SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Sukoharjo (Espos)--Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Sukoharjo menggelar BNK Tour d’School di SMAN 1 Bulu, Kamis (16/12). Acara tersebut diikuti 100 siswa dari sekolah setempat.

Penyuluh BNK Sukoharjo, Agus Widanarko menerangkan kegiatan tersebut diisi dengan program penyuluhan antinarkoba dan pergaulan bebas bagi remaja. Sejak akhir November, BNK telah menggelar BNK Tour d’School ke enam sekolah di Kabupaten Sukoharjo.

Promosi Lebaran Zaman Now, Saatnya Bagi-bagi THR Emas dari Pegadaian

“Targetnya, BNK akan mengunjungi 30 sekolah. Program ini diperkirakan akan berlangsung hingga Maret tahun depan,” beber Widanarko kepada Espos seusai acara.

hkt

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya