan Selomerto, Kabupaten Wonosobo, Jumat (15/9/2023) malam.
  • 7 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Finansial

Waspada! Korban Investasi Bodong dari Orang Awam hingga Berpendidikan Tinggi

Investasi bodong atau investasi ilegal di Indonesia ternyata juga memakan korban dari kalangan masyarakat awam hingga dengan pendidikan tinggi. 
  • 7 bulan yang lalu
  • Muhammad Ridwan
Finansial

Kominfo Tutup 14.297 Situs Keuangan Ilegal sejak 2016

Di tingkat hulu, Kementerian Kominfo meningkatkan literasi dan kecakapan digital masyarakat melalui kampanye, edukasi, dan sosialisasi Gerakan Nasional Literasi Digital bekerja sama dengan 141 mitra.
  • 7 bulan yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Finansial

Ibu Jadi Benteng Terdepan Melawan Jeratan Investasi Bodong

Modus kejahatan yang dilancarkan para penipu berkedok investasi atau investasi bodong yakni menawarkan keuntungan atau imbal hasil yang tidak masuk akal bahkan mencurigakan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire / Gigih Windar Pratama / Rohmah Ermawati
Ekonomi

Dipakai Si Kembar Rihana-Rihani untuk Menipu, Kenali Apa Itu Skema Ponzi!

Apa itu skema ponzi yang dipakai pasangan kembar Rihana dan Rihani untuk menipu?
  • 9 bulan yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Nasional

Divonis Ingkar Janji dan Didenda Rp1,2 Miliar, Yusuf Mansur Ajukan Banding

Yusuf Mansur memutuskan mengajukan banding terkait putusan Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan (Jaksel) yang menyatakan dirinya Wanprestasi dan diharuskan membayar ganti rugi Rp1,2 miliar.
  • 9 bulan yang lalu
  • bisnis.com
Nasional

PN Jaksel Vonis Yusuf Mansur Wanprestasi dan Harus Membayar Rp1,2 Miliar

Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) mengabulkan sebagian dari gugatan yang diajukan terhadap Yusuf Mansur terkait kasus penipuan dan penggelapan dalam proyek batu bara.
  • 9 bulan yang lalu
  • bisnis.com
Ekonomi

Wow..! Kerugian Akibat Investasi Bodong Capai Rp5 Triliun Per Tahun

Kerugian masyarakat akibat investasi ilegal atau bodong mencapai Rp5 triliun per tahun dalam 7 hingga 8 tahun terakhir.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Sosok Zaini Mustofa, Pengacara Ngawi yang Kalahkan Yusuf Mansur di PN Jaksel

Zaini yang kini tinggal di Kabupaten Bogor, Jawa Barat adalah alumnus Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tahun 1996.
  • 10 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib
Nasional

Zaini Mustofa Menang, Investor Lain Susul Gugat Ustaz Yusuf Mansur

Sedikitnya ada 250 orang yang mengaku menjadi korban investasi Yusuf Mansur dengan nilai mencapai nominal Rp55 miliar.
  • 10 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib
Nasional

Investasi Batu Bara: Zaini Gugat Yusuf Mansur Rp98 Triliun, Terkabul Rp1,24 M

aini Mustofa membuat heboh publik pada Januari 2022 lalu karena menggugat Yusuf Mansur dan beberapa pihak lainnya senilai Rp98 triliun.
  • 10 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib
Ekonomi

5.700 Investasi Bodong dan Pinjol Ilegal Diberantas Sejak 2017

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan Satgas Waspada Investasi (SWI) telah memberantas lebih dari 5.700 investasi dan pinjaman online ilegal sejak 2017.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Ribuan Kali Diberantas, Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong Terus Bermunculan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui Satgas Waspada Investasi (SWI) telah menutup sekitar 6.000 investasi bodong dan pinjaman online (pinjol) ilegal sejak 2017. Namun demikian, investasi bodong dan pinjol ilegal masih marak beredar dan merugikan masyarakat.
  • 10 bulan yang lalu
  • Pernita Hestin Untari
Bisnis

Jangan Sampai Jadi Korban, Waspadai Modus Investasi Bodong di Media Sosial

Sering mendapatkan tawaran investasi melalui media sosial? Hati-hati jangan sampai tergiur dengan investasi bodong. Berikut yang harus diwaspadai untuk terhindar dari investasi bodong.
  • 11 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Bisnis

Jerat Penipuan Keuangan dan Investasi Bodong Kian Beragam, Waspadalah

OJK juga telah menerima 94.737 permintaan layanan, termasuk 6.371 pengaduan investasi bodong dan penipuan keuangan lainnya, 34 pengaduan berindikasi pelanggaran, dan 420 sengketa yang masuk ke dalam LAPS Sektor Jasa Keuangan (SJK).
  • 11 bulan yang lalu
  • Rohmah Ermawati / Rika Anggraeni
Jatim

Alami Kerugian Rp5 M, Emak-Emak Korban Investasi Bodong Lapor ke Polda Jatim

Puluhan emak-emak yang menjadi korban investasi bodong melapor ke Polda Jawa Timur.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil
Nasional

Heboh Perempuan Meneriaki Kapolri, Kasus Investasi Bodong Ditangani Bareskrim

Buntut dari teriakan Sri Hartiningsih, Bareskrim Polri mengambil alih laporan investasi bodong berkedok koperasi tersebut.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Sudut Pandang

Mbah Slamet dan Literasi Rendah

Menurut data UNESCO, minat membaca masyarakat Indonesia hanya 0,001%. Artinya dari 1.000 orang Indonesia, cuma satu orang yang rajin membaca.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Jatim

Kerap Flexing di Medsos, Ini Peran Crazy Rich Tulungagung di Robot Trading ATG

Crazy rich Tulungagung, Bayu Walker, ditangkap polisi karena memiliki peran dalam mengatur web dan expert advisor robot trading ATG.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil / Newswire
Jatim

Crazy Rich Tulungagung Bayu Walker Jadi Tersangka TPPU, Asetnya Disita Polisi

Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Mabes Polri menetapkan crazy rich Tulungagung Bayu Walker sebagai tersangka kasus TPPU.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Jatim

3 Rumah Mewah Milik Tersangka Investasi Bodong Wahyu Kenzo Disita Polisi

Aparat kepolisian menyita tiga unit rumah mewah di Malang milik tersangka robot trading Wahyu Kenzo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Gunung Kidul

Terlibat Kasus Investasi Bodong, Seorang Guru PNS di Gunungkidul Dipecat

Seorang guru PNS di Kabupaten Gunungkidul dipecat karena terlibat dalam kasus investasi bodong.
  • 1 tahun yang lalu
  • David Kurniawan
Jatim

Penyidik Telusuri Aset Rumah Milik 2 Tersangka Investasi Robot Trading ATG

Penyidik dari kepolisian bakal menelusuri seluruh aset rumah milik dua tersangka investasi bodong robot trading ATG.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Jatim

Polisi Tegaskan Robot Trading ATG Wahyu Kenzo Ilegal

Polresta Malang Kota menegaskan robot trading ATG milik Wahyu Kenzo ternyata ilegal atau tidak punya izin operasional.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Strategi OJK Tekan Kasus Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membeberkan strategi untuk menekan kasus jeratan pinjaman online (pinjol) ilegal dan investasi bodong.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rika Anggraeni
Bisnis

Tergiur Bunga Tinggi, Masyarakat Belum Bisa Bedakan Investasi dan Penipuan

Minim literasi menjadi salah satu penyebab banyak masyarakat jadi korban investasi bodong.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Bisnis

Jangan Sampai Jadi Korban! Begini Cara Cek Daftar Investasi Bodong di Tanah Air

Cara antisipasi dan cek daftar investasi bodong di Tanah Air.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Bisnis

OJK Tutup 10 Investasi Ilegal, Salah Satunya Penyelenggara Haji dan Umrah

Melalui Satgas Waspada Indonesia (SWI), pihak OJK menemukan sepuluh entitas yang melakukan investasi ilegal dan 50 pinjaman online tanpa izin.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Bisnis

Investasi Bodong di Solo: Bunga Tinggi Bikin Korban Rela Berutang dan Jual Aset

Cerita sejumlah korban investasi bodong di Solo yang merugi hingga ratusan juta rupiah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Nasional

Kasus Binomo Belum Kelar, Indra Kenz Digugat Ayah Sang Pacar Rp10 Miliar

Indra Kenz yang sebelumnya menghadapi kasus investasi bodong ternyata juga digugat secara perdata.
  • 1 tahun yang lalu
  • Edi Suwiknyo
Nasional

28 Kasus Investasi Bodong Diusut Polri, Kerugian Korban Rp31,4 Triliun

Polisi mengusut 28 kasus investasi bodong sepanjang 2022. Kerugian masyarakat akibat puluhan kasus itu mencapai Rp31,4 triliun.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Doni Salmanan Tetap Kaya, Dapat Pengembalian Aset Mewah dan Uang Rp7,6 M

Menurut hakim, Doni tidak diwajibkan membayar ganti rugi kepada para korban, karena tidak terbukti bersalah terkait Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Boyolali

Investasi Bodong Masih "Gentayangan" di Soloraya, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban

Upaya agar tidak jadi korban investasi bodong yang masih marak di wilayah Boyolali dan Soloraya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Foto

Kasus Investasi Bodong, Indra Kenz Divonis 10 Tahun Penjara & Denda Rp5 Miliar

Terdakwa dinilai terbukti melakukan penyebaran informasi bohong soal investasi bodong Binary Option (Binomo) yang merugikan konsumen serta pencucian uang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Daftar 9 Investasi Bodong per Oktober 2022, dari Money Game hingga Marketplace

Satgas Waspada Investasi (SWI) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menetapkan sembilan entitas investasi tanpa izin alias ilegal atau investasi bodong pada Oktober 2022.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rika Anggraeni
Bisnis

Kabar Baik! Korban Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong Bisa Dapat Ganti Rugi

Korban kejahatan di sektor keuangan, misalnya pinjaman online (pinjol) ilegal, investasi bodong, hingga skema ponzi pada koperasi simpan pinjam bisa mendapatkan ganti rugi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maria Elena
Nasional

Indra Kenz Dituntut 15 Tahun Penjara & Denda Rp10 Miliar

Tersangka TPPU dan penipuan modus online trading binary option Binomo, Indra Kesuma alias Indra Kenz, dituntut penjara selama 15 tahun dan denda Rp10 miliar.
  • 1 tahun yang lalu
  • Lukman Nur Hakim
Bantul

Tergiur Cuan Besar, Warga Bantul Tertipu Investasi Minyak Goreng Rp12 Miliar

Seorang warga Dusun Melikan Kidul, Kalurahan Bantul, Kapanewon Bantul, tertipu belasan miliar rupiah dari investasi minyak goreng.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ujang Hasanudin
Jatim

Berkedok Investasi Perumahan, Polda Jatim Bekuk Mafia Tanah

Aparat Polda Jatim membekuk dua orang yang merupakan mafia tanah dan merugikan para korban hingga miliaran rupiah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil
Foto

Indra Kenz Jalani Sidang Perdana Kasus Penipuan Binomo di PN Tangerang

Sidang beragendakan pembacaan dakwaan dari Jaksa Penuntut Umum
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Sidang Perdana Kasus Investasi Bodong Doni Salmanan Digelar

Sidang perdana kasus investasi bodong atau penipuan investasi opsi biner dengan terdakwa Doni Salmanan digelar secara daring di PN Bale Bandung, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (4/8/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Gunung Kidul

Tawarkan Investasi Bodong, PNS Gunungkidul Tipu Warga Hingga Rp8 Miliar

Seorang guru PNS di Gunungkidul ditangkap polisi karena melakukan penipuan dengan modus investasi bodong uang kripto.
  • 1 tahun yang lalu
  • David Kurniawan
Kolom

Permainan Bodong di Arena Nyata

Mereka yang mendirikan aplikasi berkedok investasi bodong menciptakan permainan dan mengeksplorasi kesenangan dasariah manusia, yang haus akan kemenangan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maria Y. Benyamin
Bisnis

Tanpa Ampun! SWI Blokir 1.120 Platform Investasi Bodong

Satgas Waspada Investasi (SWI) kembali bertindak tegas dengan memblokir platform ribuan investasi bodong.
  • 1 tahun yang lalu
  • Aziz Rahardyan
Kota Jogja

Tergiur Keuntungan Investasi Kripto, Warga Jogja Rugi Rp1,3 Miliar

Seorang warga melapor ke Polda DIY karena merasa tertipu investasi bodong aset kripto senilai Rp1,3 miliar.
  • 1 tahun yang lalu
  • Sunartono
Bisnis

2 Tahun Pandemi, Tabungan Rp5 Miliar Melonjak

Lembaga Penjamin Simpanan mencatat kinerja perbankkan meningkat. Dua tahun pandemi, jumlah rekening nilai miliaran meningkat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Sunartono
Bisnis

Marak Investasi Bodong, Masyarakat Diimbau Manfaatkan Lini Bappebti

Masyarakat diminta memanfaatkan pusat bantuan Lini Bappebti agar terhindar dari jeratan investasi bodong terutama robot trading yang jumlah aduannya terus bertambah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Terkuak! Yusuf Mansur di Yaman Saat Rumahnya Digeruduk Massa

Ustaz Yusuf Mansur dikabarkan sedang berada di Yaman saat rumahnya digeruduk massa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Chelin Indra Sushmita
Nasional

Rumah Yusuf Mansur Digeruduk Massa, Tagih Uang Rp50 Miliar

Rumah Ustaz Yusuf Mansur digeruduk investor yang meminta uang mereka dikembalikan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Chelin Indra Sushmita
Nasional

Adiansyah Partner Yusuf Mansur Ngaku Crazy Rich Punya Gunung Batu Bara

Inilah sosok Adiansyah, tangan kanan Yusuf Mansur dalam bisnis batu bara yang mengaku sebagai crazy rich Kalimantan Selatan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Chelin Indra Sushmita
Nasional

Profil Adiansyah, Kunci Investasi Batu Bara Yusuf Mansur yang Hilang

Inilah profil Adiansyah, tokoh kunci dalam investasi batu bara yang digalang Ustaz Yusuf Mansur.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Chelin Indra Sushmita
Bisnis

Total Kerugian hingga Rp97 Miliar, Siapa Dalang Robot Trading DNA Pro?

Bareskrim Polri terus mengusut kasus robot trading DNA Pro. Menurut Bareskrim sejumlah public figur akan diperiksa terkait robot trading tersebut.
  • 2 tahun yang lalu
  • Setyo Aji Harjanto
Bisnis

Awas Investasi Bodong! Ini Tips Investasi Aman dari CEO Bareksa

Banyaknya investasi bodong membuat masyarakat harus ekstra hati-hati dalam mengelola keuangan. Untuk melakukan investasi, perlu mencermati beberapa hal agar tidak terjebak dalam investasi bodong.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Nabila Dina Ayufajari
Nasional

Crazy Rich Priuk: Usut Tuntas Semua Penipuan Robot Trading

Ahmad Sahroni berharap semua aplikasi robot trading yang melakukan penipuan diusut tuntas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Wow, PPATK Blokir 345 Rekening Investasi Bodong Berisi Rp588 Miliar

Sedikitnya 345 rekening investasi bodong yang berisi dana Rp588 miliar sudah diblokir PPATK.
  • 2 tahun yang lalu
  • Szalma Fatimarahma
Bisnis

Ditangkap Polisi karena Kasus Robot Trading, Siapa Hendry Susanto? 

Polisi menangkap Hendry Susanto yang merupakan Direktur Utama PT FSP Akademi Pro, perusahaan yang mengelola robot trading Fahrenheit.
  • 2 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Setyo Aji Harjanto
Nasional

Korban Rugi Ratusan Miliar, Bos Fahrenheit Terancam 24 Tahun Penjara

Saat ini Bareskrim Polri menahan bos robot trading Hendry Susanto selama 20 hari pertama di Bareskrim.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Dirut Robot Trading Fahrenheit Dibekuk, 1 Direktur Masih Buron

Bareskrim Polri meringkus  Direktur Utama PT FSP Akademi Pro, perusahaan yang mengelola robot trading Fahrenheit, Hendry Susanto, dan kini masih memburu satu direktur.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Barang Bukti Kasus Fahrenheit, Apartemen hingga Lexus RX300 & Fortuner

Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya mentyita barang bukti dua unit mobil mewah merek Lexus RX300 dan Toyota Fortuner serta dua apartemen dari empat tersangka dalam kasus investasi bodong bermodus robot trading Fahrenheit.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Terbongkar! Begini Modus Investasi Bodong Robot Trading Fahrenheit

Polda Metro Jaya menjelaskan robot trading Fahrenheit adalah sebuah program fiktif yang sama sekali tidak berhubungan dengan pasar saham.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Kasus Robot Trading Fahrenheit, Polisi Tangkap 3 Orang

Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya menangkap tiga orang terkait Fahrenheit.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

CEO Jouska Aakar Abyasa Ditahan, Ini Perjalanan Kasusnya

Mabes Polri akhirnya menahan tersangka kasus penipuan CEO Jouska Finansial Indonesia Aakar Abyasa Fidzuno.
  • 2 tahun yang lalu
  • Edi Suwiknyo
Bisnis

Dilaporkan Polisi, Pemilik Kebab Baba Rafi Punya 1.300 Gerai

Kabar mengejutkan datang dari pengusaha franchise Kebab Turki Baba Rafi, Hendy Setiono yang dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas dugaan investasi bodong tambak udang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Jessica Gabriela Soehandoko
Bisnis

Ikut Jadi Korban KSP Indosurya, Patricia Gouw Ngaku Rugi Rp2 Miliar

Kasus penipan berkedok deposito di Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Indosurya diduga rugikan ribuan nasabah hingga nilai kerugian hingga Rp15 triliun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Edi Suwiknyo
Nasional

Ini Sosok Adiansyah, Tangan Kanan Yusuf Mansur di Investasi Batu Bara

Jejak Adiansyah tidak terlacak sehingga majelis hakim hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (15/3/2022), memutuskan memanggil tangan kanan Yusuf Mansur itu melalui iklan di media massa.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Kota Jogja

Polda DIY Selidiki Kasus Trading Fahrenheit, Rugikan Warga Rp825 Juta

Kasus investasi bodong robot trading Fahrenheit kini masuk dalam proses penyelidikan di Polda DIY setelah salah satu korbannya melaporkan kasus tersebut.
  • 2 tahun yang lalu
  • Lugas Subarkah
Nasional

Ketua OJK: Kerugian Akibat Kripto & Robot Trading Capai Rp117,5 Triliun

Ketua Dewan Komisioner OJK, Wimboh Santoso, menyebut kerugian akibat investasi kripto ilegal maupun robot trading ilegal di Indonesia mencapai Rp117,5 triliun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Siti Nur Azizah
Banyumas

Gedung OJK di Purwokerto Diresmikan, Ini Asa Gubernur Ganjar

Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo, menghadiri peresmian gedung baru Otoritas Jasa Keuangan atau OJK di Purwokerto, Banyumas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Nasional

Aktifkan Nomor Lama, Ustaz Yusuf Mansur Siap Dimaki-Maki

Ustaz Yusuf Mansur menginformasikan nomor lamanya sudah diaktifkan kembali.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Bisnis

Investasi Bodong, 77 Rekening Senilai Rp28,24 Miliar Dihentikan PPATK

Jumlah rekening dan besarnya dana di atas berdasarkan penelusuran PPATK terkait investasi bodong sejak Januari 2022.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Investasi Bodong Kian Marak, Begini Saran Bibit agar Jadi Investor Bijak

Bibit mengajak masyarakat untuk mengambil keputusan investasi secara bijaksana dan tidak trauma terhadap investasi.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Jumlah Investasi Bodong Cenderung Turun, Tapi Modus Makin Beragam

Satgas Waspada Investasi (SWI) mengungkap bahwa tren jumlah platform investasi bodong atau ilegal yang ditutup setiap tahun sebenarnya cenderung turun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aziz Rahardyan
Bisnis

Jangan Sampai Jadi Korban, Begini Cara Mengecek Investasi Bodong!

Untuk itu masyarakat yang akan melakukan investasi perlu tahu cara mengecek dan mengenali investasi bodong agar tidak terperdaya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Yuliana Hema
Bisnis

Terkait Kripto hingga Investasi Yusuf Mansur, Ini Komentar Bos OJK

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tegas melarang sektor keuangan untuk memfasilitasi transaksi aset kripto.
  • 2 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Nasional

Saling Lapor Kasus Binomo, Polri Dahulukan Periksa Indra Kenz

Agus mengatakan kasus yang dilaporkan oleh Indra Kenz bisa berproses setelah kasus dugaan investasi bodong Binomo tuntas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Setyo Aji Harjanto
Sukoharjo

Penipu Modus Jual Minyak Goreng Murah di Sukoharjo Raup Rp600 Juta

Polisi menyita sejumlah barang bukti seperti delapan slip transfer uang dari sejumlah korban, satu unit gawai merek Vivo, jaket, kartu ATM BCA, mobil Daihatsu Granmax, dan mobil Daihatsu Sigra. 
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Nasional

Investasi Dituding Bodong, Ini Kata Ustaz Yusuf Mansur

Gugatan terhadap Yusuf Mansur mulai mengalir ke pengadilan oleh sejumlah investor, di antaranya di Pengadilan Negeri Tangerang dan Pengadilan Jakarta Selatan. 
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Nasional

Investasi Yusuf Mansur Dituding Bodong, Apa Saja?

Terhadap berbagai tudingan itu, Ustaz Yusuf Mansur menyatakan siap membuktikan di pengadilan bahwa dirinya tidak menipu.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Foto

Korban Ratusan Orang, Polri Ungkap Investasi Bodong Suntik Modal Alkes

Menelan 283 korban dengan total kerugian sekitar Rp503 miliar
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Awas Investasi dan Asuransi Bodong, Polri Tangani 18 Kasus Tahun 2021

Kasus investasi dan asuransi bodong masih marak, salah satunya Dittipideksus Bareskrim Polri menangani 18 perkara tindak pidana penipuan investasi dan asuransi sepanjang 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Tersangka Penipuan Investasi Alkes Bertambah Satu, Siapa Dia?

Tersangka penipuan investasi program suntik modal alat kesehatan (alkes) yang ditetapkan Dittipideksus Bareskrim Polri bertambah satu, sehingga jadi empat.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Hotman Paris Cecar Asal Kekayaan dan Bisnis Ustaz Yusuf Mansur

Yusuf mengakui sebagai manusia banyak melakukan kesalahan dalam melangkah namun bukan menyengaja menipu jemaahnya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Nasional

10 Berita Terpopuler: Yusuf Mansur Temui Hotman Paris Bawa Bukti-Bukti

Kabar ustaz Yusuf Mansur mendatangi pengacara kondang, Hotman Paris Hutapea, membawa segepok bukti pengembalian dana jemaah menjadi berita terpopuler di Solopos.com, Kamis (23/12/2021).
  • 2 tahun yang lalu
  • Tim Solopos
Nasional

4 Kontroversi Ustaz Yusuf Mansur: Jadi Orang Ketiga - Dituding Penipu

Inilah sederet kontroversi Ustaz Yusuf Mansur, dari tudingan menjadi orang ketigaa sampai penipu.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib / Newswire
Nasional

Bareskrim Polri Tangkap Pelaku Penipuan Investasi Alkes

DR tersangka kasus penipuan investasi program suntik modal alat kesehatan (alkes) berhasil ditangkap Ditipideksus Bareskrim Polri.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Ustaz Yusuf Mansur Digoyang Tudingan Investasi Bodong Batu Bara

Kepada Solopos.com, Yusuf Mansur menegaskan dirinya tidak pernah menipu dalam bisnis batu bara di Kalimantan Selatan pada 2009.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib