SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Dinas Permukiman dan Prasarana Wilayah Kota Yogyakarta akan segera meneruskan pembangunan trotoar di kawasan Jalan Malioboro dengan menggunakan batu candi.

Menurut Kepala Dinas Permukiman dan Prasarana Wilayah (Kimpraswil) Kota Yogyakarta Toto Suroto,
proses pelelangan akan memakan waktu sekitar 25-30 hari apabila tidak ada sanggahan dari berbagai pihak.
Setelah diketahui pemenang lelang pekerjaan pemasangan batu candi di trotoar Malioboro,  maka pekerjaan bisa segera dilakukan.

Promosi Tragedi Simon dan Asa Shin Tae-yong di Piala Asia 2023

Proyek pekerjaan pemasangan batu candi di trotoar sisi timur Jalan Malioboro merupakan tahap terakhir, dan akan dilakukan dari depan Toko Ramayana hingga Titik Nol Kilometer. Dana yang dianggarkan untuk pemasangan batu candi di trotoar Malioboro pada tahap terakhir sekitar Rp520 juta. (ANT)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya