SOLOPOS.COM - Tiga pelaku pencurian dan pemberatan indekos dan konter ponsel diamankan Polres Sleman, Kamis (6/11/2012). (JIBI/Harian Jogja/Ujang Hasanudin)

Tiga pelaku pencurian dan pemberatan indekos dan konter ponsel diamankan Polres Sleman, Kamis (6/11/2012). (JIBI/Harian Jogja/Ujang Hasanudin)

SLEMAN-Satuan Reserse Kriminal Polres Sleman berhasil mengungkap tiga pelaku pembobolan indekos di wilayah Sleman. Ketiga pelaku adalah Master Sunkif Lee, 22, Tri Wahyuda, 20, dan BC, 16.

Promosi Usaha Endog Lewo Garut Sukses Dongkrak Produksi Berkat BRI KlasterkuHidupku

Ketiganya ditangkap secara beruntun di rumahnya masing-masing. Daalam keterangannya, mereka mengaku telah membobol dua indekos di wilayah Bulaksumur dan Nologaten Caturtunggal, Depok Sleman.

Ekspedisi Mudik 2024

Kasat Reskrim Polres Sleman AKP Heru Muslimin, aksi pembobolan itu diotaki oleh Master Sunkif Lee, Pria Kelahiran Tailan yang sudah lima kali melakukan pencurian. “Master Sunkiflee ini juga pernah ditahan selama 9 bulan di Lapas Cebongan”.

Kasus pencurian dan pemberatan alias pembobolan itu masih dalam pengembangan polisi untuk mencari TKP lainnya. Sementara polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa satu buah Laptop, Balcberry, Dompet, satu ponsel Cross dan sepeda motor Yamaha Mio

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya