SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Semen Padang akan menghadapi Mitra Kukar dalam pertandingan terakhir Babak Penyisihan Grup V Piala Presiden 2019 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat (Jabar), Kamis (14/3/2019) pukul 15.30 WIB. Laga tersebut sebenarnya adalah laga hiburan lantaran kedua tim sudah dipastikan tak mampu lolos ke babak berikutnya.

Meski demikian, baik Semen Padang maupun Mitra Kukar sangat ingin memetik poin demi menjaga gengsi. Laga tersebut akan ditayangkan secara langsung di Indosiar, Kamis (14/3/2019).

Promosi Ongen Saknosiwi dan Tibo Monabesa, Dua Emas yang Telat Berkilau

Selain itu, di pertandingan terakhir Babak Penyisihan Grup B Piala Presiden 2019, ada laga antara tuan rumah, Bhayangkara FC, melawan Bali United. Laga tersebut akan menjadi penentuan siapa yang pantas menjadi pemuncak klasemen Grup B.

Laga antara Bhayangkara FC dan Bali United juga akan ditayangkan secara langsung di Indosiar. Siaran Langsung Piala Presiden 2019 juga bisa disimak melalui layanan live streaming di Vidio.com.

Berikut layanan live streaming di Vidio.com yang menayangkan siaran langsung Piala Presiden 2019:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya