Kabid Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Dinkes Klaten, Cahyono Widodo (berdiri), menyampaikan materi tentang pneumonia saat acara Refreshing Bidan di kantor aula Dinkes, Selasa (22/10/2013). Jumlah penderita pneumonia di Klaten pada 2014 diprediksi meningkat dibandingkan tahun lalu. Data yang dihimpun Espos di Dinkes Klaten, pada 2012 jumlah penderita pneumonia ada 2.647 kasus. Dari jumlah itu, 1.536 kasus di antaranya menjangkiti balita usia 1-4 tahun. Pada 2012 itu pula, tiga balita di Klaten meninggal dunia akibat pneumonia. Sedangkan, 1.111 kasus sisanya menjangkiti usia lebih dari 5 tahun.

Ekspedisi Mudik 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi