SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Boyolali (Espos) – SMPN 2 Ngemplak menggelar kegiatan lepas sambut, Rabu (10/11), menyusul pergantian pejabat kepala sekolah (Kasek) di SMP setempat. Pejabat lama, Drs Susilaningsih, mendapat tugas baru di SMPN 2 Karanggede dan digantikan Hanik Shofia SPd.

Acara dilaksanakan di kompleks SMPN2 Ngemplak dengan dihadiri oleh Kasek-kasek SMP/MTs dan SMA Negeri di kecematan setempat, unsur Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika), dan dan kepala-kepala unit pelaksana teknis instansi terkait. Selain seremonial, kegiatan dimeriahkan beberapa jenis hiburan, di antaranya sajian budaya berupa kesenian tari tradisional.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

“Bu Susilaningsih selanjutnya dipindahtugaskam ke SMPN 2 Karanggede, sedang Bu Hanik Shofia sebelumnya menjabat jadi Kasek di SMPN 2 Klego,” ungkap Humas SMPN 2 Ngemplak, Sugiyanto, ditemui Espos di sela-sela acara, kemarin. Dikemukakan, Susilaningsih sebenarnya baru satu tahun memimpin SMPN 2 Ngemplak, namun harus pindah karena mendapatkan mutasi.

Ekspedisi Mudik 2024

try

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya