Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Refleksi Momentum Reformasi 1998: Sragen Lolos dari Kerusuhan dan Amuk Massa

Refleksi Momentum Reformasi 1998: Sragen Lolos dari Kerusuhan dan Amuk Massa
user
Tri Rahayu , 
Sabtu, 22 Mei 2021 - 13:32 WIB
share
SOLOPOS.COM - Sebuah rumah bermodel lawas yang pernah menjadi markas SMPSR terletak di Kampung Cantel Wetan, Sragen Tengah, Sragen, Jumat (21/5/2021). (Espos/Tri Rahayu)

Solopos.com, SRAGEN – Peristiwa amuk massa pada 21 Mei 1998 di sejumlah daerah, termasuk di Solo, masih kuat dalam ingatan para aktivis mahasiswa di Sragen. Bumi Sukowati terhindar dari aksi kerusuhan meskipun ada ribuan orang mahasiswa dan pelajar di Sragen sudah berkumpul di Alun-alun Sasana Langen Putra Sragen kala itu.

Ikhwanushoffa, seorang koordinator lapangan (korlap) Solidaritas Mahasiswa Pelajar Sragen Untuk Reformasi (SMPSR) masih mengingat kuat momentum itu. Ikhwan, sapaan akrabnya, ingat tokoh-tokoh mahasiswa yang bergabung dalam SMPSR kala itu, di antaranya Dodok Sartono yang kini menjadi Direktur Geprek Sako Resto; Agus Riewanto, pakar ilmu hukum tata negara di Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, dan Mukafi Fadli yang sekarang menjadi legislator di DPRD Provinsi Jawa Tengah.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN