Berita Feeder Bst Terbaru
Solo

Aplikasi Mitra Darat Gantikan Teman Bus, Memudahkan Pengguna Batik Solo Trans

Aplikasi Mitra Darat menjadi alternatif pilihan penumpang untuk memilih jalur BST seperti aplikasi Teman Bus sebelumnya.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Imbas Tahap 2 Underpass Joglo Solo, Rute Feeder BST Koridor 7 Berubah

Feeder BST tidak akan melewati simpang Joglo, namun melalui Jl Singosari I, lalu Jl Adi Sumarmo, dan Jl Kapten Pierre Tendean (Pasar Nusukan) mulai Selasa (16/1/2024).
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Foto

Sudah Beroperasi, Ini Armada Baru Feeder Batik Solo Trans di 3 Koridor

Peremajaan feeder BST tersebut menelan anggaran sebesar Rp 13,9 sebagai tindaklanjut pengambilalihan operasional feeder BST yang sebelumnya dikelola oleh Kemenhub.
  • 3 bulan yang lalu
  • Joseph Howi Widodo
Solo

Perdana, 3 Koridor Feeder BST Pakai Spek Daihatsu Luxio Mengaspal di Solo

Pemkot Solo melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Solo telah melakukan handover tiga koridor feeder BST pada tahun anggaran 2024, yaitu koridor 7 (Pasar Klewer – Ngipang), koridor 9 (Sub Terminal Semanggi – Sub Terminal Taman Pelangi), dan koridor 12 (Pasar Klewer – Gentan).
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Editorial

Peremajaan Angkutan Umum

Pemerintah Kota Solo berencana meremajakan sebagian unit feeder BST dengan mobil Daihatsu Luxio pada Januari 2024. Ini program yang harus diapresiasi.
  • 5 bulan yang lalu
  • Redaksi
Solo

Pemkot Solo akan Remajakan Feeder BST, Pakai Spek Daihatsu Luxio

Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Solo, Taufiq Muhammad, menjelaskan armada yang akan diremajakan di tiga koridor, yakni koridor 7 (RSUD Ibu Fatmawati Soekarno Kota Solo- Pasar Klewer), 9 (sub terminal Taman Pelangi-sub terminal Semanggi, dan koridor 12 (Pasar Klewer-Gentan).
  • 6 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Bus BST Perlu Perluas Jangkauan, Orang Jalan 500 Meter harus Dapat Kendaraan

Bus Batik Solo Trans atau BST relatif sudah bagus. Namun, menurut dia, masih ada pekerjaan rumah, sebab angkutan itu belum bisa menjangkau beberapa kawasan perumahan di Solo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Dhima Wahyu Sejati
Foto

Sub Terminal Tipe C Pelangi Solo Diresmikan, Titik Pemberangkatan Feeder BST

Fasilitas transportasi publik itu dibangun dengan anggaran senilai Rp614 juta
  • 1 tahun yang lalu
  • Nicolous Irawan
Solo

Masih Ada Kebutuhan Sub Terminal untuk Feeder BST, Pemkot Solo Terkendala Lahan

kebutuhan sub terminal ada di sejumlah tempat strategis, di antaranya kawasan Pasar Klewer Solo, kawasan Pasar Jongke Solo, Taman Jayawijaya, Simpang Panggung, dan di Tipes.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Tingkatkan Pelayanan, Sub Terminal Tipe C Pelangi Mojosongo Diresmikan

Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa mengatakan Kota Solo harus memiliki sub-sub terminal untuk mendukung pelayanan transportasi umum.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Operator BST Apresiasi Polresta Solo Tangkap Penganiaya Sopir Feeder

PT Transportasi Global Mandiri (TGM) Solo selaku operator feeder BST menyatakan terima kasih atas gerak cepat Polresta Solo mengusut kasus penganiayaan sopir mereka.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Solo

Tak Hanya Bus BST, Angkutan Feeder Solo Juga Dapat Subsidi Program Buy The Service

Selain bus Batik Solo Trans atau BST Solo, angkutan feeder atau pengumpan BST juga akan mendapat subsidi lewat program buy the service Kemenhub.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

TRANSPORTASI SOLO : Legislator Kritik Pemkot soal Molornya Operasional Feeder BST

  • 7 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas / JIBI / Solopos