Berita Gerbang Tol Boyolali Terbaru
Boyolali

Walah! 5 Menit Terbang di Gerbang Tol Boyolali, Drone ETLE Tangkap 25 Pelanggar

Drone ETLE menangkap 25 pelanggar aturan lalu lintas hanya dalam lima menit uji coba di Gerbang Tol Mojosongo, Boyolali, Selasa (12/9/2023) sore.
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

H+4 Lebaran, Jalan Menuju Gerbang Tol Boyolali Cenderung Lengang

Arus lalu lintas di jalur menuju Gerbang Tol Boyolali pada hari keempat atau H+4 Lebaran, Rabu (25/4/2023) sore, cenderung lengang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Boyolali

Pecah Rekor, Investasi Boyolali Rp3,125 T Didominasi Transportasi dan Industri

Capaian realisasi investasi Boyolali 2022 yang mencatat sejarah baru disumbang paling banyak dari sektor transportasi dan industri.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Tilang Pakai Drone, 2 Lokasi Trouble Spot di Boyolali Jadi Fokus Perhatian

Dua lokasi trouble spot menjadi perhatian Satlantas Polres Boyolali dalam penerapan tilang elektronik atau ETLE menggunakan drone.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Uji Coba di Boyolali, Ini Kata Polda Jateng soal Kapan ETLE Drone Diberlakukan

Boyolali menjadi daerah ke-18 sebagai lokasi uji coba tilang elektronik atau ETLE menggunakan drone yang diselenggarakan Polda Jateng.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Boyolali Mendung: Jalur Cepogo Chesee Park Landai, Gerbang Tol Mojosongo Ramai

Kawasan wisata di Cepogo Cheese Park Boyolali terpantau tak terlalu ramai karena cuaca mendung.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nova Malinda
Boyolali

Ada Kecelakaan, Ribuan Mobil Terjebak Macet di Tol Semarang-Solo

Ribuan mobil terjebak macet cukup padat selepas memasuki jalan tol Semarang-Solo dari gerbang tol Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (6/5/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Boyolali

Tak Bawa Surat Bebas Covid-19, Begini Alibi Pemudik Saat Disetop Polisi di Gerbang Tol Boyolali

Penyekatan kendaraan dari luar wilayah mulai dilakukan di gerbang tol Boyolali, Selasa (4/5/2021). Sejumlah kendaraan termasuk bus dari luar daerah harus putar arah kembali masuk tol.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi