Berita Baznas Solo Terbaru
Ekonomi

Baznas Solo Kampanye Ajak Masyarakat Segera Bayar Zakat

Kampanye outdoor campaign yang dilakukan pada Rabu (27/3/2024) merupakan salah satu cara Baznas Solo untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat dalam membayar zakat fitrah maupun zakat mal.
  • 1 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Solo

Target Zakat, Infak, Sedekah Naik di 2024, Baznas Solo Minta Bantuan Gibran

Potensi zakat, infak, dan sedekah di Kota Solo mencapai sekitar Rp12 miliar dari sekitar 5.600 aparatur sipil negara (ASN) muslim di lingkungan Pemkot Solo.
  • 1 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Salurkan 1 Juta Paket Sembako hingga Safari Ramadan, Ini 5 Program Baznas Solo

Ketua Baznas Solo, M. Qoyim, menjelaskan Baznas berkolaborasi dengan Kementerian Agama (Kemenag) menjalankan program penyaluran 1 juta paket sembako dalam rangka Festival Ramadan 2024, Kamis (22/3/2024) pukul 16.30 WIB.
  • 1 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Wawali Teguh Prakosa Sebut Kesadaran ASN Solo Bayar Zakat Sekitar 90 Persen

Pemerintah Kota (Pemkot) Solo terus mendorong ASN untuk melaksanakan kewajiban membayar zakat profesi setiap bulan.
  • 8 bulan yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

Salurkan Bantuan Alat Usaha, Baznas Solo Perkuat Pemberdayaan Ekonomi Umat

Bantuan alat usaha yang disalurkan Baznas Solo berupa 23 unit mesin jahit, 10 unit mesin laundry, empat unit kompresor, dan tiga unit becak.
  • 8 bulan yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

Sistem Payroll Diterapkan, Penghimpunan Zakat April 2023 di Solo Naik

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Solo mulai menerapkan sistem payroll atau potong gaji untuk pembayaran zakat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Bisnis

Baznas Solo Turut Bantu Mustahik Melalui Program Z Chicken  

Baznas Solo segera meluncurkan Z Chicken, usaha ayam goreng yang akan dikelola oleh para mustahik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Solo

Baznas Solo Salurkan 20 Paket Bantuan kepada Pengasong Koran melalui Solopos

Baznas Solo kembali menyalurkan paket bantuan kepada pengasong koran di Solo bekerja sama dengan Solopos Media Group (SMG). Pada bulan Ramadan ini total ada 40 paket bantuan yang diberikan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Solo

Masjid Agung Solo Serahkan Seluruh Infak Jumat untuk Bantu Korban Gempa Cianjur

Masjid Agung Solo menyumbangkan dana infak yang dihimpun dari jemaah Salat Jumat, Jumat 25/11/2022), untuk bantu korban gempa di Cianjur, Jawa Barat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Bisnis

Sejak Maret 2022, Baru 150-an Orang di Solo Berzakat dengan QRIS

Sejak diluncurkan Maret 2022 baru 150-an orang yang bersedekah melalui QRIS Baznas Solo
  • 1 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Lembaga Amal Ramai-Ramai Bagikan Zakat Dan Santunan Kepada Warga Solo

Sejumlah lembaga amal membagikan zakat fitrah dan santunan kepada warga kurang mampu, warga rentan dan kaum duafa di Kota Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

15.000 Paket Bantuan Pangan Ramadan Digelontor ke Soloraya, Sasarannya?

Sebanyak 15.000 paket bantuan pangan Ramadan bakal dibagikan kepada warga yang membutuhkan di tiga kabupaten/kota di Soloraya, salah satunya Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

ZAKAT SOLO : Pemkot Bentuk Pengurus Baznas

  • 7 tahun yang lalu
  • Irawan Sapto Adhi / JIBI / Solopos