SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Partai Keadilan Sejahtera (PKS) melihat Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat (PD) Susilo Bambang Yudhoyono sedang pasang badan untuk PD. Padahal konflik internal PD yang timbul seiring kasus Nazaruddin harusnya dituntasnya Ketua Umum PD Anas Urbaningrum.

Wakil Sekretaris Jendral DPP PKS, Mahfudz Siddik, Selasa (12/7) mengatakan, seharusnya Ketua Umum PD Anas Urbaningrum mengambil inisiatif menyelesaikan permasalahan internal PD ini, sehingga Yudhoyono tidak perlu turun tangan. Sehingga, saat ini Yudhoyono yang disalahkan banyak pihak. Menurut Mahfudz, pengorbanan Yudhoyono untuk melindungi nama baik PD ini justru menurunkan reputasinya di depan masyarakat. [dtc/dtp]

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya