Berita Pemprov Jateng Terbaru
Semarang

Pemprov Jateng Dapat Jatah Rekrutmen 4.446 CPNS di 2024, Cek Formasinya

Pemprov Jateng mendapatkan jatah rekrutmen CPNS sebanyak 4.446 orang formasi 2024.
  • 3 hari yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Rp365 Miliar untuk THR ASN Pemprov Jateng, Pj Gubernur & Sekda dapat Segini

Pemprov Jateng menyiapkan dana Rp365 miliar untuk THR ASN di lingkungan kerjanya, termasuk untuk Pj Gubernur Jateng dan Sekda Jateng.
  • 1 minggu yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Pemprov Jateng Tawarkan Kerja sama Sektor Pariwisata ke Tiongkok

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng menawarkan sektor pariwisata untuk kerja sama dengan Pemerintah Republik Rakyat Tiongkok atau RRT.
  • 1 minggu yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Ekonomi

Gerakan Pangan Murah Digelar Serentak di 5 Kabupaten/Kota di Jateng, Ada Solo

Sepanjang Januari 2024 hingga saat ini telah digelar sebanyak 99 kali agenda Gerakan Pangan Murah (GPM) di seluruh wilayah Jateng dengan nilai omzet sebesar Rp5,6 miliar.
  • 1 minggu yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Semarang

Jateng Digelontor 58.000 Ton Beras Impor, Begini Reaksi Petani

Kelompok Tani Nelayan Andalan (KTNA) Jawa Tengah (Jateng) menyayangkan langkah pemerintah yang melakukan impor beras menjelang masa panen raya.
  • 3 minggu yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Investasi Jateng Rp77,02 Triliun di 2023, Pemprov: Serap 280.643 Tenaga Kerja

Capaian investasi di Jawa Tengah (Jateng) pada tahun 2023 mencapai Rp77,02 triliun dan diklaim sanggup menyerap 280.000 tenaga kerja.
  • 1 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Beras Mahal, Pemprov Jateng bakal Gelar 70 Pasar Murah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng akan menggelar pasar murah sebanyak 70 kali untuk menekan harga beras yang tinggi atau mahal.
  • 1 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Pemprov Jateng Minta Pembangunan Pelabuhan Kendal Dipercepat

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) mendorong pemerintah pusat untuk merealisasikan pembangunan pelabuhan niaga di Kawasan Industri Kendal (KIK).
  • 1 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Solo

Kawal Pemilu 2024, Pemprov Jateng Gandeng Ulama

Pemprov Jateng menilai para ulama memiliki peran strategis dalam mengedukasi umat di Pemilu 2024.
  • 1 bulan yang lalu
  • Kurniawan
Semarang

Banjir Grobogan, Senator DPD Abdul Kholik Pertanyakan Keseriusan Pemprov Jateng

Senator DPD RI asal Jateng, Abdul Kholik, mempertanyakan keseriusan Pemprov Jateng dalam menangani banjir di wilayahnya buntut terjadinya banjir di Grobogan.
  • 1 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Ekonomi

Dorong Rasio Kredit UMKM, Pemprov Jateng Perkuat Literasi Keuangan

Berbagai strategi dilakukan untuk mendorong pencapaian rasio kredit UMKM di perbankan dengan target 30% di 2024.
  • 1 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Semarang

Ke Kantor Gubernur Jateng, Penghayat Kepercayaan di Cilacap Ngadu Sulit Ubah KK

Sejumlah penganut kepercayaan atau Penghayat Kepercayaan asal Cilacap mendatangi Kantor Gubernur Jateng untuk mengadu sulitnya mengubah kolom agama di data kependudukan.
  • 2 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Sip! 599 Desa di Jateng dapat Bantuan Akses Internet pada 2024

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng meluncurkan program Internet Desa Tahun 2024 dengan sasaran 559 desa mendapat akses internet.
  • 2 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Kualitas Rumah Subsidi Dikeluhkan, Pemprov Jateng Bentuk Tim Khusus

Pemprov Jawa Tengah membentuk tim khusus yang bertugas mengawasi pembangunan perumahan subsidi yang dilakukan pengembang.
  • 2 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Pemprov Jateng Soroti Pengiriman Ratusan Anjing ke Soloraya

Pemprov Jateng menyoroti peristiwa penggerebekan truk yang mengangkut ratusan anjing yang dagingnya akan diperdagangkan ke wilayah Soloraya.
  • 2 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Dinas Arsip & Perpustakaan Jateng Tancap Gas Tingkatkan Budaya Literasi di 2024

Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Dinas Arpus) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) tancap gas meningkatkan budaya literasi masyarakat pada 2024.
  • 2 bulan yang lalu
  • Brand Content
Semarang

Selamat! 13 OPD Pemprov Jateng Raih KIP Jateng Award 2023

Sebanyak 13 SKPD atau OPD di lingkungan Pemprov Jateng meraih penghargaan dalam KIP Jateng Award 2023.
  • 3 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Solo

Catatan Merah Wahana Wisata Ekstrem di Jateng, Termasuk Kemuning Sky Hill

Jawa Tengah memiliki 1.339 daya tarik berupa wisata alam, wisata buatan, dan budaya. Pemprov Jateng memantau dengan sampel 14 lokasi usaha wisata di Jateng sejak 6 Desember 2023. Banyak catatan tinta merah pada sampel tersebut.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Ini Kalkulasi Maskapai Buka Direct Flight dari Singapura dan Tiongkok ke Solo

Maskapai membuka slot penerbangan sebenarnya banyak faktor yang berpengaruh. Yang pasti biaya operasionalnya berapa, perlu kajian.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Bebas Visa 20 Negara Jadi Peluang Jateng, Namun Tak Ada Penerbangan Langsung

Penerbangan dari Tiongkok 85% ke Asia Tenggara. Sayang Jateng tidak diberikan slot penerbangan internasional. Namun hanya di Jakarta, Yogyakarta, dan Bali.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Pemprov Jateng Rilis Kalender Event 2024, Solo Mendominasi 10 Event Unggulan

Event Kota Solo mendominasi pada 10 event unggulan Jateng pada 2024.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Gonta-Ganti Pejabat di Pemprov Jateng Disorot, Ombudsman Ingatkan Ini

Ombudsman RI menyoroti gonta-ganti Pejabat (Pj) di Pemprov Jateng jelang Pemilu 2024 dan mengingatkan hal ini.
  • 3 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Ekonomi

Menyiapkan Produk UMKM Soloraya Menembus Pasar Jepang

Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) saat ini telah menjadi perhatian banyak pihak. Bukan hanya dari kementerian atau dinas terkait.
  • 3 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Solo

Solo dan Semarang Jadi Tujuan Wisata di Jateng, Pemprov Pantau Wahana Permainan

Kota Solo merupakan kota eksotik. Solo tanpa atraksi pun sudah menjadi daya tarik wisata bagi banyak orang untuk berkunjung.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Pendidikan

SMAN 9 Solo Belum Dapat Anggaran Operasional, Cabdin Sebut Masih Proses

Saat ini biaya operasional SMAN 9 Solo menggunakan anggaran yang ada di SMAN 5 Solo.
  • 3 bulan yang lalu
  • Dhima Wahyu Sejati
Solo

Jangkau 50 Negara, Ini Beban Kerja dan Kesejahteraan Jurnalis FMG China

Informasi yang dihimpun Solopos.com, UMP Fujian 2023 adalah Rmb1.996 atau sekitar Rp4 juta.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Budaya Indonesia Jadi Sorotan Fujian Media Group China

Kampung Bali kental dengan budaya orang Bali, Indonesia. Kampung ini bermula dari kembalinya warga China ke kampung halamannya setelah merantau di Bali.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Pemprov Jateng Buka Peluang Kerja Sama dengan Raksasa Teknologi China

Newland merupakan perusahaan yang bergerak di bidang teknologi yang berkantor pusat di Fuzhou, Provinsi Fujian, China. Fujian dan Jateng sudah menjadi provinsi kembar. Kerja sama kedua provinsi sudah dilakukan selama 20 tahun terakhir.
  • 3 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Joss! Produksi Perikanan Budidaya Jateng Peringkat 3 Nasional

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memberikan penghargaan terhadap Pemprov Jateng atas produksi perikanan budidaya yang menjadi terbesar ketiga nasional.
  • 3 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Ekonomi

Harga Cabai Tembus Rp100.000 per Kg, Pemprov Jateng Gelar Operasi Pasar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menggelar operasi pasar di tiga pasar tradisional Kota Semarang sebagai upaya menstabilkan harga cabai yang mencapai Rp90.000 hingga Rp100.000 per kilogram.
  • 3 bulan yang lalu
  • Dhima Wahyu Sejati / Newswire
Karanganyar

Video Wisata Jalan Rusak di Jalur Menuju Candi Cetho Karanganyar Viral

Video viral berdurasi 2 menit dua detik tersebut membubuhkan narasi satu-satunya akses jalan menuju kawasan Candi Cetho dalam kondisi rusak parah.
  • 3 bulan yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Semarang

Kuota Haji Jateng 2024 Ditambah, Pemprov Rencanakan Embarkasi Baru

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) merencanakan pembangunan embarkasi baru untuk jemaah haji menyusul ditambahnya kuota haji asal Jateng pada tahun 2024 nanti.
  • 3 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Sipp! 29 Desa di Jateng Jadi Percontohan Antikorupsi

Sebanyak 29 desa di Jawa Tengah (Jateng) ditetapkan KPK sebagai desa percontohan antikorupsi saat peringatan Hakordia di Semarang.
  • 3 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Catat! APBD Pemprov Jateng 2024 Telah Disetujui, Ini Besarannya

DPRD Jawa Tengah (Jateng) telah menyetujui Rancangan APBD Jateng tahun 2024 mencapai Rp28,5 triliun.
  • 3 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Pemprov Jateng Ajak Semua Pihak Bersatu Akhiri Kekerasan terhadap Perempuan

Ajakan ini diwujudkan melalui penandatanganan komitmen bersama dalam memperingati 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan (HAKTP) di Ungaran, Kabupaten Semarang.
  • 4 bulan yang lalu
  • Hawin Alaina
Espospedia

4 Fakta Penetapan UMP 2024 Jateng

Upah minimum provinsi (UMP) 2024 di Jateng telah ditetapkan secara resmi, Selasa (21/11/2023).
  • 4 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno / Adhik Kurniawan
Semarang

Naik 4,02% Jadi Rp2.036.947, UMP 2024 Jateng Terendah di Jawa

Upah minimum provinsi (UMP) Jawa Tengah (Jateng) pada 2024 mendatang resmi naik 4,02% atau Rp78.778.
  • 4 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

UMK Tertinggi di Jawa Tengah Tahun 2024

Hingga sekarang, publik masih menunggu daerah mana yang memiliki besaran upah minimum kabupaten/kota (UMK) tertinggi di Jawa Tengah tahun 2024.
  • 4 bulan yang lalu
  • Tim Solopos
Semarang

Final! UMP 2024 di Jateng Naik 4,02%, Jadi Rp2.036.947

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) resmi menaikan upah minimum provinsinya (UMP) sebesar 4,02% atau Rp78.778.
  • 4 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Magelang

Pemprov Jateng Temukan 6 Atlet Muda Berbakat di Borobudur Marathon 2023

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng memberikan tambahan hadiah bagi atlet muda berbakat yang meraih juara dalam kategori Atlet Young Talent di Borobudur Marathon 2023.
  • 4 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Arena

Diikuti 10.000 Peserta, Borobudur Marathon 2023 Siap Sajikan Pengalaman Terbaik

Borobudur Marathon 2023 Powered by Bank Jateng siap digelar di kawasan Candi Borobudur, Magelang, pada Minggu, (19/11/2023).
  • 4 bulan yang lalu
  • Dhima Wahyu Sejati
Semarang

Kejar Zero Emission, 3.000-an Warga di Jateng Gunakan Kendaraan Listrik

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng terus berupaya menyukseskan program net zero emission di tahun 2060.
  • 4 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Pemprov Jateng Beri Bonus Peraih Medali Asian Para Games 2023, Ini Besarannya

Pemprov Jateng memberikan tali asih atau bonus bagi atlet asal Jateng yang meraih medali pada Asian Para Games 2023 di Huangzhou, Tiongkok.
  • 4 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Finansial

Aduan Investasi Bodong dan Pinjol di Jateng Capai 2.323, Solo Kedua Terbanyak

Pemprov Jateng bersama BI dan OJK menggiatkan literasi keuangan kepada masyarakat guna mencegah berbagai praktik pinjaman ilegal.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Semarang

Cegah Pinjol Ilegal, Pemprov Jateng Gandeng BI & OJK Giatkan Literasi Keuangan

Pemeritah Provinsi (pemprov) Jateng menggandeng Bank Indonesia (BI) dan Orotitas Jasa Keuangan (OJK) menggencarkan literasi keuangan kepada masyarakat.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Solo

Festival Pangan 2023, Dorong Variasi Makanan Berbahan Lokal Jateng

Asisten Ekonomi dan Pembangunan Setda Jateng Sujarwanto Dwiatmoko mengatakan tingkat konsumsi beras warga Jateng sebagai pangan pokok  mencapai 87,9 kilogram per kapita per tahun pada 2022. Sementara, impor gandum Indonesia mencapai 9,3 juta ton.
  • 5 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Buntut Jembatan Kaca di Banyumas Pecah, Pemprov Jateng Ambil Langkah Ini

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) memberikan perhatian serius atas insiden kecelakaan yang dialami para wisatawan di Jembatan Kaca The Geong Hutan Pinus Limpakuwus, Kabupaten Banyumas, Rabu (25/10/2023).
  • 5 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Provinsi Jawa Tengah Sabet Dukcapil Prima Award Kategori Kolaboratif

Dispermadesdukcapil Provinsi Jawa Tengah menyabet penghargaan Dukcapil Prima Award Kategori Kolaboratif dari Kementerian Dalam Negeri.
  • 5 bulan yang lalu
  • Brand Content
Semarang

Ini 5 Daerah di Jateng Paling Parah Terdampak Kekeringan

Berikut lima daerah di Jawa Tengah (Jateng) yang mengalami dampak kekeringan paling parah pada musim kemarau panjang saat ini.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Karanganyar

Pemasangan Biogas di Desa Pendem Mojogedang Karanganyar Diperluas 

Biogas diolah dari limbah kotoran hewan ternak sapi. Biogas tersebut kemudian disalurkan ke rumah-rumah penduduk. Sementara kotoran yang sudah tak terpakai dimanfaatkan untuk pupuk organik.
  • 5 bulan yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Semarang

Semangat! 5.238 Orang Dinyatakan Lolos Seleksi Administrasi PPPK Pemprov Jateng

Sebanyak 5.238 pelamar dinyatakan lolos seleksi administrasi pada penerimaan PPPK Pemprov Jateng tahun 2023.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Jadi Magnet Wisata, Kampung Seni Kujon di Borobudur Mulai Dibangun November

Kampung Seni Kujon di kawasan wisata Candi Borobudur, Kabupaten Magelang, pembangunannya segera dimulai pada November 2023.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Lo! Pemprov Jateng & Pemkot Solo Belum Terapkan SIPD, Stranas PK Ingatkan Ini

Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) telah menyiapkan Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD) untuk mempermudah pengawasan belanja anggaran di Indonesia.
  • 5 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Solo

Pemprov Jateng Bantu Solo Publikasi dan Tim Medis untuk Piala Dunia U-17 2023

Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Solo Rini Kusumandari mengatakan Dinas Kepemudaan Olahraga & Pariwisata Jateng membantu publikasi Piala Dunia U-17 2023 di luar Solo.
  • 5 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Sepanjang 2023, Pemprov Jateng Gelar 409 Gerakan Pangan Murah

Sepanjang tahun 2023, Pemprov Jateng telah menggelar 409 gerakan pangan murah di berbagai daerah untuk menstabilkan harga.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Gerakkan Sektor Ekonomi di Semarang, Pemprov Jateng Resmikan Galeri Halal

Galeri Halal Jawa Tengah di Gedung Despra (Dekranasda dan Pramuka) Jalan Pahlawan, Semarang, baru diresmikan Ketua Dewan Kerajinan Nasional (Dekranasda) Jawa Tengah, Shinta Nana Sudjana.
  • 5 bulan yang lalu
  • Brand Content
Semarang

Tangani Stunting, Pemprov Jateng Diganjar Rp5,97 Miliar

Pemprov Jateng baru saja mendapatkan alokasi dana insentif dari pemerintah pusat untuk penanganan stunting di wilayahnya.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Ekonomi

Pemprov Jateng "Buka Lapak" di Pasar Kliwon, Jual Beras hingga Ikan Murah

Peserta yang terlibat dalam gerakan pangan murah tersebut yakni mitra dari Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan (DKP3) Kota Solo seperti  Bulog, Prima Food, Kelompok Tani Boyolali, sampai perternak dari Karanganyar.
  • 5 bulan yang lalu
  • Dhima Wahyu Sejati
Semarang

Jembatan Ganefo Sragen Diklaim Sudah 58 Persen, Target Selesai Akhir 2023

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) menyebut progres pembangunan Jembatan Ganefo di Tangen, Sragen, sudah mencapai 58,28 persen.
  • 5 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

ASN Jateng Ikrar Integritas Jelang Pemilu 2024, di Antaranya Tolak Politik Uang

Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) berjanji tidak akan terlibat dalam praktik politik praktis dan menolak politik uang dari calon legislatif serta pasangan calon pada Pemilu serentak tahun 2024.
  • 6 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Espospedia

Bus Trans Jateng dari Tahun ke Tahun

Bus Trans Jateng merupakan moda transportasi unggulan dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) yang resmi beroperasi sejak 2017.
  • 6 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Ternak Jateng Terbanyak Kedua Nasional, Nana: Potensi Lumbung Pangan Dunia 2045

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana, menyebut Provinsi Jateng berpotensi menjadi lumbung pangan dunia 2045 karena memiliki ketersediaan ternak dan hasil yang berlimpah.
  • 6 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Hindarkan Warga dari Investasi Bodong dan Pinjol Ilegal, Jateng Luncurkan PIKD

Pemprov Jawa Tengah, Pemkab Wonosobo, dan industri jasa keuangan bersinergi meluncurkan Pusat Informasi Keuangan Terpadu Desa/Kelurahan (PIKD) se-Jateng, di Lapangan Desa Plobangan Selomerto, Kabupaten Wonosobo, Jumat (15/9/2023) malam.
  • 6 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Semarang

Sudah 90 Warga Jateng Jadi Korban TPPO, Jangan Tergiur Tawaran Gaji Besar di LN

Pemprov Jateng meminta warganya untuk tidak mudah tergiur iming-iming gaji besar di luar negeri guna mengantisipasi tindak pidana perdagangan orang (TPPO) yang marak belakangan ini.
  • 6 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Intip Formasinya! Pemprov Jateng Buka 2.200 PPPK di 2023, Terbanyak Guru

Pemerintah bakal membuka keran pendaftaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintahan dengan perjanjian kerja (PPPK) 20223 pada 17 September 2023.
  • 6 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Harga Beras Terus Naik, Pemprov Jateng Terjunkan Satgas Pangan

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng siap menerjunkan Satgas Pangan untuk memantau harga beras di wilayahnya yang terus mengalami kenaikan.
  • 6 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Foto

Australia Bantu 340 Kursi Roda Adaptif untuk Anak Difabel di Jateng

Akan dibagikan kepada anak peyandang disabilitas se-Jawa Tengah yang tersebar di 35 kabupaten/kota.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Semarang

Lagi! Jateng Berlakukan Pemutihan Pajak Kendaraan, Ini Jadwalnya

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) kembali memberlakukan pembebasan denda atau pemutihan pajak kendaraan bermotor mulai Agustus ini.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Pemprov Jateng & Bank Jateng Luncurkan Sistem Keuangan Digital untuk Desa

Pemprov Jateng bersama Bank Jateng meluncurkan sistem keuangan digital untuk transaksi keuangan di pemerintah desa.
  • 7 bulan yang lalu
  • Ria Aldila Putri
Solo

Efisiensi Rp106,3 Miliar, LKPP Jadikan Jateng Role Model Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jateng menjadi role model atau panutan nasional setelah berhasil melakukan efisiensi anggaran mencapai 59 persen atau Rp106,3 miliar dengan konsolidasi pengadaan barang/jasa.
  • 7 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Mantap! 48.000 ASN Pemprov Jateng bakal Naik Gaji 8 Persen

Gaji aparatur sipil negara atau ASN di lingkungan Pemprov Jawa Tengah (Jateng) direncanakan mengalami kenaikan sebesar 8 persen pada tahun 2024 mendatang.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

CJIBF 2023 Resmi Dibuka, Jateng Tawarkan Proyek Ramah Lingkungan

Pemerintah Provinsi atau Pemprov Jateng menawarkan sederet proyek yang diklaim ramah lingkungan ke investor dalam forum CJIBF 2023.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Jadi Inspektur Upacara HUT RI, Ganjar Ucap Terima Kasih kepada Buruh hingga ASN

Upacara Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia pada 2023 menjadi upacara terakhir yang diikuti Ganjar Pranowo sebagai Gubernur Jawa Tengah.
  • 7 bulan yang lalu
  • Brand Content
Semarang

Siap-Siap Pajak Kendaraan Bermotor di Jateng Naik, Ini Langkah Pemprov

Pemprov Jateng mulai mengambil langkah sosialisasi kenaikan pajak kendaraan bermotor (PKB) di wilayahnya.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Cerita Hartono, Pekerja Serabutan Asal Kendal Kini Punya Rumah dengan Rp5 Juta

Pameran rumah subsidi bertajuk Jateng Tapera Expo 2023 ini berlangsung di Citraland Mall Semarang, 10 hingga 21 Agustus 2023.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Wonogiri

Murah dan Ramah Difabel, BRT Trans Jateng Solo-Wonogiri Resmi Diluncurkan

BRT Trans Jateng Koridor VII Rute Solo - Sukoharjo - Wonogiri merupakan jawaban dari pemerintah untuk memberi aksesibilitas bagi masyarakat di tiga daerah tersebut.
  • 7 bulan yang lalu
  • Brand Content
Foto

Antisipasi Antraks, DPP Sukoharjo Gelar Vaksinasi Ternak di Wilayah Perbatasan

Vaksinasi di Desa Karanganyar, Weru dipilih lantaran berdekatan dengan wilayah Gunungkidul yang pertama kali ditemukan kasus antraks
  • 8 bulan yang lalu
  • Newswire / Magdalena Naviriana Putri
Semarang

Jateng Fair 2023 Sepi, Pedagang Khawatir Tak Balik Modal

Event Jateng Fair 2023 yang digelar di kompleks PRPP Jateng, Kota Semarang, berlangsung sepi pengunjung.
  • 8 bulan yang lalu
  • Ria Aldila Putri
Semarang

Pemprov Jateng Minta Pengusaha Tak Takut Investasi di Wilayah Pesisir Utara

Pemprov Jateng meminta pengusaha untuk tidak khawatir menanamkan investasi di kawasan pesisir utara, meski ada ancaman rob dan land subsidence.
  • 8 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Apindo Sebut Kawasan Industri Kendal Mahal, Ini Kata Pemprov Jateng

Pemprov Jateng melalui DPMPTSP Jateng menampik jika biaya investasi di Kawasan Industri Kendal (KIK) mahal seperti yang dikeluhkan Apindo Jateng.
  • 8 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Waspada Kasus Antraks di Gunungkidul, Pemprov Jateng Siapkan Langkah Ini

Pemprov Jateng mulai melakukan berbagai cara guna mengantisipasi penyebaran virus antraks seperti yang terjadi di Gunungkidul, DIY.
  • 8 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Apindo Sebut Investor Enggan Masuk Kawasan Industri Jateng, Ini Reaksi Pemprov

Pemprov Jateng melalui DPMPTSP meminta investor yang ingin membangun pabrik di wilayahnya untuk memperhatikan kawasan peruntukan industri atau KIP.
  • 8 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Dipimpin Ganjar, Jateng Raih Hattrick Penghargaan Pembangunan Terbaik

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah kembali terpilih sebagai provinsi terbaik pertama dalam Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) 2023.
  • 9 bulan yang lalu
  • Brand Content
Semarang

Terlibat Arisan Bodong, Oknum ASN Pemprov Jateng Ditahan Polisi

Aparat kepolisian menahan seorang oknum aparatur sipil negara (ASN) dilingkungan Provinsi Jawa Tengah (Jateng) berinisial YPM.
  • 9 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Mantap! Realisasi PAD Jateng 2022 Capai Rp16,264 Triliun

Wakil Gubernur Jawa Tengah (Wagub Jateng), Taj Yasin Maimoen, menyebut realisasi Pendapatan Asli Daerah atau PAD Jateng tahun 2022 melampaui target yang telah dicanangkan.
  • 9 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Pemprov Jateng Serahkan Bantuan Keuangan Rp94,6 Miliar ke Pemkab Kendal

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng memberikan bantuan keuangan ke Pemkab Kendal yang ditujukan untuk penanganan beberapa sektor.
  • 9 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Banyumas

Diskominfo Jateng Dampingi Pelaku UKM di Purbalingga

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah mendampingi pelaku usaha kecil menengah (UKM) di Desa Panusupan, Kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire
Surabaya

Laman Pemprov Jatim dan ITS Surabaya Diretas, Hacker dari Jawa Barat

Aparat Polda Jatim meringkus dua komplotan pelaku peretasan atau hacker laman resmi Pemprov Jatim dan ITS Surabaya.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire
Pemalang

IHK Tertinggi di Jawa, Batang Jadi Sasaran Gerakan Pangan Murah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng menggelar gerakan pangan murah di Kabupaten Batang, Selasa (23/5/2023).
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Pati

Upaya ESDM Jateng Cegah Tambang Galian C Ilegal di Sukolilo Pati

Masifnya aktivitas tambang galian C ilegal di Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah (Jateng) dikeluhkan warga sekitar karena mengakibatkan sejumlah permasalahan lingkungan.
  • 10 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Pati

Siang Ini, ESDM Jateng Gercep Hentikan Tambang Galian C Ilegal di Sukolilo Pati

Dinas Energi Sumber Daya dan Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) membenarkan informasi aktivitas tambang ilegal galian C di Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati.
  • 10 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Bisnis

Jateng Penyalur KUR Terbesar di Indonesia, Ganjar Pranowo Raih Penghargaan

Penghargaan untuk Ganjar Pranowo diberikan karena dianggap mampu memajukan BPD Bank Jateng dengan baik.
  • 10 bulan yang lalu
  • BC
Nasional

Jateng Jadi Provinsi Berkinerja Terbaik Nasional

Provinsi Jawa Tengah berhasil menjadi provinsi berkinerja terbaik secara nasional dengan perolehan skor 3,714 status kinerja tinggi.
  • 11 bulan yang lalu
  • BC
Semarang

Mantul! Sekda Jateng Izinkan ASN Tambah Cuti Seusai Libur Lebaran

Pemprov Jateng memberikan izin ASN di lingkungannya yang ingin menambah atau memperpanjang cuti Lebaran 2023.
  • 11 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Semarang

Jelang Akhir Masa Jabatan, Ganjar Mutasi Sejumlah Kepala Dinas, Ini Daftarnya

Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo, melakukan mutasi atau rotasi sejumlah kepala dinas di lingkungan Pemprov Jateng.
  • 11 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Rest Area di Tol Semarang-Solo Ditambah, Begini Pesan Kapolri

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng membuat rest area tambahan di ruas Tol Semarang-Solo, Tuntang, Kabupaten Semarang.
  • 11 bulan yang lalu
  • Newswire / Adhik Kurniawan
Bisnis

Ganjar Berangkatkan Ribuan Pemudik ke Jateng, Bank Jateng Bantu Sediakan 65 Bus

Sebanyak 9.035 peserta mengikuti Mudik Lebaran Gratis Pemerintah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2023 yang sebagian akomodasinya difasilitasi Bank Jateng.
  • 11 bulan yang lalu
  • BC
Semarang

Pemprov Jateng Kucurkan Rp206,79 Miliar untuk THR ASN

Pemprov Jateng mengucurkan dana mencapai Rp206,79 miliar untuk membayarkan tunjangan hari raya atau THR Idulfitri 2023 kepada ASN di lingkungannya.
  • 11 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Bisnis

Gandeng Pemda dan Stakeholder, OJK Dorong UMKM sebagai Motor Penggerak Ekonomi

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kantor Regional 3 Jawa Tengah dan DIY terus berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan Industri Jasa Keuangan (IJK) dalam mendorong pengembangan UMKM.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC