Berita Kerusuhan Papua Terbaru
Nasional

52 Orang Ditangkap, Ricuh di Papua Diduga Dipicu Kematian Eks Bupati

Masyarakat yang mengamankan diri di Polres Yahukimo diperkirakan kurang lebih seribu orang yang terdiri dari orang dewasa dan anak-anak
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Jateng

Kapolda Klaim 107 Mahasiswa Papua Balik ke Jateng

Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol. Rycko Amelza Dahniel tampil saat coffee morning bersama jurnalis di Semarang, Jateng, Selasa (12/11/2019). Ia memaparkan tentang telah kembalinya sebagian mahasiswa asal Papua.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Jateng

6 Warga Magelang Korban Kerusuhan Wamena Pulang Kampung

Pemerintah Kabupaten Magelang memfasilitasi enam korban kerusuhan Wamena pulang kampung ke Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Dinas Sosial Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Perlindungan, Pemberdayaan Perempuan dan Anak (Dinsos PPKB PPPA) Pemerintah Kabupaten Magelang memulangkan mereka dengan pesawat komersial.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Panglima TNI Fasilitasi Pengungsi Kemali ke Wamena

Panglima TNI bersama Menko Polhukam Jenderal TNI (Purn) Wiranto, Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian, Menkes Nila F Moeloek dan Mensos Agus Gumiwang, menyambangi pengungsi yang berada di Posko Lanud Silas Papare, Sentani Jayapura, Papua, pada Rabu ini.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Karanganyar

10 Warga Karanganyar Terdampak Kerusuhan Wamena Menyusul Pulang Kampung

10 warga Karanganyar terdampak kerusuuhan di Wamena menyatakan ingin pulang kampung.
  • 4 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Nasional

Polri Tuding 3 Kelompok Dalang Kerusuhan Wamena, Sebut Ada Aksi Lanjutan

"Kami masih menduga dan mendeteksi akan ada aksi kerusuhan selanjutnya."
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Jateng

Wamena Rusuh, Seluruh Perantau Jateng Pulang 11 Oktober Nanti

Seluruh warga Jawa Tengah (Jateng) yang merantau di Wamena, bakal pulang ke kampung halamannya paling lambat Jumat (11/10/2019). Mereka akan dipulangkan ke kampung halamannya menyusul kerusuhan yang terjadi di Wamena, Papua.
  • 4 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Nasional

10.080 Orang Mengungsi dari Wamena ke Jayapura Pascakerusuhan

Jumlah pengungsi akibat kerusuhan di Wamena terus bertambah.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Sempat Ingin Pulang, Ratusan Perantau Minang Bertahan di Wamena

Sementara untuk perantau yang tetap ingin pulang ke kampung halaman, Pemprov Sumbar sedang berkoordinasi menyediakan kapal untuk proses pemulangan.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Wamena Mulai Pulih, 5.000 Orang Masih Mengungsi

Para pengungsi tersebar di polres, polsek, asrama kodim, juga koramil di Wamena.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

17 Orang Tewas Dalam Kerusuhan Wamena, Terjebak Gedung Terbakar

Korban tewas ditemukan di dalam gedung maupun kios yang sudah hangus terbakar.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Demo di Wamena Berujung Anarkis, Perusuh Bakar Fasilitas Umum

Demonstrasi di Wamena, ibu kota Kabupaten Jayawijaya, Papua, Senin (23/9/2019), berlangsung anarkis. Dilansir Antara, dari data yang dihimpun terungkap sejumlah bangunan dibakar dan dirusak para pendemo hingga menyebabkan otoritas Bandara Wamena menutup operasional bandara sejak pukul 10.30 WIT.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Ada Demo, Pelajar SD dan SMP di Jayapura Dipulangkan

Di depan auditorium Kampus Universitas Cenderawasih (Uncen) Bawah sekitar 100 sampai 200 mahasiswa berkumpul untuk melakukan aksi mogok guna menyampaikan protes terkait aksi rasialis terhadap mahasiswa Papua di Jawa Timur.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Jayapura Memanas, Jalan Dekat Kampus Uncen Diblokade Aparat

Di depan auditorium Kampus Universitas Cenderawasih (Uncen) Bawah sekitar 100 sampai 200 mahasiswa berkumpul untuk melakukan aksi mogok guna menyampaikan protes terkait aksi rasialis terhadap mahasiswa Papua di Jawa Timur.
  • 4 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

KONFLIK PAPUA: DPR Sebut Intelejen Kecolongan

  • 11 tahun yang lalu
  • John Oktaveri / JIBI / Bisnis