SOLOPOS.COM - Upacara Siraman Padusan digelar di umbul Pengging, Banyudono, Boyolali, Rabu (18/7/2012). Acara itu dibuka dengan pertunjukkan Tari Merak oleh siswa dari SMAN 1 Cepogo. (Farida Trisnaningtyas /JIBI/SOLOPOS)

Upacara Siraman Padusan digelar di umbul Pengging, Banyudono, Boyolali, Rabu (18/7/2012). Acara itu dibuka dengan pertunjukkan Tari Merak oleh siswa dari SMAN 1 Cepogo. (Farida Trisnaningtyas /JIBI/SOLOPOS)

BOYOLALI--Upacara Siraman Padusan di umbul Pengging, Banyudon, Boyolali  sempat diwarnai matinya aliran listrik sekitar 10 menit, Rabu (18/7/2012).

Promosi Selamat! Direktur Utama Pegadaian Raih Penghargaan Best 50 CEO 2024

Acara itu dibuka dengan pertunjukan Tari Merak oleh tiga pelajar dari SMAN 1 Cepogo. Namun di tengah pertunjukan tari, listrik mendadak mati dan membuat iringan musik terhenti. Praktis, pertunjukan tari untuk mengawali upacara Siraman Padusan mandek.

Meski demikian acara tersebut tetap dilanjutkan. Pantauan Solopos.com, hingga sekitar pukul 10.30 WIB acara tersebut masih berlangsung. Acara ini pun tak luput menyita perhatian warga sekitar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya