SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], PT Pertamina (Persero) menyatakan siap menjadi penanggung jawab program konversi bahan bakar minyak untuk transportasi ke gas. Hingga saat ini, konsumen sering mengeluh kesulitan pengadaan konverter juga stasiun pengisian bahan bakar gas, bahkan itu untuk Jakarta.  Juru Bicara Pertamina, M Harun, Selasa (22/11)  mengungkapkan, Pertamina sudah mempunyai pengalaman keberhasilan saat menjalankan program konversi minyak tanah ke elpiji.

Selain itu, menurut Harun, Pertamina mempunyai sumber gas dari hulu maupun terminal dan stasiun pengisian bahan bakar gas yang akan mendukung program konversi BBM ke bahan baker gas. Menurut dia, pada tahap awal, kebutuhan gas hanya empat juta kaki kubik per hari. [ant/ary]

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Ekspedisi Mudik 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya