Berita Bksda Jawa Tengah Terbaru
Boyolali

Kisah Camat di Boyolali Berjuang Atasi Monyet hingga Dijuluki Camat Kethek

Hanya dalam waktu setahun, Camat Tamansari, Boyolali, Suyanta, berhasil mengatasi gangguan monyet ekor panjang di permukiman warga hingga dijuluki Camat Kethek.
  • 6 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

13 Tahun Warga Tamansari Boyolali Berkonflik dengan Monyet, Akhirnya Ada Solusi

Konflik masyarakat dengan monyet ekor panjang dari Gunung Merapi wilayah Tamansari, Boyolali, yang sudah berlangsung selama 13 tahun akhirnya ada solusi.
  • 6 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Foto

Warga Tangkap 149 Monyet Liar, Rusak Lahan Pertanian di Lereng Merapi Boyolali

Monyet tersebut diserahkan kepada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Boyolali dan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Tengah untuk dipindahkan ke cagar alam wilayah Cilacap.
  • 6 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah / Newswire
Boyolali

Ganggu Warga, 149 Monyet Ekor Panjang Ditangkap di Tamansari Boyolali

Sebanyak 149 monyet ekor panjang ditangkap warga di dua desa wilayah Kecamatan Tamansari, Boyolali, dalam kurun waktu 40 hari terakhir.
  • 6 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Banyumas

Harimau di Banjarnegara Masih Teka-Teki, BKSDA Siapkan Camera Trap

BKSDA Jawa Tengah (Jateng) berencana memasang camera trap atau kamera jebakan untuk memantau aktivitas satwa liar di Banjarnegara yang dikabarkan merupakan harimau.
  • 1 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Banyumas

Heboh! Kawanan Harimau Dikabarkan Muncul di Area Sawah Banjarnegara

Masyarakat Desa Penawaran, Banjarnegara, dihebohkan dengan kemunculan kawanan harimau di areal persawahan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire / Imam Yuda Saputra
Karanganyar

Hore! Objek Wisata Grojogan Sewu Dibuka Kembali

Pada hari pertama uji coba operasional setelah PPKM Darurat, jumlah wisatawan ke Grojogan Sewu cukup tinggi.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Foto

FOTO BUAYA WGM : BKSDA Titipkan Seekor Buaya di WGM

  • 10 tahun yang lalu
  • Bony Eko Wicaksono / JIBI / Solopos
Foto

BELUM MENGANTONGI IZIN KONSERVASI

  • 10 tahun yang lalu
  • Indria Wati / JIBI / SOLOPOS