Minggu, 13 November 2011 - 09:22 WIB

Pengusaha siap investasi di Pulau Komodo

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Masuknya Komodo sebagai salah satu keajaiban dunia dalam “New 7 Wonders” membuat nama Pulau Komodo, tempat habitatnya, diprediksi akan meroket. Para pengusaha pun melihat peluang bisnis besar di pulau tersebut.

Ketua Asosisasi Pengusaha Indonesia (Apindo), Sofyan Wanandi, dalam jumpa pers di Jakarta, kemarin mengatakan,  investasi yang akan ditanamkan para pengusaha diprediksi tidak akan memakan waktu lama. Pasalnya, sebagian pengusaha yang tertarik menanamkan modalnya di Nusa Tenggara Timur memiliki basis bisnis di Bali atau pun Lombok, Nusa Tenggara Barat. Menurut Sofyan dalam waktu dekat, para pengusaha yang tergabung dalam Apindo akan segera melakukan pertemuan dengan pihat terkait termasuk pemerintah daerah. Pertemuan itu untuk membuat perencanaan pengembangan destinasi wisata ke Pulau Komodo yang diprediksi melonjak setelah masuk keajaiban dunia. [kcm/dtp]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif