SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

SEMARANG–Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) , Anis Matta menargetkan kemenangan pasangan calon gubernur (Cagub) dan calon wakil gubernur (Cawagub), Hadi Prabowo-Don Murdono pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jateng.

Hal itu diungkapkan Anis Matta di Semarang, Kamis (17/4/2013).

Promosi Ada BDSM di Kasus Pembunuhan Sadis Mahasiswa UMY

Seperti diketahui, PKS mendukung Hadi Prabowo-Don Murdono maju sebagai Cagub-Cawagub pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jateng.

Ekspedisi Mudik 2024

Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKS Jateng, Abdul Fikri Faqi,  dalam kesempatan yang sama menyatakan PKS siap all out untuk mendukung dan memenangkan Hadi Prabowo-Don Murdono.

Sementara diberitakan sebelumnya, Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta hari ini membuka Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PKS sekaligus milad ke-15,  di Semarang. Menurut Anis kegiatan itu merupakan konsolidasi internal untuk menghadapi Pemilu 2014. Ia menyatakan pada Pemilu 2014 PKS menargetkan masuk tiga besar.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya