SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/Harian Jogja/Dokumen)

Harianjogja.com, SLEMAN— Untuk membuat pelanggan makin betah, Lareayu Spa menyediakan fasilitas tempat makan. Di lokasi tersebut, tamu yang ingin menikmati perawatan dalam waktu lama dapat menikmati aneka menu makanan.

“Kami juga memiliki butik kecil di dalam. Semula butik ini tidak ada di sini, ketika dipindah ke sini, akhirnya jadi pelayanan tambahan bagi pelanggan. Karena tamu juga sekaligus dapat membeli pakaian,” ungkapnya.

Promosi BRI Peduli Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Banjir di Sumbar dan Jabar

Pelayanan lain yang direkomendasi, ujar dia, berkisar accupressure dan hot stone. Khusus untuk hot stone, pelayanan kecantikan ini menyediakan paket seharga Rp185.000. Tamu tidak hanya merasakan kenyamanan terapi batu hangat tetapi juga gratis totok wajah beserta masker.

Ekspedisi Mudik 2024

Mengenai accupressure, Lareayu Spa memiliki setidaknya tiga jenis seperti vagina accupressure, slimming accupressure dan face accupressure. Dibanderol dengan harga mulai dari Rp35.000-Rp60.000, tamu dapat merasakan terapi tersebut.

Buka setiap hari sejak pukul 10.00-20.00, seluruh tamu berhak mendapatkan kartu keanggotaan. Lewat kartu tersebut, pelanggan mendapatkan potongan harga pelayanan sebanyak 10% untuk setiap perawatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya