Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Pelestarian Aksara Jawa Harus secara Daring dan Luring

Pelestarian Aksara Jawa Harus secara Daring dan Luring
user
Selasa, 18 Januari 2022 - 11:16 WIB
share
SOLOPOS.COM - Kampung Aksara Pacibita di Kelurahan Srimulyo, Kapenewon Piyungan, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. (Antaranews.com)

Solopos.com, JOGJA — Pengelola Nama Domain Internet Indonesia (Pandi) bekerja sama dengan Dinas Kebudayaan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta mengembangkan Kampung Aksara Pacibita sebagai bagian dari menjaga kelestarian aksara Jawa.

Pacibita adalah akronim dari Payak Cilik Bintaran Wetan. Ini gabungan nama Dukuh Payak Cilik dan Dukuh Bintaran Wetan di Kelurahan (Desa) Srimulyo, Kapenewon (Kecamatan) Piyungan, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN