Berita Pembangunan Kota Terbaru
Opini

Daya Pesona Taman

Itulah kenapa pula Pemerintah Kota Solo tahun-tahun terakhir ini begitu bersemangat mendandani sejumlah taman. Termutakhir yang dimuat Solopos edisi 30 Januari 2024 bertajuk Upacara HUT Solo Nganyari Balekambang.
  • 1 bulan yang lalu
  • Tito Setyo Budi
Editorial

Mengaktualkan Perencanaan Pembangunan Kota

Kritik untuk penerapan konsep ini adalah jangan sampai konsep adaptive reuse yang dilaksanakan bekerja sama dengan investor itu berujung pada praktik komodifikasi kota atau perubahan nilai dan fungsi kota
  • 4 bulan yang lalu
  • Redaksi
Editorial

Ruang Publik Aman dan Nyaman

Penyediaan ruang publik aman dan nyaman bagi semua kalangan itu menjadi inisiatif yang harus diapresiasi. Ruang publik itu adalah halaman Masjid Baitul Karim di kompleks Suryapuran, Kelurahan Baluwarti, Kecamatan Pasar Kliwon.
  • 8 bulan yang lalu
  • Redaksi
Sudut Pandang

Kota Solo Kini...

Di sisi lain, faktor politik tentu juga turut andil. Ibarat mesin, faktor politik menjadi “turbo” percepatan pembangunan Kota Solo.
  • 9 bulan yang lalu
  • Ivan Indrakesuma
Nasional

Citayam Fashion Week di Balik Gentrifikasi dan Okupasi Ruang Publik

Gentrifikasi dan okupasi kini menjadi gejala jamak di ruang-ruang publik perkotaan. Ruang publik perkotaan yang seharusnya inklusif justru makin terkomodifikasi menjadi sangat terbatas.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ichwan Prasetyo / newswire
Jatim

Gencar Menata Kota, Wali Kota Madiun Ajak Pemuda Dukung Pembangunan

Wali Kota Madiun, Maidi, mengatakan Pemkot akan melibatkan peran pemuda dalam pembangunan menata kota guna memberikan ruang supaya mereka bisa belajar dan mengeksplorasi kemampuan diri.
  • 3 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil
Kolom

Merancang Kota Pascapandemi

Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Selasa (12/5/2020). Esai ini karya Andi Setiawan, pengajar di Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Sebelas Maret. Alamat e-mail penulis adalah ndisetiawan@staff.uns.ac.id.
  • 3 tahun yang lalu
  • Andi Setiawan
Solo

PEMBANGUNAN KOTA : Pemkot Solo Bakal Bangun Mal Bagi Segmen Menengah

  • 10 tahun yang lalu
  • Hijriyah Al Wakhidah / JIBI / Solopos