Berita Disnakkan Boyolali Terbaru
Boyolali

Kasus PMK Muncul Lagi di Boyolali, 41 Ekor Sapi di 3 Kecamatan Terjangkit

Sebanyak 41 ekor sapi di tiga kecamatan di Boyolali ditemukan positif terjangkit penyakit mulut dan kuku atau PMK.
  • 2 minggu yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Tak seperti Waduk Cengklik, WKO Kemusu Boyolali Aman dari Fenomena Upwelling

Wilayah perairan Waduk Kedungombo atau WKO wilayah Kemusu, Boyolali, dipastikan aman dari fenomena upwelling yang sebelumnya terjadi di Waduk Cengklik.
  • 2 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Disnakkan Boyolali Cek Mutu Air Waduk Cengklik Pasca-Upwelling, Ini Hasilnya

Petugas Disnakkan Boyolali langsung mengecek kualitas dan kondisi air Waduk Cengklik pascafenomena upwelling yang mengakibatkan 31 ton ikan mati.
  • 2 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Upwelling Mereda, Disnakkan Boyolali Lanjut Monitor Kualitas Air Waduk Cengklik

Dinas Peternakan dan Perikanan Boyolali bakal memonitor kualitas air Waduk Cengklik menyusul terjadinya fenomena upwelling yang mengakibatkan 31 ton ikan mati mendadak.
  • 2 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Waspada Rabies, Disnakkan Boyolali dan PDHI Cek Kesehatan 100-an Anjing-Kucing

Seratusan ekor anjing dan kucing diperiksa dalam kegiatan baksos pemeriksaan kesehatan hewan gratis yang digelar Disnakkan Boyolali bersama PDHI Jateng.
  • 3 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Alhamdulillah, Sudah 6 Bulan Tidak Laporan Kasus PMK pada Sapi di Boyolali

Disnakkan Boyolali menyebut dalam enam bulan terakhir tidak ada laporan kasus baru sapi yang terkena penyakit mulut dan kuku atau PMK, tapi belum bisa dikatakan bebas dari penyakit tersebut.
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Bak Model Fashion Show, 20 Ekor Sapi Lenggok-lenggok di Kantor Pemkab Boyolali

Sekitar 20 ekor sapi berlenggok-lenggok bak model fashion show saat mengikuti Kontes Sapi Tunggang di halaman Kantor Disnakkan hingga Kantor Dinas Pertanian Boyolali, Selasa (10/10/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Wah! Ada Vaksinasi Rabies Gratis untuk Hewan Piaraan di Boyolali, Cek Syaratnya

Disnakkan Boyolali mengadakan vaksinasi rabies gratis dalam rangka bulan bakti peternakan di halaman kantor dinas tersebut selama tiga hari, Selasa-Kamis (10-12/10/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Jadi Biang Sedimentasi, Eceng Gondok di Waduk Cengklik Boyolali Dibabat Habis

Puluhan orang dari sejumlah kalangan ramai-ramai turun ke Waduk Cengklik, Boyolali, untuk membersihkan eceng gondok yang menjadi biang kerok sedimentasi.
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Oktober Dibuka, Belanja di Pasar Ikan Sunggingan Boyolali Bisa Sekalian Dimasak

Salah satu keistimewaan Pasar Ikan dan Kuliner Boyolali yang akan dibuka pada Oktober 2023 mendatang adalah warga beli ikan segar bisa sekalian dimasak di lokasi.
  • 8 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Cegah Antraks, Disnakkan Boyolali Larang Peternak Beli Sapi dari Gunungkidul

Disnakkan Boyolali melarang para peternak membeli sapi dan hewan ternak lainnya dari wilayah persebaran antraks seperti Gunungkidul, DIY.
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Waspada Antraks! Warga Boyolali Diminta Jangan Sembelih Hewan Mati Mendadak

Disnakkan Boyolali meminta warga waspada terhadap perserbaran antraks dengan tidak menyembelih apalagi mengonsumsi daging hewan yang mati mendadak.
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

5 Daerah di Boyolali Endemis Antraks, Disnakkan Suntikkan 2.000 Dosis Vaksin

Disnakkan menyiapkan 2.000 dosis vaksin antraks yang diperoleh dari pemerintah pusat untuk sapi dan kambing di lima wilayah yang masih endemis antraks.
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Ada Temuan Cacing Hati pada 5 Sapi Kurban di Boyolali, Begini Penanganannya

Petugas pemeriksa kesehatan hewan kurban di Boyolali menemukan beberapa sapi kurban dengan cacing hati pada penyembelihan hari kedua Kamis (29/6/2023).
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Bukan Hanya 1, Presiden Jokowi Ternyata Kirim 2 Sapi Kurban ke Boyolali

Presiden Jokowi tidak hanya mengirim satu ekor melainkan dua ekor sapi kurban untuk disembelih di dua ponpes pada perayaan Iduladha 2023 ini.
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah / Suharsih
Boyolali

Waduh! Ada Temuan LSD dan Orf saat Pengecekan Hewan Kurban di Boyolali

Tim Disnakkan Boyolali menemukan gejala LSD pada sapi dan orf pada kambing saat pengecekan hewan kurban di dua kecamatan.
  • 10 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Kena Abu Merapi, 2 Desa di Boyolali Dikirimi 9 Ton Pakan Ternak dari Kementan

Kementerian Pertanian mengirim bantuan pakan ternak sebanyak sembilan ton untuk dua desa terdampak hujan abu erupsi Merapi di Kecamatan Selo, Boyolali.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Waduh! Sapi Suspek LSD di Boyolali Capai 1.208 Ekor, Tersebar di 19 Kecamatan

Disnakkan Boyolali hingga Februari ini mencatat ada 1.208 ekor sapi suspek LSD yang tersebar di 19 kecamatan dan 32 ekor di antaranya terkonfirmasi positif.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Potensi Cuan Produk Olahan Susu Boyolali, Untungnya Bisa 3 Kali Lipat lho

Baru sekitar lima persen produk susu sapi di Boyolali yang diolah menjadi makanan dan minuman olahan susu, padahal keuntungannya dinilai sangat menjanjikan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Peternak Boyolali Tak Perlu Khawatir, LSD pada Sapi Tak Menular ke Manusia

Para peternak di Boyolali tidak perlu khawatir karena penyakit LSD atau kutil sapi tidak bersifat zoonosis atau menular pada manusia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

LSD Bisa Sembuh, Peternak Boyolali Diminta Tak Buru-Buru Jual Sapi Kena Kutil

Para peternak sapi di Boyolali diminta tak buru-buru menjual sapi yang terkena virus LSD atau penyakit kutil sapi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

60 Ton Ikan di Waduk Kedung Ombo Boyolali Mati, Kerugian Ditaksir Rp1,6 Miliar

Hingga Minggu (1/1/2023) pukul 18.00 WIB, tercatat 60 ton ikan mati di Waduk Kedung Ombo (WKO) tepatnya di Desa Wonoharjo, Kecamatan Kemusu, Kabupaten Boyolali.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Waduh! Ribuan Ikan di Waduk Kedung Ombo Boyolali Mati, Petani Rugi Besar

Salah satu petani keramba ikan, Marno, 38, tersebut mengeluhkan sekitar 15-20 ton ikannya mati pada Sabtu sore dengan kerugian ditaksir Rp500 juta.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Wow! Tekan PMK, Pemkab Boyolali Akan Bikin Tempat Cuci Kaki Khusus Sapi

Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Boyolali mewacanakan program pembuatan tempat cuci kaki khusus sapi jika pasar hewan kembali dibuka.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Mantap! Vaksinasi PMK Boyolali Ditarget Selesai 4 Agustus 2022

Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Boyolali menargetkan vaksinasi penyakit mulut dan kuku atau PMK tahap kedua di Boyolali selesai pada Kamis (4/8/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Kisah Disnakkan Boyolali Temukan Tiger Heart hingga Ternak tanpa SKKH

Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) menemukan beragam kasus saat mengawasi penyembelihan kurban di tengah wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) di Boyolali.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Hewan Kurban Wajib Ada SKKH, Begini Cara Peroleh SKKH di Boyolali

Kepala Bidang (Kabid) Kesehatan Hewan (Keswan) Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Boyolali, drh. Afiany Rifdania, mengatakan SKKH untuk hewan yang digunakan untuk kurban di dalam daerah Boyolali dan ternak yang dikirim ke luar daerah berbeda.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Vaksinasi PMK di Boyolali Sasar Sapi Sehat, Untuk Sapi Sembuh?

Kepala Bidang (Kabid) Kesehatan Hewan (Keswan) Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Boyolali, drh. Afiany Rifdania, mengungkapkan sapi-sapi yang sembuh dari PMK akan mendapatkan perlakuan yang berbeda.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Tenaga Vaksinator PMK Boyolali Terbatas, Ini Cara Pemkab Mengatasinya

Vaksinasi Covid-19 dapat dilakukan dengan cara mengumpulkan massa sedangkan vaksinasi PMK harus mengunjungi sapi dari kandang per kandang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Espospedia

Serba-Serbi Vaksinasi PMK Tahap Awal di Boyolali

Kabupaten Boyolali mendapatkan 1.900 dosis vaksin PMK yang dikemas dalam 19 botol.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah / Whisnupaksa Kridhangkara
Foto

Vaksinasi PMK Perdana Ternak di Selo Boyolali, Prioritas Sapi Perah

Sebanyak 1.900 dosis vaksin disiapkan untuk disuntikkan ke ternak
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Boyolali

Hari Kedua Vaksinasi PMK Boyolali di Kecamatan Mojosongo, Desa Mana?

Update kasus PMK Boyolali per Minggu (26/6/2022) ada 3.748 ekor sapi suspek, 32 ekor positif, mati 30 ekor, enam potong paksa dan sembuh 753 ekor
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Vaksinasi PMK Perdana Boyolali Digelar di Desa Samiran, Ini Alasannya

Disnakkan Boyolali memiliki data identifikasi kelompok masyarakat sapi perah, dari data tersebut akan di-screening apakah sapinya sehat atau tidak untuk disuntik vaksin PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Emoh Kebobolan Soal PMK, Disnakkan Boyolali Perketat Pengawasan Ternak

Langkah pengetatan lalu lintas hewan ternak seperti penutupan pasar hewan dinilai dapat mempercepat pengendalian PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Boyolali Dapat Jatah 1.500 Dosis Vaksin PMK, Ini Peruntukannya

Semua peternak dan pedagang sapi di Boyolali diminta untuk bersabar karena semua akan mendapatkan jatah vaksin PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Sapi Terkapar di Pasar Hewan Sunggingan, Disnakkan Boyolali: Tanpa SKKH

Sapi-sapi yang awalnya tergeletak di Pasar Hewan Sunggingan Boyolali sudah dipindahkan ke lahan pemilik sapi-sapi tersebut.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Butuh Sosialisasi PMK? Bisa Undang Disnakkan Boyolali dan Gratis Hlo!

Disnakkan Boyolali akan menjadwalkan di daerah-daerah rawan meski tidak ada permintaan untuk sosialisasi PMK
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Masih Ada PMK, Ini Ketentuan Pemotongan Hewan Kurban di Boyolali

Karena momentum Iduladha masih dalam pandemi Covid-19, maka pelaksanaan penyembelihan hewan kurban masih menerapkan protokol kesehatan (prokes).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Pemkab Boyolali Minta 138.569 Dosis Vaksin PMK ke Kementan

Pelaksanaan tahap penyuntikan vaksin PMK di Kabupaten Boyolali mengikuti tahapan dari Kementan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Semua Kecamatan di Boyolali Terdeteksi PMK, 3 Masuk Zona Merah

Untuk menekan penyebaran PMK, penutupan seluruh pasar hewan di Boyolali diperpanjang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Suspek Bertambah, Ini Zona Persebaran PMK pada Sapi di Boyolali

Peternak di Boyolali diharapkan untuk bisa mandiri memberikan vitamin dan menjaga lingkungan kandang untuk mengantisipasi persebaran PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Cegah Penyakit Mulut-Kuku Merebak, Pasar Hewan Jelok Boyolali Disemprot

Disnakkan Boyolali bekerja sama dengan PMI Boyolali menyemprotkan ratusan liter disinfektan di Pasar Hewan Jelok, Cepogo, Boyolali pada Rabu (11/5/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Buntut Penyakit Mulut & Kuku, Disnakkan Boyolali "Lockdown" Pasar Hewan

Disnakkan Boyolali mencegah persebaran penyakit mulut & kuku, yakni tidak menutup pasar hewan tapi hanya ada perdagangan sapi lokal & tidak menerima penjualan dari daerah luar untuk sementara.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Serang Sapi di Boyolali, Penyakit Mulut dan Kuku Sangat Cepat Menular

Tingkat penyebaran penyakit mulut dan kuku pada hewan ternak sangat cepat, mencapai 90 – 100 persen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Penyakit Mulut dan Kuku Serang Sapi di Boyolali, Kenali Ciri-Cirinya

Setelah Disnakkan Boyolali mendapatkan laporan terkait hewan ternak yang memiliki gejala klinis PMK, maka dilakukan tiga langkah yaitu pengobatan, isolasi, dan biosecurity.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Duh, 10 Sapi di Mojosongo Boyolali Positif Penyakit Mulut dan Kuku

Disnakkan Boyolali bersama dengan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta dan Lab Provinsi mengambil 10 sampel sapi sekaligus melanjutkan penanganan penyuntikan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah / Rohmah Ermawati
Boyolali

PENYAKIT MENULAR BOYOLALI : Disnakkan Boyolali Waspadai Flu Burung

  • 8 tahun yang lalu
  • Muhammad Ismail / JIBI / Solopos
Boyolali

PRODUK SUSU BOYOLALI : Boyolali Kekurangan Suplai 132.000 Liter Susu Per Hari

  • 8 tahun yang lalu
  • Hijriyah Al Wakhidah / JIBI / Solopos
Boyolali

PENYAKIT UNGGAS : Ratusan Ayam Mati Mendadak, Gejala Mirip AI

  • 10 tahun yang lalu
  • Septhia Ryanthie / JIBI / Solopos
Boyolali

Jelang Idul Adha, Masih Banyak Temuan Hewan Kurban Sakit

  • 11 tahun yang lalu
  • Septhia Ryanthie / JIBI / SOLOPOS
Boyolali

Jelang Idul Adha, Hewan Kurban Diawasi Ketat

  • 11 tahun yang lalu
  • Septhia Ryanthie / JIBI / SOLOPOS