Berita Hindia Belanda Terbaru
Wonogiri

Rumah Jagal Sanggrahan Wonogiri, Bukti Kokohnya Bangunan Peningalan Belanda

Kabupaten Wonogiri menyimpan 81 tempat yang tergolong objek diduga cagar budaya (ODCB).
  • 1 tahun yang lalu
  • Luthfi Shobri Marzuqi
Klaten

Malaise! Krisis Terparah yang Landa PG Gondangwinangun Tahun 1930

Krisis malaise merupakan krisis yang terjadi pada 1929 dan melanda di hampir semua negara.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ita Cika Amalina
Klaten

Dokter Scheurer Fasih Bahasa Jawa, Cikal Bakal Berdirinya RSST Klaten

Penerapan politik etis di Hindia Belanda memberikan pengaruh besar di awal abad ke-20.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ita Cika Amalina
Klaten

Ini Peran Penanam Modal Swasta di Klaten saat Zaman Hindia Belanda

Zaman penjajahan Belanda memberikan pengaruh besar pada berbagai bidang, termasuk ekonomi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ita Cika Amalina
Klaten

Klaten Sentra Gula di Zaman Hindia Belanda, Ini Deretan Pabrik Gulanya

Kabupaten Klaten pernah menjadi daerah penghasil gula yang cukup besar di Indonesia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ita Cika Amalina
Nasional

Pagebluk Cacar di Masa Kolonial Berulang, Vaksinasi Jadi Kunci

Pada masa kolonial, pagebluk cacar atau variola melanda Indonesia [dulu Hindia Belanda] dengan frekuensi terus berulang yang berhasil ditangani berkat vaksinasi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Jejak Kolonial di Klaten, Benteng Engelenburg yang Kini Alun-alun

Alun-alun Klaten yang di tengahnya terdapat Masjid Raya, dahulu merupakan Benteng Engelenburg, sebuah bangunan jejak pemerintahan kolonial untuk menengahi Kerajaan Mataram Islam yang terpecah menjadi tiga bagian, setelah masa Palihan Nagari (1755) dan Perjanjian Salatiga (1757). 
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Sukoharjo

Sejarah Kanal Baki dan Dam Bareng Sukoharjo Peninggalan Hindia Belanda

Wilayah Kecamatan Baki, Sukoharjo memiliki dua bangunan peninggalan Pemerintah Hindia Belanda yakni Kanal Baki dan Dam Bareng, yang sejarahnya menjadi penyangga pabrik-pabrik besar di kawasan itu.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono / Mariyana Ricky P.D
Solo

RSJ Mangunjayan, Cara Kolonial Atasi Penyakit Kejiwaan

Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Mangunjayan mulai dimanfaatkan pada 17 Juli 1919 dengan nama Doorgangshuis Voor Krankzinnigen yang menjadi langkah Hindia Belanda menangani gangguan jiwa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Nasional

Hindia Belanda Pernah Legalkan Pelacuran, Lalu Kewalahan

Hindia Belanda pernah melegalkan praktik pelacuran atau prostitusi lewat beleid yang berisi sejumlah pasal yang mengatur pekerja seks komersial dan lokalisasi. Kemudian per 1 September 1913, mereka melarang praktik pelacuran dan menghukum setiap orang yang terlibat di dalamnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Nasional

Diponegoro Ditangkap Setelah Ramadan, Antara Raden Saleh dan Pieneman

Pangeran Diponegoro ditangkap pada hari kedua Lebaran, 28 Maret 1830. Momentum yang mengakhiri Perang Jawa tersebut diabadikan oleh dua mata berbeda yakni Raden Saleh dan Nicolaas Pieneman.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Nasional

Kuburan Jansen, Tuan Tanah Belanda di Cigumentong Sumedang

Tuan Jansen datang ke Kampung Cigumentong pada tahun 1919 dan dijuluki tuan Block lantaran menguasai tanah di Kampung Cigumentong.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Wonogiri

Perkebunan Serat Terbaik Era Hindia-Belanda Di Wonogiri Bisa Hidup Kembali? Ini Kata Dispertan

Dispertan Wonogiri memberikan pendapatnya mengenai kemungkinan menghidupkan kembali perkebunan serat yang pernah jaya di era Hindia Belanda.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Puluhan Tahun Berjaya, Ini Penyebab Ambruknya Perusahaan Serat Terbesar Hindia Belanda di Wonogiri

Perusahaan perkebunan serat terbesar Hindia Belanda di Wonogiri, Onderneming Mento Toelakan, mengalami kemunduran sejak penjajahan Jepang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Suharsih / Aris Munandar
Wonogiri

Bekas Lahan Perusahaan Serat Terbesar Wonogiri Kini Ditanami Palawija

Saat ini, sudah tidak ada lagi warga Desa Wonoharjo, Kecamatan Wonogiri, Kabupaten Wonogiri, yang memproduksi serat. Padahal, dulu ada perusahaan serat terbesar di situ.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Hasil Produksi Perusahaan Serat Terbesar Hindia Belanda di Wonogiri Dijual Ke Delanggu dan Surabaya

Hasil produksi serat yang dikelola Perusahaan Perkebunan Serat Mento Toelakan pada masa Hindia Belanda di Wonogiri dikirim ke Delanggu, Klaten dan Surabaya Jawa Timur.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Kokoh, Saluran Air Peninggalan Perusahaan Serat Hindia Belanda Di Wonogiri Masih Berfungsi

Peninggalan perusahaan serat terbesar pada masa Hindia Belanda di Wonogiri berupa saluran air masih berfungsi dan dimanfaatkan warga.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Perusahaan Serat Terbesar Hindia Belanda Ada di Wonogiri, Begini Kondisi Lokasinya Kini

Beberapa bangunan peninggalan perusahaan serat terbesar dan terbaik era Hindia Belanda masih ada sisa-sisanya di Wonoharjo, Wonogiri.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Keren! Ini Produk Perusahaan Serat Terbaik Hindia Belanda di Wonogiri

Perusahaan perkebunan serat yang memproduksi tali tambang kapal, karung goni, dan lain-lain pada masa Hindia Belanda ada di Wonogiri.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Jalur Lori Hingga Makam, Ini Jejak Peninggalan Perusahaan Penghasil Serat Terbesar Hindia Belanda Di Wonogiri

Jejak peninggalan perusahaan serat terbesar pada masa pemerintahan Hindia Belanda masih bisa ditemui di daerah Wonoharjo, Wonogiri.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Wonogiri

Perusahaan Perkebunan Serat Terbesar Hindia Belanda Ada Di Wonogiri Loh, Ini Lokasinya

Perusahaan perkebunan serat yang memproduksi tali tambang kapal, karung goni, dan lain-lain pada masa Hindia Belanda ada di Wonogiri.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Nasional

112 Tahun Bung Karno Diperingati Putra-Putri

  • 10 tahun yang lalu
  • JIBI / SOLOPOS / Antara