Berita Serba-Serbi Terbaru
Serba-Serbi

Bawaslu Jateng Telusuri Politik Uang Pilkada di Empat Kabupaten, Mana Saja?

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Jawa Tengah menelusuri dugaan praktik politik uang yang terjadi pada pilkada serentak di empat kabupaten.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Serba-Serbi

Berkat Sosialisasi di Masjid, Partisipasi Pemilih Pilkada Wonogiri Tinggi

KPU Wonogiri mengklaim tingkat partisipasi Pilkada Wonogiri 71,26 persen.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Klaten

Sri Mulyani Ungkap Kunci Sukses Dongkrak Suara di Pilkada Klaten 2020

Sri Mulyani pun mengungkapkan kunci sukses pihaknya mendapatkan suara di Pilkada Klaten 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Pilkada Klaten: Mulyo Unggul di 23 Kecamatan, ORI 2 Kecamatan, ABY-HJT 1 Kecamatan

Sri Mulyani-Yoga Hardaya atau Mulyo, menang di 23 kecamatan dari total 26 kecamatan yang ada di Klaten
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Serba-Serbi

Pilkada Wonogiri 2020: Josss Menang Mutlak 100 Persen di 6 TPS

Josss mendapat perolehan suara mutlak atau 100 persen di beberapa TPS pada pemilihan kepala daerah Wonogiri, Rabu (9/12/2020).
  • 3 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Serba-Serbi

Gibran Jadi Calon Kepala Daerah Terpilih Terkaya di Soloraya, Siapa yang Termiskin?

Putra Presiden Jokowi, Gibran Rakabuming Raka, menjadi calon kepala daerah terpilih di Soloraya dengan jumlah kekayaan tertinggi, jauh melampaui calon dari daerah lain.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Klaten

Menang Penghitungan Suara Versi Desk Pilkada Klaten, Ini Tanggapan Cabup Sri Mulyani

Sri Mulyani tetap menunggu hasil penghitungan resmi dari KPU Klaten setelah dinyatakan unggul versi hitung cepat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Serba-Serbi

Pilkada Wonogiri 2020: Josss Cuma Kalah di 2 TPS

Josss menang di hampir semua TPS berdasar hasil penghitungan cepat perolehan suara pilkada versi DPC PDIP Wonogiri.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Serba-Serbi

Di TPS Cabup Hartanto, Harjo dan Josss Seimbang 160 Suara

Pasangan Harjo dan Josss sama kuat di TPS Cabup Hartanto.
  • 3 tahun yang lalu
  • Aris Munandar / Ahmad Baihaqi
Klaten

Kalah di Hitung Cepat, One Krisnata Tetap Akan Menunggu Hasil Resmi KPU

One Krisnata akan menunggu pengumuman resmi dari KPU Klaten terkait hasil di Pilkada 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Penghitungan Versi Desk Pilkada Klaten, Sri Mulyani-Yoga Hardaya Unggul 50,19 Persen Suara

Pasangan Sri Mulyani-Yoga Hardaya untuk sementara unggul dari lawannya versi penghitungan Desk Pilkada Klaten.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Serba-Serbi

Hasil Quick Count DPC PDIP Wonogiri: Joko Sutopo-Setyo Sukarno Menang Telak

Pasangan calon Joko Sutopo-Setyo Sukarno menang telak atas Hartanto-Joko Purnomo berdasarkan hitung cepat dari DPC PDIP Wonogiri.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Serba-Serbi

Quick Count Diskominfo Sragen: Yuni-Suroto Unggul 80,20%, Kotak kosong 19,80%

Tim sukses Yuni-Suroto sudah memasang target perolehan suara 80% itu.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Klaten

TPS Nyentrik Bernuansa Klasik di Kelurahan Gayamprit Klaten

Sebuah TPS Nyentrik terdapat di Kabupaten Klaten.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Serba-Serbi

Kalah Versi Hitung Cepat, Cabup Wonogiri Hartanto: Saya Legawa

Calon Bupati nomor urut 01, Hartanto, menerima kekalahan hasil perhitungan suara berdasarkan hitung cepat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Boyolali

Seno Samodro: Calon Bupati Saat Ini Lebih Hebat dari Saya

Bupati Boyolali, Seno Samodro, menyebut calon bupati saat ini lebih hebat dari dia.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Serba-Serbi

Pilkada Wonogiri 2020: Josss Menang di TPS Rutan

Paslon Josss meraup suara terbanyak di TPS khusus yang berada di Rutan Wonogiri.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Serba-Serbi

Pasien Covid-19 di RSUD Wonogiri Tak Bisa Nyoblos, Ini Sebabnya

Pasien Covid-19 di yang dirawat di ruang isolasi RSUD Soediran Mangun Sumarso Wonogiri tak bisa nyoblos
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Serba-Serbi

Duh, Puluhan Formulir Salinan Hasil Perhitungan Suara di Wonogiri Sempat Tertukar dengan Sukoharjo

Formulir C Salinan hasil penghitungan suara di Wonogiri tertukar dengan formulir Sukoharjo.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Nasional

Quick Count Pilkada Medan: Bobby Nasution Sementara Ungguli Sang Lawan

Pasangan Bobby Nasution-Aulia Rachman untuk sementara mengungguli sang lawan berdasarkan hasil quick count.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Serba-Serbi

Pilkada Sukoharjo: EA Ungguli Joswi Di TPS Etik Suryani

Paslon Etik Suryani-Agus Santosa menang di TPS tempat Etik mencoblos, yakni TPS 3 Gayam.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Serba-Serbi

Pilkada Wonogiri: Jadi Cabup Nomor Urut 02, Jekek Emoh Nyoblos di Bilik 1

Sempat akan menuju bilik 1, Joko Sutopo melipir ke bilik 2 dengan alasan ia adalah cabup nomor urut 2.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Nasional

Tujuh Selebritas Ramaikan Pilkada 2020, Siapa Saja?

Para calon kepala daerah dan calon wakil kepala daerah pun bertarung termasuk para calon dari kalangan selebritas.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Serba-Serbi

Sesalkan Pengusiran, Tim Pemenangan Bajo: Rudy Itu Wali Kota, Seharusnya Tahu Aturan

Ketua Tim Pemenangan Paslon No Urut 2, Bajo, menyesalkan pengusiran saksi mereka oleh Wali Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Pilkada Solo: Tak Langgar Aturan, Saksi Bajo Semua dari Luar Kota

Ormas Tikus Pithi Hanata Baris mendatangkan dari luar kota semua saksi paslon nomor urut 02, Bajo, dan itu tidak menyalahi aturan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Cabup Klaten Sri Mulyani Tak Patok Target, Tapi Yakin Menang

Mulyani menyatakan menghargai apa pun pilihan warga Klaten soal sosok bupati-wakil bupati.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Serba-Serbi

Pilkada Solo: Tampil Modis, Serlly Temani Cawawali Teguh Nyoblos di TPS Baluwarti

Cawawali Solo, Teguh Prakosa, mendapatkan alokasi waktu mencoblos pukul 10.00-11.00 WIB di TPS Baluwarti, Solo.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Pilkada Wonogiri: Jalan Kaki ke TPS, Cawabup Joko Purnomo Pantau Quick Count dari Rumah

Cawabup Wonogiri, Joko Purnomo, akan lebih banyak menghabiskan waktunya di rumah seusai mencoblos.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Cabup Sukoharjo Etik Sekeluarga Nyoblos di TPS Kompak Pakai Baju Putih

Wardoyo dan Etik menyempatkan makan makanan yang disediakan di TPS.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Serba-Serbi

TPS Unik di Sragen, Anggota KPPS Pakai Surjan Sediakan Bilik Khusus di Ruang Keranda

Para anggota KPPS laki-laki tampil memakai pakaian surjan, yakni pakai blangkon, baju lurik lengan panjang, dan sarung goyor produk Kalijambe, Sragen
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Serba-Serbi

Pilkada Solo: Habis Nyoblos, Wali Kota Rudy Debat dengan Saksi Bajo

Wali Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo, mempersoalkan keberadaan saksi paslon Bajo yang berasal dari luar kota.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Pilkada

Pilkada Solo: Mencoblos di TPS 022 Manahan, Gibran Tegur Wartawan yang Berkerumun

Cawali Solo, Gibran Rakabuming Raka, datang ke TPS bersama istri dan adiknya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Doa Bersama Keluarga Jadi Ikhtiar Suroto Menangi Pilkada Sragen

Jari kelingking Suroto ditetesi tinta sebagai bukti bila ia sudah menggunakan hak suaranya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Pilkada

Pilkada Wonogiri: Ditemani Istri dan Tiga Anaknya, Hartanto Mencoblos di TPS 002 Bulusari

Cabup Wonogiri, Hartanto, mengaku tidak ada persiapan khusus menjelang coblosan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Pilkada

Begini Cara Polisi Solo Ingatkan Pemilih Taati Protokol Kesehatan di TPS

Personel kepolisian turut terbagi dalam tim bergerak memantau di setiap TPS di wilayah masing-masing.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Pilkada

Pilkada Solo: Jika Menang, Bagyo akan Rangkul Gibran

Cawali Solo Bagyo Wahyono siap merangkul semua kalangan termasuk rivalnya jika memenangi Pilkada Solo.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Pilkada

Kenakan Batik Truntum ke TPS, Cawali Solo Bagyo Wahono Optimistis Menang

Bagyo berharap siapa saja pemenang dalam kontestasi ini, dapat membawa Solo lebih baik.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Pilkada

Kapolresta & Dandim Solo Pimpin Pengamanan di TPS Gibran Mencoblos

Kapolresta Solo didampingi sejumlah anak buahnya memantau TPS Gibran.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Hari ini Coblosan, Pengamat Politik Ingatkan Jangan Pilih Paslon karena Uang

Politik uang hanya akan merusak demokrasi dan kualitas pemilu.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Pilkada

Begini Ancaman Danrem Bila Ada Aparat TNI Tidak Netral dalam Pilkada

Danrem mengingatkan bunyi Pasal 39 dalam UU No. 34/2004 tentang TNI.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Serba-Serbi

Bawaslu Boyolali Temukan 371 TPS Rawan Saat Pilkada 2020

Bawaslu merekomendasikan KPU Boyolali untuk mengantisipasi kerawanan tersebut.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Tegas! Kapolda Jateng Larang Pendukung Paslon Konvoi Pascacoblosan

Salah satu hal paling penting yakni ketaatan seluruh elemen terhadap protokol kesehatan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Pilkada

1.421 Surat Suara Dibakar di Sragen Jelang Coblosan, Bupati Yuni Enggak Tega

Sebelum pemusnahan dilakukan penandatangan berita acara yang dibacakan Ketua KPU Sragen Minarso.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Klaten

Kapolres Klaten Instruksikan Jangan Ragu Bubarkan Kerumunan di Dekat TPS

Kapolres Klaten mengatakan setiap dua anggota polisi akan bertugas menjaga delapan TPS.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Pilkada

8 TPS di Solo Tergolong Rawan, Kapolresta: Tindak Tegas Pengganggu Kamtibmas!

Delapan TPS rawan memperoleh perlakuan khusus yakni penebalan kekuatan serta back up dua SST.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Klaten

KPU Klaten Gelar Lomba TPS Unik Berhadiah Jutaan Rupiah

KPU Klaten telah menyosialisasikan lomba TPS unik via media sosial (medsos), dalam beberapa hari terakhir.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Nasional

Selenggarakan Cek Fakta Pilkada di 20 Wilayah, AMSI Tanda Tangani MoU dengan KPU dan Bawaslu

Untuk melakukan literasi publik dan menekan peredaran hoaks, AMSI akan menyelenggarakan Cek Fakta 9 Desember 2020 di 20 AMSI Wilayah.
  • 3 tahun yang lalu
  • BC
Pilkada

Tak Ada Toleransi, Polisi bakal Tindak Tegas Penyabotase Pilkada Sukoharjo!

Polres Sukoharjo juga sudah menyiapkan Tim Reaksi Cepat (TRC) yang merupakan gabungan Sabhara dan Brigade Mobil.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Serba-Serbi

Super Sibuk! Tim Gabungan Sragen Copoti Alat Peraga Kampanye Pilkada di 20 Kecamatan

Tim gabungan KPU, Bawaslu, dan instansi terkait lain di Sragen mencopot alat peraga kampanye Pilkada yang masih terpasang di masa tenang.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Serba-Serbi

Rekam E-KTP demi Terima Bantuan hingga Coblosan Pilkada

Rekam data kependudukan dispendukcapil di Sragen bisa digunakan basis data e-KTP untuk pencoblosan pemilu hingga penerimaan bansos.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Serba-Serbi

Masa Tenang Pilkada Sukoharjo: 12 Panwascam Keliling Wilayah Copoti Ribuan APK

Panwascam dari 12 kecamatan Kabupaten Sukoharjo berpatroli mencopoti ribuan alat peraga kampanye atau APK pada masa tenang Pilkada 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Pilkada

Hari Ini Distribusi ke PPK, Kotak Suara Pilkada Sukoharjo Dibungkus Plastik

Penyaluran logistik pemilu dikawal aparat kepolisian bersenjata lengkap menuju setiap kecamatan.
  • 3 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Jateng

Oalah, 62 Kades di Jateng Langgar Netralitas Pilkada 2020

Dari 62 kades yang diduga melakukan pelanggaran netralitas pilkada di Jateng baru 9 orang diproses atau mendapat sanksi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Boyolali

Debat dengan Paslon Tunggal Tak Dinamis, Pengamat Politik Desak PKPU Dibenahi

Dalam PKPU tidak mengenal istilah dialog, tapi debat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Klaten

Temui ORI, AHY Sebut Demokrat Ingin Ukir Sejarah Baru di Pilkada Klaten

AHY yang hadir didampingi istrinya, Annisa Pohan, disambut paslon ORI serta para kader Partai Demokrat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Ternyata Segini Anggaran Penyelenggaraan Debat Pilkada Klaten

Anggaran guna mendukung debat paslon di tengah pandemi Covid-19 jauh lebih murah dibandingkan saat kondisi normal.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Serba-Serbi

Tidak Netral di Pilkada 2020, 84 ASN di Jateng Kena Sanksi

Puluhan ASN itu dinyatakan melanggar, karena memihak pada salah satu pasangan calon (paslon) di Pilkada 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Imam Yuda S.
Serba-Serbi

Ombudsman Jateng Tuding KPU Kota Semarang Maladministrasi

Hasil pengawasan yang dilakukan ORI Jateng ada lima kecamatan yang belum menerima APD secara lengkap
  • 3 tahun yang lalu
  • Imam Yuda S.
Pilkada

Polres Sukoharjo Bentuk TRC 17 Jelang Pilkada, Ini Tugasnya

Sebagai pelaksana pengamanan Pilkada, Polres akan menggali informasi apapun yang terkait dengan keamanan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Klaten

Setelah Dinyatakan Positif Covid-19, 10 Anggota KPPS di Klaten Mengundurkan Diri

Sebanyak 10 anggota KPPS yang bakal bertugas dalam Pilkada Klaten 2020 mengundurkan diri setelah dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Kampanye di Tengah Pandemi, Sri Mulyani Ajak Warga Jaga Kebugaran dengan Senam

Calon bupati Klaten nomor urut 1, Sri Mulyani, mengajak warga untuk menjaga kebugaran dengan senam pagi saat kampanye di tengah pandemi.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Pilkada

Gubernur Minta Saksi di TPS Ikut Rapid Test, Pemkab Sragen Manut

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta para saksi yang akan bertugas di tempat pemungutan suara (TPS) untuk rapid test.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Pilkada

Rapid Test Anggota KPPS Sragen: 353 Reaktif, 442 Tak Ikut Karena Takut

Sebanyak 353 anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Sragen dinyatakan reaktif Covid-19 setelah mengikuti rapid test.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Serba-Serbi

Debat Publik Pilkada 2020, Ini 5 Panelis Yang Disiapkan KPU Grobogan

Menjaga netralitas, kelima panelis dalam debat publik tersebut telah menandatangani pakta integritas.
  • 3 tahun yang lalu
  • Arif Fajar Setiadi
Pilkada

Debat Pilkada Sukoharjo : Wiwaha Soroti Sukoharjo Belum Punya GOR, Ini Faktanya

Wiwaha melontarkan pernyatan tentang Sukoharjo satu-satunya di Soloraya yang belum memiliki gedung olahraga.
  • 3 tahun yang lalu
  • Cahyadi Kurniawan / Rohmah Ermawati
Pilkada

Debat Pilkada Sukoharjo : Etik Sebut Angka Kemiskinan di Sukoharjo Turun, Benarkah?

Etik Suryani menyatakan satu dekade terakhir Sukoharjo mengalami lompatan luar biasa.
  • 3 tahun yang lalu
  • Cahyadi Kurniawan
Pilkada

Debat Pilkada Sukoharjo : EA & Joswi Dinilai Belum Tawarkan Upaya Riil Atasi Persoalan Rakyat Kecil

Aksi saling sanggah pasangan calon mewarnai debat publik putaran kedua
  • 3 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Klaten

Coblosan di Tengah Pandemi, KPU Klaten: Jangan Takut Datang ke TPS!

KPU KLaten menjamin di TPS aman, kondusif, dan sukses.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Pilkada

Debat Pilkada Sukoharjo : Ini Solusi EA dan Joswi untuk Warga Terdampak Pandemi Covid-19

Dua paslon beradu solusi terkait penanganan dampak pandemi Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati
Pilkada

Sakit, Cabup Joko Paloma Tak Hadiri Debat Putaran II Pilkada Sukoharjo

Cabup Joko Paloma menderita sakit sehingga tak bisa hadir dalam debat publik putaran kedua.
  • 3 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Klaten

Debat Pilkada Klaten: Jawaban Paslon Dinilai Kurang Mendalam dan Konkret

Debat putaran pertama ini mengusung tema Pengembangan Layanan Publik dan Kesejahteraan Masyarakat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Debat Pilkada Klaten: Mik Mati, ORI Merasa Dirugikan, ABY-HJT Minta Dievaluasi

Debat yang terbagi dalam enam sesi itu sempat diwarnai insiden mik mati.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Dibahas di Debat Pilkada, Inikah Alasan Anak Muda Senang Kerja di Luar Klaten?

Fenomena ini sempat diulas dalam Tesis mahasiswa Program Studi Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Unviersitas Diponegoro Semarang pada 2008.
  • 3 tahun yang lalu
  • Jafar Sodiq Assegaf / Cahyadi Kurniawan
Klaten

Debat Pilkada Klaten: Yoga Hardaya Tuding One Pura-Pura Tak Dengar Pertanyaan

Di Segmen V Debat Pilkada Klaten 2020 One Krisnata mengatakan pertanyaan Yoga Hardaya tak jelas.
  • 3 tahun yang lalu
  • Jafar Sodiq Assegaf
Klaten

Sri Mulyani dan Fajri Saling Sanggah Soal Klaten Termiskin di Soloraya

Kata Sri Mulyani, Kabupaten Klaten bukan termiskin di Soloraya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Jafar Sodiq Assegaf
Serba-Serbi

Antisipasi Klaster Pilkada, KPU Grobogan Lakukan Ini Kepada KPPS

Total anggota KPPS dan Linmas yang bertugas saat pemungutan suara ada 26.739 orang.
  • 3 tahun yang lalu
  • Arif Fajar Setiadi
Klaten

Debat I Pilkada Klaten 2020: One Sebut Klaten Daerah Termiskin di Soloraya, Benarkah?

Klaten sebenarnya berada di urutan kedua terkait jumlah penduduk miskin dengan presentase sebesar 12,28 persen.
  • 3 tahun yang lalu
  • Jafar Sodiq Assegaf
Klaten

Kompak! Masing-Masing Tim Pemenangan Cabup & Cawabup Klaten Berpakaian Seragam saat Debat

Anggota di masing-masing tim pemenangan cabup dan cawabup Klaten mengenakan pakaian seragam saat menghadiri debat publik Pilkada Klaten 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Klaten

Debat I Pilkada Klaten: Sri Mulyani Janjikan Pemerintahan Anti-Korupsi, ABY Kembangkan Desa Pinggiran

Debat I Pilkada Klaten 2020 diselenggarakan di Gedung Al Hakim Convention Hall, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, Jumat (20/11/2020) malam.
  • 3 tahun yang lalu
  • Jafar Sodiq Assegaf
Klaten

Penampilan Cabup Klaten di Debat I: Mulyo Pakai Lurik, ORI Kemeja Putih, ABY-HJT Kejawen

Inilah penampilan para calon bupati dan calon wakil bupati Klaten dalam debat publik pertama dalam rangkaian Pilkada Klaten 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Serba-Serbi

Pengawas TPS di Jawa Tengah Didominasi Usia Muda

Sebanyak 44.077 pengawas tempat pemungutan suara (TPS) untuk Pilkada Serentak 2020 di Jateng telah dilantik.
  • 3 tahun yang lalu
  • Imam Yuda S.
Klaten

Catat! Debat Cabup-Cawabup Klaten Malam Nanti Dibagi 6 Segmen

Debat publik mengangkat tema Pengembangan Layanan Publik dan Kesejahteraan Masyarakat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Serba-Serbi

KPU Grobogan Mulai Pelipatan dan Penyortiran 1,1 Juta Surat Suara

Ada 144 pekerja yang dikerahkan untuk pelipatan dan penyortiran surat suara.
  • 3 tahun yang lalu
  • Arif Fajar Setiadi
Serba-Serbi

Tak Ada Panelis Pertanian di Debat Pilkada Sragen, KTNA Kecewa

Ketua Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Sragen, Suratno, mengkritik KPU Sragen yang tidak menyediakan panelis dari pakar pertanian daam debat Pilkada.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Serba-Serbi

Bawaslu Grobogan Tertibkan Puluhan APK, Ini Penjelasannya

Bawaslu Grobogan menertibkan baliho sebanyak 63, kemudian 32 spanduk, dua umbul-umbul, dan 14 poster.
  • 3 tahun yang lalu
  • Arif Fajar Setiadi
Pilkada

Suroto Sebut Petani di Sragen Bisa Panen 3 Kali Setahun, KTNA Membantah

Calon wakil bupati Sragen, Suroto, yang mengatakan petani di Sragen bisa panen tiga kali setahun dibantah Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA).
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Pilkada

Cabup Petahana Sragen Sebut Perdes Berkualitas, Tapi Ada 2 Kades Dipenjara Karena Seleksi Perdes

Cabup petahan Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, menilai perangkat desa (perdes) di Kabupaten Sragen sudah berkualitas.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Serba-Serbi

Ini Penjelasan Soal Pangeran Samodro yang Disebut Bupati Sragen Bukan Wali

Berikut penjelasan sosok Pangeran Samodro yang disebut calon bupati petahana Sragen bukan merupakan seorang wali.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Klaten

Tiga Paslon Siap Adu Data di Debat Pilkada Klaten 2020

Sebanyak tiga paslon bupati-wakil bupati siap adu data dalam Debat Pilkada Klaten 2020 pada Jumat (20/11/2020) malam.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno
Pilkada

Cabup Petahana Sragen Sebut Makam Pangeran Samodro Bukan Makam Wali

Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, menyebut makam Pangeran Samodro yang makamnya ada di Sragen bukan merupakan makam wali.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Pilkada

Debat Pilkada Sragen : Yuni-Suroto bakal Anggarkan Rp10 Miliar/Tahun untuk UMKM dan Startup

Yuni-Suroto fokus stimulus ekonomi bagi warga Sragen khususnya UMKM.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati / Tri Rahayu
Pilkada

Penonton Debat Visi Misi Paslon Minim, Ini Penjelasan Ketua KPU Sragen

KPU sudah mensosialisasikan debat lewat jalur pemerintah, Kemenag, dan penyelenggara.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Pilkada

Debat Pilkada Sragen : Panelis Soroti Klaster Hajatan, Yuni Beberkan Strategi Lawan Covid-19

Pertanyaan soal upaya melawan Covid-19 mencuat dalam debat Pilkada Sragen.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati / Tri Rahayu
Pilkada

Hadirkan 5 Panelis, Ini Harapan KPU Sragen terkait Debat Pendalaman Visi Misi Paslon

Pada surat suara nanti ada kotak kosong di sebelah kiri dan ada pasangan Yuni-Suroto di sebelah kanan.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Pilkada

Debat Pilkada Sragen : Yuni-Suroto akan Bangun SD Unggulan di Setiap Kecamatan

Sektor pendidikan menjadi hal krusial yang dipertanyakan dalam debat publik pemaparan visi misi paslon Pilkada Sragen.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati / Tri Rahayu
Pilkada

Debat Pilkada Sragen : Yuni-Suroto Berkomitmen Ubah Citra Negatif Gunung Kemukus

Untuk membalik stigma negatif Gunung Kemukus membutuhkan kerja keras dan niat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / Rohmah Ermawati
Pilkada

Debat Pilkada Sragen : Soal E-Government, Yuni-Suroto Ungkap Kuncinya ada di ASN

Debat publik Pilkada Sragen berlangsung hari ini.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati / Syifaul Arifin
Pilkada

Putri Ayuningtyas Bakal Jadi Moderator Debat Pilkada Sragen 2020

Sosok Putri Ayuningtyas yang pernah menjadi moderator Pilpres 2019 dipilih menjadi moderator di Pilkada Sragen 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu