Solopos.com, BADUNG — Anggota Paspampres berjaga di samping ratusan mobil listrik yang akan digunakan oleh delegasi KTT G20 di Nusa Dua, Badung, Bali, Kamis (10/11/2022).

PromosiNusantara Open 2023: Diinisiasi Prabowo, STY Hadir dan Hadiah yang Fantastis

Penggunaan mobil listrik sebagai kendaraan resmi dalam perhelatan KTT G20 merupakan bentuk komitmen pemerintah dalam mengurangi emisi karbon.

Kementerian Sekretariat Negara bekerja sama dengan beberapa perusahaan mobil menyediakan mobil listrik sebanyak 962 unit sebagai kendaraan resmi yang digunakan untuk para delegasi dalam pelaksanaan KTT G20 di Bali pada 15-16 November 2022 mendatang.

 

Prajurit TNI mengecek mobil listrik yang akan digunakan oleh delegasi KTT G20 di Nusa Dua, Bali, Kamis (10/11/2022). (AntaraAkbar Nugroho Gumay)

 

Prajurit TNI membersihkan mobil listrik yang disiapkan untuk KTT G20 di Nusa Dua, Bali, Kamis (10/11/2022). (Antara/Akbar Nugroho Gumay)

 

Sejumlah mobil listrik terparkir di kawasan Mangrove Tahura Ngurah Rai saat uji coba untuk digunakan dalam Presidensi G20 Indonesia di Bali, Rabu (9/11/2022). (Antara/Nyoman Hendra Wibowo)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi