Kamis, 22 Maret 2012 - 11:17 WIB

Penasehat KPK bantah isu perpecahan

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Penasihat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Said Zainal Abidin membantah adanya isu perpecahan antara internal pimpinan KPK, atau dengan penyidik. Menurut Said, tidak ada kisruh di KPK dan situasinya cukup kondusif. Said menambahkan, KPK merupakan lembaga yang menganut prinsip flat organization, sehingga memungkinkan unsur pegawai untuk berbicara, atau protes langsung kepada pimpinan atau atasannya.

Said di Jakarta Kamis (22/3) juga membantah, adanya satu unsur pimpinan yang mengeluarkan keputusan sendirian, tanpa berkoordinasi dengan pimpinan lain.[dtc/hen]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif