Berita Becak Solo Terbaru
News

Sempat Dikabarkan Batal, Becak-Andong Dipastikan Tetap Angkut Tamu Nikahan Kaesang

Tukang becak di Kota Solo dipastikan tetap dilibatkan mengangkut tamu nikahan Kaesang Pangarep dengan Erina Gudono di Pura Mangkunegaran, Minggu (11/12/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Solo

Penarik Becak Meninggal di Serengan Solo Pakai Kaus Pendukung Gibran

Penarik becak asal Gandekan, Solo, Sugiman, memakai kaus sukarelawan pendukung Gibran Rakabuming Raka saat ditemukan meninggal dunia di wilayan Tipes, Serengan, Selasa (5/4/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Kelelahan, Penarik Becak asal Gandekan Meninggal di Serengan Solo

Seorang penarik becak bernama Sugiman, warga Gandekan, Jebres, Solo, ditemukan meninggal dalam posisi duduk bersandar di becaknya di wilayah Tipes, Serengan, diduga karena kelelahan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Innalillahi, Aktivis Forum Komunikasi Keluarga Becak Solo Meninggal

Pengemudi becak Solo yang juga Ketua Forum Komunikasi Keluarga Becak (FKKB) Soloraya, Sardi Ahmad, meninggal dunia setelah hampir setahun mengalami stroke, Senin (28/3/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Stroke, Sardi Aktivis Becak Solo Kini Hanya Bisa Terbaring di Rumah

Aktivis becak Solo yang juga Ketua FKKB Soloraya, Sardi, kini hanya bisa berbaring di rumahnya setelah terkena stroke pada April 2021 lalu.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Solo

Warga Semanggi Solo Ini Harus Kerja Pagi-Malam untuk Dapat Rp200.000

Perempuan warga Semanggi, Pasar Kliwon, Solo, yang harus menghidupi delapan anggota keluarganya harus bekerja siang sampai malam tiap hari untuk dapat penghasilan Rp200.000.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Solo

Penghasilan Rp200.000/Hari, Warga Semanggi Solo Ini Hidupi 8 Orang

Seorang perempuan warga Semanggi, Pasar Kliwon, Solo, dengan penghasilan maksmal Rp200.000 per hari harus menghidupi delapan anggota keluarganya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Solo

Underpass dan Flyover Bikin Sopir Becak Kota Solo Merana, Begini Alasannya

Underpass dan flyover di Kota Solo membuat pengemudi becak merana, karena merasa tersisihkan dan tidak bisa menggunakan dua fasilitas infrastruktur
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

TRANSPORTASI SOLO : 5.000 Becak Belum Perbarui Izin

  • 8 tahun yang lalu
  • Mahardini Nur Afifah / JIBI / Solopos
Solo

TUKANG BECAK DITEROR : Tukang Becak di Solo Mengaku Diteror Orang Misterius

  • 8 tahun yang lalu
  • Chrisna Chanis Cara / JIBI / Solopos