Rabu, 18 Januari 2012 - 20:08 WIB

Siaga I, BPBD Ngawi siapkan 6 perahu karet

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Ngawi [SPFM], Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ngawi, menyiapkan enam buah perahu karet, menyusul status siaga satu di kota yang dialiri sungai Bengawan Solo. Kepala BPBD Kabupaten Ngawi, Eko Heru Cahyono, Rabu (18/1) mengatakan, selain enam perahu karet, pihaknya juga telah menyiapkan 70 personel untuk bertugas 24 jam, jika sewaktu-waktu banjir melanda akibat luapan Bengawan Madiun dan Bengawan Solo ataupun anak sungainya.

Menurut Eko, saat ini ketinggian air Bengawan Solo masih sekitar 6,5 meter dari dasar sungai atau berada pada stasus siaga I. Pihaknya menilai, keadaan tersebut masih cukup aman bagi wilayah Kabupaten Ngawi. [inilah/dtp]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif