SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Badan Kehormatan (BK) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memberi waktu satu pekan kepada Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPR untuk menukar barang-barang impor dalam ruang rapat Badan Anggaran (Banggar) DPR dengan produk lokal.

Kepala Biro Humas Sekjen DPR Djaka Dwi Winarko, Sabtu (28/1) mengatakan, pihaknya masih melakukan kordinasi dengan pihak konsultan dan kontraktor yang menjalani proyek senilai Rp 20 miliar tersebut. Meski begitu, Djaka tidak dapat memastikan kapan proses penukaran tersebut akan dilakukan. Sekjen DPR berjanji akan menukar mebel tersebut secepatnya. [detikcom/ard]

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya