Berita Pengungsi Merapi Terbaru
Klaten

Merapi Masih Siaga, Sarpras TES di Klaten Khusus untuk Antisipasi Dampak Erupsi

Sarana dan prasarana TES di Klaten masih dipertahankan menyusul status aktivitas vulkanik Gunung Merapi masih berada pada level siaga.
  • 2 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Sarpras TES Pengungsi Merapi Balerante Klaten Dibongkar, Sukarelawan Ditarik

Tenda dan sarpras tempat evakuasi sementara atau TES pengungsi erupsi Merapi Desa Balerante, Kemalang, Klaten, dibongkar.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Suka Duka Sukarelawan Tak Kendur Urusi Pengungsi Merapi di Klaten

Para sukarelawan itu berbagi peran, ada yang bertugas di dapur umum, logistik, evakuasi, hingga pendataan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Jateng

Potensi Bahaya Merapi Berubah, Ratusan Pengungsi dari Magelang Pulang Hari Ini

Potensi bahaya erupsi Merapi mengarah ke barat daya membuat ratusan pengungsi dari Kabupaten Magelang memutuskan untuk pulang mandiri.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Klaten

Ombudsman Jateng Sebut Penanganan Pengungsi Merapi di Klaten Kurang Maksimal, Kenapa?

Ombudsman Jateng menilai penanganan warga terdampak erupsi Gunung Merapi di wilayah Jateng kurang maksimal.
  • 3 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Nasional

Pontensi Bencana Merapi Berubah, Pemkab Sleman Pulangkan Pengungsi Glagaharjo Senin Besok

Pengungsi Merapi dari Glagaharjo, Sleman, akan dipulangkan pada Senin (26/1/2021).
  • 3 tahun yang lalu
  • Hafit Yudi Suprobo-Harian Jogja
Klaten

Pengalaman Kelam Erupsi Merapi 2006 Bikin Warga Klaten Tetap Bertahan di Pengungsian

Sudah dua bulan lebih warga Klaten di kawasan rawan bencana erupsi Merapi mengungsi sehingga mulai bosan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Jelang PSBB Klaten, Ronda 24 Jam di KRB III Merapi Tetap Taati Prokes

Warga di kawasan rawan bencana (KRB) III Gunung Merapi di Sidorejo, Kemalang, Klaten terus melakukan ronda selama 24 jam dalam sehari.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Warga Kemalang Klaten Masih Bertahan di Rumah, Delapan Tenda Pengungsian Belum Terpakai

Sebagian besar warga di kawasan rawan bencana Gunung Merapi di Kecamatan Kemalang, Klaten, masih memilih bertahan di rumah.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Boyolali

Masa Darurat Diperpanjang, Warga Lereng Merapi Boyolali Diminta Lakukan Ini

Warga pengungsi yang sudah pulang ke rumah masing-masing diimbau untuk kembali ke TPPS.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Boyolali

Bupati Boyolali akan Perpanjang Darurat Bencana Merapi Sampai Akhir Januari 2021

Bupati Boyolali, Seno Samodro, berencana memperpanjang masa tanggap darurat bencana Gunung Merapi sebulan ke depan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Sejenak Hilangkan Rasa Jenuh Pengungsi Merapi di Klaten Lewat Pantomim

Pertunjukkan pantomim dari Komunitas Tatag, Teteg, Tutug Jogjakarta memberi hiburan dan pelepas rasa jenuh bagi para pengungsi di Balerante Klaten
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Boyolali

Pemkab Boyolali Kaji Perpanjangan Status Siaga Bencana Merapi

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali tengah melakukan kajian mengenai status siaga darurat Gunung Merapi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Cegah Penularan Covid-19, Bantu Pengungsi Merapi Tak Perlu Masuk Barak

Pandemi Covid-19 membuat seluruh kegiatan pengungsi di TES disesuaikan dengan protokol kesehatan pencegahan Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Jumlah Pengungsi Merapi di Balerante & Tegalmulyo Klaten Berkurang, Sudah Jenuh Mengungsi?

Sejumlah pengungsi erupsi Gunung Merapi ymulai meninggalkan tempat evakuasi sementara (TES), karena jenuh?
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

BPBD Klaten Pastikan Logistik untuk Pengungsi Masih Cukup

BPBD Klaten memastikan stok logistik bagi pengungsi dari daerah rawan bahaya erupsi Gunung Merapi masih mencukupi. Salah satunya ketersediaan beras.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

3 Selter Pengungsian Merapi di Klaten Segera Dilengkapi Sekat

Ketika selter pengungsian tak mampu menampung pengungsi, sudah disiapkan skenario tempat evakuasi lain.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Jateng

Hi... Ada Jejak Macan Tutul di Jalur Evakuasi Pengungsi Merapi, Begini Bentuknya

Jejak hewan yang diduga macan tutul ditemukan di jalur evakuasi pengungsi erupsi Gunung Merapi, Jumat (20/11/2020). 
  • 3 tahun yang lalu
  • Harian Jogja / Hafit Yudi Suprobo
Boyolali

Serunya Bermain dengan Para "Superhero" di Pengungsian Desa Klakah Boyolali

Para superhero tyang merupakan para pemuda dari Komunitas Superhero Dongeng datang untuk menghibur anak-anak pengungsi Merapi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Warga Klaten di Wilayah KRB III yang Terdampak Erupsi Merapi Mencapai 1.026 Orang

Baru sebagian kecil warga di kawasan rawan bencana (KRB) III erupsi Merapi yang telah mengungsi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Boyolali

Orang Luar Masuk ke Pengungsian Warga Merapi Wajib Jalani Swab Antigen

Tidak sembarangan orang boleh masuk ke lokasi pengungsian untuk mencegah persebaran Covid-19 di lokasi pengungsian.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Alhamdulilah, Hasil Swab 26 Pengungsi di Balerante Klaten Negatif Covid-19

Swab test dilakukan guna mengetahui kondisi beberapa pengungsi di barak pengungsian di tengah pandemi Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Pemkab Klaten Tambah Bandwidth Internet Jadi 30 Mbps di Lokasi Pengungsian, Ini Tujuannya

Pemerintah Kabupaten Klaten melalui Dinas Komunikasi Informatika (Kominfo) menambah daya akses Internet bagi masyarakat pengungsi.
  • 3 tahun yang lalu
  • BC
Jateng

Aktivitas Gunung Merapi Stabil Tinggi, Masih Ada Guguran Indikasi Desakan Magma

Aktivitas Gunung Merapi terpantau stabil tinggi, namun masuk ada guguran yang mengindikasikan ada desakan magma.
  • 3 tahun yang lalu
  • Harian Jogja / Lugas Subarkah
Klaten

Hari Jadi Brimob, Polres Klaten Serahkan Bantuan untuk Pengungsi Merapi

Anggota polisi yang mendatangi barak pengungsian di Desa Balerante dan Desa Tegalmulyo dengan menumpang tiga kendaraan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Selter Demakijo Klaten Dipasangi Sekat Demi Patuhi Protokol Kesehatan

Daya tampung di selter Demakijo bakal disesuaikan dengan protokol kesehatan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Nasional

Aktivitas Merapi Meningkat, 1.294 Warga Dievakuasi ke Pengungsian

Total 1.294 warga telah dievakuasi ke empat kabupaten yakni Boyolali, Magelang, Klaten, dan Sleman.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Klaten

Kapolda Sebut 420 Polisi Siap Dikerahkan ke Lereng Merapi di Klaten, Untuk Apa?

Sebanyak 420 anggota polisi siap dikerahkan ke lereng Gunung Merapi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Kapolda Jateng: Jangan Sampai Muncul Klaster Pengungsian!

Bantuan yang diserahkan Kapolda Jateng, di antaranya beras, mi instan, telur, sayur-mayur, selimut, mainan anak, air minum, dan lainnya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Boyolali

Begini Upaya Dinkes Boyolali Jamin Layanan Kesehatan untuk Pengungsi Merapi

Jika nantinya terjadi bencana dan harus ada pengungsian akan ada pemeriksaan atau testing secara massal.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Rusak Parah, Penambalan Jalur Evakuasi di Klaten Menunggu Lelang

Kondisi sejumlah ruas jalur evakuasi di wilayah lereng Gunung Merapi masih mengalami kerusakan parah di saat status Merapi siaga.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Nasional

Kisah Mbah Ratinem: 4 Kali Mengungsi Gegara Erupsi Merapi, Tahun Ini Beda Banget

Seorang wanita lansia warga Sleman, DIY, Ratinem, 63, mengaku sudah empat kali ini mengungsi gegara erupsi Gunung Merapi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Harian Jogja / Lajeng Padmaratri
Sleman

KAWASAN RAWAN BENCANA : Warga Siap Mengungsi, Tetangga Desa Siap Menampung

  • 8 tahun yang lalu
  • Bernadheta Dian Saraswati / JIBI / Harian Jogja
Sleman

MERAPI BERGEMURUH: Kula Thenguk-Thenguk, Rasane Kados Jungkel-Jungkel

  • 10 tahun yang lalu
  • Sunartono / JIBI / Harian Jogja
Kota Jogja

2.556 KK Korban Merapi Siap Direlokasi

  • 11 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

PMI pasok air bersih bagi pengungsi Merapi

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Boyolali

Seribuan pengungsi Merapi berbondong-bondong kembali ke kampung halaman

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Solo

Empat keluarga pengungsi Merapi masih di Mojosongo

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Boyolali

Pengungsi Merapi juga tersebar di Ngemplak

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Wonogiri

Pengungsi Merapi terus berdatangan ke Wonogiri

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

BNPB: Pengungsi Merapi capai 279.702 jiwa

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Klaten

Total pengungsi di Klaten capai 66.357 jiwa

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

10 Penyakit dominan yang diderita pengungsi Merapi

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Klaten

Pengungsi Merapi meninggal dunia

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

Gubernur jamin ketersediaan pangan pengungsi Merapi

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

Pengungsi Merapi keluhkan lambatnya penyebaran bantuan

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja
Nasional

Pengungsi Merapi butuh makanan bayi dan Balita

  • 13 tahun yang lalu
  • Akhirul Anwar / JIBI / Harian Jogja