SOLOPOS.COM - Pekerja menyusun surat suara di gudang KPU Kabupaten Blitar, Jumat (20/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)

Pilkada 2015 di Blitar siap surat suaranya.

Polisi berjaga di gudang KPUD Kabupaten Blitar, Jumat (20/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)

Polisi berjaga di gudang KPUD Kabupaten Blitar, Jumat (20/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)

Promosi Selamat! Direktur Utama Pegadaian Raih Penghargaan Best 50 CEO 2024

Sebanyak 1.050.369 surat suara dan surat suara cadangan, Jumat (20/11/2015), tiba di gudang logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Surat suara itu selanjutnya disortir untuk kemudian didistribusikan ke 2.494 tempat pemungutan suara (TPS) di daerah tersebut sebelum dilaksanakannya pemungutan suara Pilkada 2015, 9 Desember mendatang. Polisi bersenjata laras panjang tampak menjaga ketat proses penyimpanan surat suara Pilkada Blitar tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya